Pembinaan terhadap LSM, Ormas dan OKP Penegakan Perda dan Penyelenggaraan Kamtramtibum

II - 45

d. Pembinaan terhadap LSM, Ormas dan OKP

Dalam rangka pembinaan terhadap Lembaga Swadaya Masyarakat LSM, Organisasi Kemasyarakatan Ormas dan Organisasi Kemasyarakatan Pemuda OKP selama kurun waktu 2012-2016 telah dilakukan kegiatan pendayagunaan potensi LSM, Ormas dan OKP sebagaimana pada Tabel 2.62. Tabel 2.62. Pembinaan Terhadap LSM, Ormas, dan OKP Provinsi Jawa Tengah Tahun 2012 - 2016 No. KEGIATAN TAHUN kegiatan 2012 2013 2014 2015 2016 1. Sarasehan antar etnis serta akulturasi budaya 4 3 2 2 2 2. Sarasehan pendayagunaan Ormas 2 2 2 4 5 3. Sarasehan pengkajian pemeliharaan dan pengembangan kesenian serta budaya daerah 2 1 1 10 6 4. Peningkatan peran politik Ormas LSMTogaToma 4 3 3 6 5 JUMLAH 12 12 8 22 18 Sumber : Badan Kesbangpolinmas Provinsi Jawa Tengah, 2016

e. Penegakan Perda dan Penyelenggaraan Kamtramtibum

Sebagai upaya untuk mendukung ketentraman dan ketertiban umum, Satuan Polisi Pamong Praja Satpol PP sesuai dengan tugas dan kewenangannya antara lain melakukan penegakan peraturan daerah dan keputusan kepala daerah. Kinerja Satpol PP selama kurun waktu tahun 2012- 2016 ditunjukkan melalui Rasio Polisi Pamong Praja Provinsi Jawa Tengah dan penyelesaian pelanggaran peraturan daerah secara tuntas, sebagaimana ditunjukkan Tabel 2.63 dan Tabel 2.64. Tabel 2.63. Rasio Jumlah Polisi PP per 10.000 Penduduk Provinsi Jawa Tengah Tahun 2012-2016 No Tahun Jumlah Polisi PP Jumlah Penduduk Rasio 1 2012 2.616 33.270.207 0,78 2 2013 2.229 33.264.339 0,67 3 2014 1.798 33.522.663 0,53 4 2015 3.081 33.774.140 0,91 5 2016 NA 33.774.140 NA Sumber : Satuan Polisi Pamong Praja Provinsi Jawa Tengah, Tahun 2017 Tabel 2.64. Penyelesaian Pelanggar Perda Provinsi Jawa Tengah Tahun 2012-2016 No Tahun Jumlah Pelanggar Perda Jumlah Penyelesaian Pelanggaran Perda Persentase 1 2012 1.926 1.926 100 2 2013 1.758 1.758 100 3 2014 1.357 1.357 100 4 2015 2.042 2.042 100 5 2016 1.000 1.000 100 Sumber : Satuan Polisi Pamong Praja Provinsi Jawa Tengah, Tahun 2017 II - 46

f. Pemberdayaan Masyarakat untuk Menjaga Kamtramtibum