Analisis Data Penilaian Indikator 1 Analisis Data Penilaian Indikator 2 Analisis Data Penilaian Indikator 3

penilaian baik dipilih oleh 5 orang siswa dengan presentase sebesar 55,6, dan kriteria penilaian cukup baik dipilih oleh 2 orang siswa dengan presentase 22,2 untuk item nomor 18, 20, dan 22, sedangkan untuk kriteria penilaian kurang baik sebesar 0.

4. Analisis Data Penilaian Uji Coba Kelompok Kecil

Dalam uji coba kelompok kecil, diikuti oleh 10 orang siswa. Tahap pertama, siswa menonton video pembelajaran tematik tema 2 sub tema 1 pembelajaran 4 kurikulum 2013 sebagai media pembelajaran. Berikut ini dijelaskan mengenai analisis data penilaian siswa pada tiap indikator uji coba kelompok kecil.

a. Analisis Data Penilaian Indikator 1

Analisis data penilaian indikator 1 meliputi item nomor 1 tentang ketertarikan siswa pada pembelajaran tematik. Tabel4.25 Analisis Data Penilaian Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 1 Kriteria Skor Frekuensi Persentase Sangat Baik 4 2 20 Baik 3 8 80 Cukup Baik 2 Kurang Baik 1 Total 10 100 Berikut ini diagram penilaian uji coba kelompok kecil indikator 1. Gambar 4.24 Diagram Batang Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 1 Berdasarkan diagram di atas diketahui bahwa kriteria penilaian sangat baik dipilih oleh 2 orang siswa dengan presentase sebesar 20, kriteria penilaian baik dipilih oleh 8 orang siswa dengan presentase sebesar 80 untuk item nomor 1, sedangkan untuk kriteria penilaian cukup baik dan kurang baik sebesar 0.

b. Analisis Data Penilaian Indikator 2

Analisis data penilaian indikator 2 meliputi item nomor 7 dan item nomor 21 tentang ketertarikan siswa pada penggunaan media video. Tabel 4.26 Analisis Data Penilaian Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 2 Kriteria Skor Frekuensi Persentase Sangat Baik 4 4 20 Baik 3 14 70 Cukup Baik 2 2 10 Kurang Baik 1 Total 20 100 20 80 10 20 30 40 50 60 70 80 90 100 Sangat Baik Baik Cukup Baik Kurang Baik P er se n tase Kriteria Diagram Batang Penilaian Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 1 Berikut ini diagram penilaian uji coba kelompok kecil indikator 2. Gambar 4.25 Diagram Batang Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 2 Berdasarkan diagram di atas diketahui bahwa kriteria penilaian sangat baik dipilih oleh 4 orang siswa dengan presentase sebesar 20, kriteria penilaian baik dipilih oleh 14 orang siswa dengan presentase sebesar 70, dan kriteria penilaian cukup baik dipilih oleh 2 orang siswa dengan presentase 10 untuk item nomor 7 dan 21, sedangkan untuk kriteria penilaian kurang baik sebesar 0.

c. Analisis Data Penilaian Indikator 3

Analisis data penilaian indikator 3 meliputi item nomor 3, item nomor 12, dan item nomor 24 tentang video sebagai pemicu belajar siswa. 20 70 10 10 20 30 40 50 60 70 80 90 100 Sangat Baik Baik Cukup Baik Kurang Baik P er se n tase Kriteria Diagram Batang Penilaian Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 2 Tabel 4.27 Analisis Data Penilaian Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 3 Kriteria Skor Frekuensi Persentase Sangat Baik 4 9 30 Baik 3 16 53,3 Cukup Baik 2 4 13,3 Kurang Baik 1 1 3,3 Total 30 100 Berikut ini diagram penilaian uji coba kelompok kecil indikator 3. Gambar4.26 Diagram Batang Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 3 Berdasarkan diagram di atas diketahui bahwa kriteria penilaian sangat baik dipilih oleh 9 orang siswa dengan presentase sebesar 30, kriteria penilaian baik dipilih oleh 16 orang siswa dengan presentase sebesar 53,3, kriteria penilaian cukup baik dipilih oleh 4 orang siswa dengan presentase 13,3, dan untuk kriteria penilaian kurang baik dipilih oleh 1 orang siswa dengan presentase sebesar 3,3 untuk item nomor 3, 12, dan 24. 30 53.3