LIABILITAS JANGKA PANJANG LONG-TERM LIABILITIES

the Indonesian language. PT KRAKATAU STEEL PERSERO Tbk DAN ENTITAS ANAKNYA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN Tanggal 31 Desember 2016 dan Tahun yang Berakhir pada Tanggal Tersebut Disajikan dalam ribuan Dolar AS dan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain PT KRAKATAU STEEL PERSERO Tbk AND ITS SUBSIDIARIES NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS As of December 31, 2016 and Year Then Ended Expressed in thousands of US Dollar and in millions of Rupiah, unless otherwise stated 174 26. IMBALAN KERJA lanjutan 26. EMPLOYEE BENEFITS continued Uang Penghargaan Masa Kerja Retirement benefit Manajemen Perusahaan dan Entitas Anaknya memperoleh perhitungan aktuaris pada tanggal 31 Desember 2016 dan 2015 untuk menghitung pencadangan atas beban kesejahteraan karyawan jangka panjang lainnya sesuai dengan Perjanjian Kerja Bersama. Perhitungan aktuaria dilakukan oleh Binaputera, dalam laporannya masing-masing tanggal 31 Januari 2017 dan 22 Januari 2016, menggunakan metode “Projected Unit Credit” dengan asumsi-asumsi sebagai berikut: The management of the Company and its Subsidiaries obtained actuarial calculations as of December 31, 2016 and 2015 for the accrual of employees’ long-term benefits expenses based on the Collective Labor Agreement. The actuarial calculations were prepared by Binaputera, based on its reports dated January 31, 2017 and January 22, 2016, using the “Projected Unit Credit” method which utilized the following assumptions: 2016 2015 Tingkat bunga aktuaria per tahun 8,11 - 8,51 8,67 - 9,11 Actuarial discount rate per annum Tingkat kenaikan gaji per tahun 8,45 8,38 Salary increase rate per annum Tingkat kematian TMI III-2011 TMI III-2011 Mortality rate Umur pensiun 56 tahun56 years 56 tahun56 years Retirement age Tingkat perputaran 1 untuk setiap usia 1 untuk setiap usia Turnover rate 1 for every age 1 for every age Tingkat cacat 10 dari tingkat 10 dari tingkat Disability rate mortalitas10 from mortalitas10 from mortality rate mortality rate Tabel Mortalitas IndonesiaIndonesia Mortality Table Mutasi liabilitas uang perhargaan masa kerja pada tanggal 31 Desember 2016 dan 2015 di luar PT KWT adalah sebagai berikut: Movements in retirement benefit liabilities as of December 31, 2016 and 2015 excluding PT KWT are as follows: 2016 2015 Saldo awal 31.018 36.800 Beginning balance Perubahan yang dibebankan ke laba rugi: Changes charged to profit or loss: Biaya jasa kini 1.617 1.719 Current service cost Biaya bunga 2.825 2.769 Interest cost Biaya jasa lalu - 137 Past service cost 4.442 4.625 Pengukuran kembali keuntungan Remeasurement gains losses kerugian diakui dalam OCI: recognized in OCI: Perubahan aktuarial yang timbul Actuarial changes arising from dari perubahan: changes in: Asumsi demografik - 9 Demographic assumption Asumsi keuangan 1.140 981 Financial assumption Penyesuaian atas pengalaman 1.624 468 Experience adjustments 2.764 1.440 Pembayaran tahun berjalan 5.449 5.418 Benefits paid Perubahan kurs 797 3.549 Foreign exchange rate change Saldo akhir 33.572 31.018 Ending balance PT Krakatau Steel Persero Tbk – 2016 Annual Report 463 the Indonesian language. PT KRAKATAU STEEL PERSERO Tbk DAN ENTITAS ANAKNYA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN Tanggal 31 Desember 2016 dan Tahun yang Berakhir pada Tanggal Tersebut Disajikan dalam ribuan Dolar AS dan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain PT KRAKATAU STEEL PERSERO Tbk AND ITS SUBSIDIARIES NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS As of December 31, 2016 and Year Then Ended Expressed in thousands of US Dollar and in millions of Rupiah, unless otherwise stated 175 26. IMBALAN KERJA lanjutan 26. EMPLOYEE BENEFITS continued