Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi Tujuan Pembelajaran Media, Alat, Bahan, dan Sumber Belajar

LAMPIRAN RPP ILMU GIZI Paket Keahlian : Jasa Boga Mata Pelajaran : Ilmu Gizi 1 KelasSemester : X1 Alokasi Waktu : 3 x pertemuan 5 x 45 menit

B. Kompetensi Inti

KI 3 :Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan factual, konseptual dan proseduralberdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan teknologi, seni, budaya dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah KI 4 :Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan diri yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu melaksanakan tugas spesifik dibawah pengawasan langsung

C. Kompetensi Dasar

3.1 Mendeskrisikan zat gizi sumber zat energi tenagakarbohidrat dan lemak yang diperlukan tubuh 4.1 Mengevaluasi kasus kekurangan sumber zat gizi penghasil tenaga berdasarkan data

D. Indikator Pencapaian Kompetensi

3.1.1 Menguraikan pengertian dari ilmu gizi 3.1.2 menyebutkan zat gizi pada makanan 3.1.3 membedakan zat karbohidrat dan zat lemak 4.1.1 mendemontrasikan kasus kekurangan zat gizi penghasil tenaga berdasarkan data 4.1.2 mengoreksi kasus kekurangan zat gizi penghasil tenaga terhadap penyakit dan makanan

E. Tujuan Pembelajaran

1. Set elah berdiskusi dan menggali inform asi, pesert a didik akan dapat m enguraikan pengert ian dari ilm u gizi sesuai dengan m at eri yang disam paikan dengan jujur 2. set elah berdiskusi dan m enggali informasi, pesert a didik akan dapat m enyebut kan zat energi pada m akanan dengan m at eri yang disam paikan dengan m andiri 3. set elah berdiskusi dan m enggali inform asi, pesert a didik akan dapat m em bedakan zat karbohidrat dan zat lem ak dengan m at eri yang disam paikan dengan cerdas 4. setelah mendengarkan dan pengertian tentang ilmu gizi peserta didik akan dapat mendemonstrasikan kasus kekurangan zat gizi penghasil tenaga berdasarkan data dengan m at eri yang disam paikan dengan t anggung jaw ab 5. Set elah berdiskusi dan m enggali inform asi, pesert a didik akan dapat mengoreksi kasus kekurangan zat gizi penghasil tenaga terhadap penyakit dan makanan dengan m at eri yang disam paikan dengan percaya diri

F. Materi Pembelajaran

1. Pengertian ilmu gizi 2. Kandungan zat gizi pada makanan 3. Perbedaan antara zat karbohidrat dan zat lemak 4. Kelebihan dan kekurangan dari zat energi G. Pendekatan, Model dan Metode Pertemuan Kesatu Langkah Pembelajaran Sintak model pembelajaran Discovery learning Deskripsi Alokasi waktu Kegiatan pendahuluan Pendidik - Mengucapkan salam - Mengabsen kehadiran peserta didik - Menginformasikan kompetensi yang harus dicapai oleh pesertadidik - Mensosialisasikan sistem penilaian yang akan dilaksanakan - Menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai - Tanya jawab serta membahas materi ilmu gizi - Menjelaskan cakupan materi tentang ilmu gizi - Sebagai apersepsi peserta didik diminta untuk menyebutkan hal apa saja yang menyangkut pautkan dengan ilmu gizi 15 menit Kegiatan inti Pemberian stimulus Mengamati  Mengamati video 10 pesan gizi seimbang 15 menit Identifikasi masalah Menanya  Mengajukan pertanyaan tentang 25. Pengertian dari ilmu gizi 26. Fungsi ilmu gizi dalam dunia kuliner 27. jenis-jenis zat gizi yang ada pada makanan 28. serta apakah ada perbedaan diantara zat gizi yang satu dengan yang lainnya?  peserta didik diminta memahami permasalahan apabila belum jelas bisa menanyakan kepada pendidik  pendidik mengkondisikan peserta didik dalam situasi belajar yang kondusif agar siswa terbiasa untuk bertanya 20 menit Pengumpulan data Mengumpulkan Data  Diskusi kelompok dengan menggunakan berbagai sumber untuk menjawab pertanyaan yang diajukan tentang seputar ilmu gizi 70 menit Pengumpulan data Mengasosiasi  Secara berkelompok dan menganalisis data hasil diskusi tentang apa ilmu gizi terhadap makanan  Menyimpulkan data hasil diskusi dengan pertanyaan yang diajukan tentang ilmu gizi 50 menit Pembuktian Mengkomunikasikan  Membuat laporan hasil diskusi ilmu gizi  Memprensentasikan laporan hasil diskusi ilmu gizi 35 menit generalization  Pesrta didik dan pendidik menyimpulkan secara umum apa yang sudah dipelajari  Pendidik memberi penguatan 10 menit Kegiatan penutup  Pendidik dan peserta didik membuat kesimpulan dari materi yang dipelajari  Pendidik melakukan umpan balik untuk mengetahui 10 menit Pertemuan Kedua Langkah Pembelajaran Sintak model pembelajaran Discovery learning Deskripsi Alokasi waktu Kegiatan pendahuluan Pendidik - Mengucapkan salam - Mengabsen kehadiran peserta didik - Menginformasikan kompetensi yang harus dicapai oleh pesertadidik - Mensosialisasikan sistem penilaian yang akan dilaksanakan - Menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai - Tanya jawab serta membahas materi ilmu gizi - Menjelaskan cakupan materi tentang ilmu gizi - Sebagai apersepsi peserta didik diminta untuk menyebutkan hal apa saja yang menyangkut pautkan dengan ilmu gizi 15 menit Kegiatan inti Pemberian stimulus Mengamati  Mengamati gambar sumber karbohidrat dan lemak 15 menit Identifikasi masalah Menanya  Mengajukan pertanyaan tentang 1. Pengertian dari zat energi 2. Jenis bahan makanan yang mengandung karbohidrat dan lemak 3. Kandungan zat yang ada di bahan makanan yang mengandung karbohidrat dan lemak 4. serta apakah ada perbedaan diantara zat karbohidrat dan zat lemak  peserta didik diminta memahami permasalahan apabila belum jelas bisa menanyakan kepada pendidik  pendidik mengkondisikan peserta didik dalam situasi belajar yang kondusif agar siswa terbiasa untuk bertanya 20 menit Pengumpulan data Mengumpulkan Data  Diskusi kelompok dengan menggunakan berbagai sumber untuk menjawab pertanyaan yang diajukan tentang seputar tentang zat energi 70 menit Pengumpulan data Mengasosiasi  Secara berkelompok dan menganalisis data hasil diskusi tentang apa zat energi terhadap makanan  Menyimpulkan data hasil diskusi dengan pertanyaan yang diajukan tentang zat energi 50 menit Pembuktian Mengkomunikasikan  Membuat laporan hasil diskusi bahan makanan yang mengandung zat energi  Memprensentasikan laporan hasil diskusi zat energi 35 menit generalization  Pesrta didik dan pendidik menyimpulkan secara umum apa yang sudah dipelajari 10 menit sejauh mana pemahaman peserta didik dengan memberikan tes tertulis singkat  Pendidik menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya tentang pelajaran minggu depan Pertemuan ketiga Langkah Pembelajaran Sintak model pembelajaran Discovery learning Deskripsi Alokasi waktu Kegiatan pendahuluan Pendidik - Mengucapkan salam - Mengabsen kehadiran peserta didik - Tanya jawab serta membahas materi ilmu gizi - Menjelaskan cakupan materi tentang ilmu gizi - Sebagai apersepsi peserta didik diminta untuk menyebutkan hal apa saja yang menyangkut pautkan dengan ilmu gizi 15 menit Kegiatan inti Pemberian stimulus Mengamati  Mengamati video tentang akibat kekurangan zat energi 15 menit Identifikasi masalah Menanya  Mengajukan pertanyaan tentang 1. Akibat kekurangan zat energi 2. Akibat kelebihan zat energi 3. Bagaimana ciri-ciri dari penyakit akibat kekurangan dan kelebihan zat enrgi 4. serta apakah ada perbedaan penyakit yang ada  peserta didik diminta memahami permasalahan apabila belum jelas bisa menanyakan kepada pendidik  pendidik mengkondisikan peserta didik dalam situasi belajar yang kondusif agar siswa terbiasa untuk bertanya 10 menit Pengumpulan data Mengumpulkan Data  Diskusi kelompok dengan menggunakan berbagai sumber untuk menjawab pertanyaan yang diajukan tentang seputar akibat kekurangan dan kelebihan zat energi 50 menit Pengumpulan data Mengasosiasi  Secara berkelompok dan menganalisis data hasil diskusi tentang akibat kekurangan dan kelebihan zat energi  Menyimpulkan data hasil diskusi dengan pertanyaan yang diajukan tentang akibat kekurangan dan kelebihan zat energi 20 menit Pembuktian Mengkomunikasikan  Membuat laporan hasil diskusi ilmu gizi  Memprensentasikan laporan hasil diskusi akibat kekurangan dan kelebihan zat energi 15 menit generalization  Pesrta didik dan pendidik menyimpulkan secara umum apa yang sudah dipelajari 90 menit sejauh mana pemahaman peserta didik dengan memberikan tes tertulis singkat  Pendidik menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya tentang pelajaran minggu depan I. Penilaian Pembelajaran, Remedial dan Pengayaan 1. Instrumen dan Teknik Penilaian 9. Teknik penilaian dan Instrumen h. Pengetahuan Kompetensi Dasar Teknik Penilaian I nstrumen KD-3.3. Menganalisis hidangan kesempatan khusus untuk acara adat istiadat. 9. Tes tertulis

10. Pengamatan diskusi

1. Soal tes tertulis 2. Lembar pengamatan

diskusi KD-4.3. Membuat dan menyajikan makanan kesempatan khusus untuk acara adat istiadat 1. Tes praktik unjuk kerja 9. Skor penilaian praktik

10. Lembar hasil penilaian praktik

Kompetensi dasar indikator Indikator soal Jenis soal Soal 3.1 Mendeskrisikan zat gizi sumber zat energi tenagakarbohidrat dan lemak yang diperlukan tubuh Pembelajaran Remedial dan Pengayaan KOMPETENSI DASAR RENCANA REMIDI RENCANAPENGAYAAN 3.1 Mendeskrisikan zat gizi sumber zat energi tenagakarbohidrat dan lemak yang diperlukan tubuh  Menjelaskan ulang materi yang belum paham  Mengerjakan ulang No soal yang belum KKM untuk soal pengetahuan  Melakukan tes ulang praktik sampai Memberi tugas untuk membedakan antara pedoman 4 Sehat 5 Sempurna dengan Pedoman Gizi Seimbang. 4.1 Mengevaluasi kasus kekurangan sumber zat gizi penghasil tenaga berdasarkan

J. Media, Alat, Bahan, dan Sumber Belajar

1. Media : LCD, Powerpoint, Handout, papan tulis, gambar acak 2. Alat : Pensil gambar, alat tulis dan perlengkapannya 3. Bahan : Kertas gambar 4. Sumber Belajar :

a. Gizi seimbang dalam daur kehidupan, direktorat pembinaan sekolah menengah kejuruan,

Almatsier Sunita, MM,dkk.2011 b. Modul pembelajaran ilmu gizi 1 c. Manfaat gizi.com Wonosari, Agustus 2015 Mengetahui Guru Pembimbing Mahasiswa PPL RUSTINA ANJAR R, S.Pd Aisyah Kuncoro Putri NIP. 19790228 200801 2 008 NIM.13511241021 Validasi Kaprodi Tanggal Validasi : 1 MATA PELAJARAN : Ilmu Gizi 1 POKOK MATERI : ilmu Gizi s. Pengert ian Ilmu Gizi t . Pedoman 4 sehat 5 sempurna u. M acam-macam zat gizi v. Kekurangan kelebihan gizi

A. Pengertian Ilmu Gizi