Kegiatan Pembelajaran Media Pembelajaran

stomata dan kurtikula 2. Respirasi adalah proses pertukaran udara melalui stomata dan lentisel 2. Menjelaskan adaptasi berdasarkan kadar air. Jelaskan yang dimaksud dengan tumbuhan xerofit, hidrofit dan tropofit 1. Xerofit adalah tumbuhan yang hidup didaerah kering 2. Hidrofit adalah tumbuhan yang hidup di lingkungan air 3. Tropofit adalah tumbuhan yang hidup di lingkungan yang berganti antara kering dan basah 2 3. Mengklasifikasi jenis tumbuhan hidrofit, higrofit, tropofit, xerofit, dan masofit. Termasuk tumbuhan apakah tumbuhan- tumbuhan dibawah ini: 1. Tumbuhan paku 2. Cemara 3. Lidah buaya 4. Eceng gondok 5. Kangkung 6. Kaktus 7. Jati 8. Teratai 9. Flamboyan 10. Talas 1. Paku = higrofit 2. Cemara = tropofit 3. Lidah buaya = xerofit 4. Eceng gondok = hidrofit 5. Kangkung = higrofit 6. Kaktus = xerofit 7. Jati = tropofit 8. Teratai = hidrofit 9. Flamboyan = tropofit 10. Talas = higrofit 2 Sebutkan ciri-ciri tumbuhan xerofit, higrofit, dan tropofit Xerofit: memiliki daun sempitkecil atau tak berdaun, permukaan daun tertutup oleh lapisan lilin, batang tebal dan berfungsi sebagai tempat penyimpanan air. Higrofit: berdaun tipis dan lebar Tropofit: pada musim kemarau menggugurkan daunnya sedangkan pada musim hujan 2 daunnya tumbuh bersemi kembali Total skor 10 Jakarta, 26 Maret 2014 Mengetahui, Guru Mata Pelajaran Biologi Peneliti Suswanto Syifa Fauziah Proposisi = 16 Hierarki = 3 x 5 Kaitan silang = 1 x 10 Contoh = 5 x 1 + Skor total = 46 Lampiran 6 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP KELAS KONTROL Sekolah : SMP Muhammadiyah 22 Setiabudi Pamulang KelasSemester : VIII Delapan II Mata Pelajaran : IPA BIOLOGI Waktu : 3 x 40 menit pertemuan pertama

A. Standar Kompetensi

2. memahami sistem dalam kehidupan tumbuhan.

B. Kompetensi Dasar

2.1. Mengidentifikasi struktur dan fungsi jaringan tumbuhan.

C. Indikator

1. Mengidentifikasi jaringan pada tumbuhan. 2. Menjelaskan pengertian dan fungsi jaringan. 3. Menyebutkan macam-macam jaringan yang terdapat pada tumbuhan. D. Tujuan Pembelajaran 1. Melalui model kooperatif tipe jigsaw diharapkan siswa dapat menjelaskan pengertian jaringan. 2. Melalui model kooperatif tipe jigsaw diharapkan siswa dapat menyebutkan macam-macam jaringan yang terdapat pada tumbuhan. 3. Melalui model kooperatif tipe jigsaw diharapkan siswa dapat mengklasifikasikan jaringan yang terdapat pada tumbuhan.

E. Materi Pembelajaran

Jaringan Tumbuhan Jaringan adalah kumpulan sel mempunyai bentuk, asal, fungsi, dan struktur sama. Secara garis besar, jaringan penyusun tumbuh-tumbuhan dapat dibedakan menjadi dua macam, yaitu jaringan meristem dan jaringan dewasa. 1. Jaringan Meristem Jaringan meristem adalah jaringan muda yang bersifat embrional dan spesialisasi. Jaringan meristem terdapat pada ujung batang dan akar sehingga sering disebut meristem apikal. 2. Jaringan Dewasa Jaringan dewasa adalah jaringan yang telah mengalami diferensiasi. Secara umum, jaringan ini tidak mengalami pembelahan lagi. a. Jaringan epidermis, adalah jaringan paling luar yang menutupi seluruh permukaan tubuh tumbuhan. b. Jaringan parenkim, sering disebut jaringan dasar karena terbentuk dari meristem dasar. c. Jaringan kolenkim, merupakan jaringan penyokong atau penguat pada organ tubuh tumbuhan muda dan tanaman herba. d. Jaringan sklerenkim, merupakan jaringan penguat yang terdiri atas sel-sel mati. Dinding sel sklerenkim sangat kuat, tebal, dan mengandung lignin. e. Jaringan pengangkut, merupakan jaringan tumbuhan yang berfungsi untuk pengangkutan zat. Jaringan ini dibagi menjadi dua macam, yaitu floem dan xilem. f. Jaringan gabus, merupakan jaringan yang tersusun atas sel-sel gabus yang berbentuk memanjang. Jaringan ini berfungsi melindungi jaringan lain yang terdapat di bawahnya agar tidak terlalu banyak kehilangan air. F. Petunjuk Pembuatan Rangkuman Untuk Kelas Kontrol 1. Urutan pikiran harus sesuai dengan karangan asli. 2. Tetap merupakan satu kesatuan yang utuh atau tidak merupakan kalimat- kalimat lepas. 3. Tidak mencantumkan rincian atau contoh-contoh. 4. Dipaparkan dengan menggunakan bahasa sendiri. 5. Gunakan kalimat efektif. 6. Harus memaparkan gagasan utama yang ada dalam karangan aslinya, dan penulis tidak boleh memasukkan gagasan atau interpretasinya ke dalam ringkasan yang dibuat.

G. Metode Pembelajaran

1. Model : Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw 2. Metode : Diskusi Kelompok

H. Kegiatan Pembelajaran

Tahap Kegiatan Alokasi waktu Guru Siswa Pendahuluan 1. memberi salam 2. mengabsen siswa 3. guru bertanya apa saja jaringan penyusun pada daun? 4. Guru memperlihatkan gambar jaringan yang terdapat pada daun 1. Menjawab salam 2. Mendengarkan guru 3. Siswa menjawab pertanyaan guru 4. Siswa memperhatikan 5’ Inti 1. Guru menjelaskan secara singkat tentang jaringan yang terdapat pada tumbuhan. 2. Guru membagi peserta didik menjadi 5 kelompok asal. Masing-masing kelompok asal terdiri dari 6 orang yang akan menjadi kelompok ahli. Kelompok ahli 1 : membahas tentang jaringan meristem Kelompok ahli 2 : membahas tentang jaringan epidermis Kelompok ahli 3 : membahas tentang jaringan parenkim Kelompok ahli 4 : membahas tentang jaringan kolenkim Kelompok ahli 5 : membahas tentang jaringan sklerenkim Kelompok ahli 6 : membahas tentang jaringan pengangkut dan jaringan gabus 1. Siswa mendengarkan penjelasan yang diberikan oleh guru 2. Siswa membentuk kelompok asal 20 5 3. Guru memberikan topik kepada masing- masing siswa pada setiap kelompok 4. Guru memberikan waktu untuk masing- masing siswa membaca topik yang didapatkan. 5. Guru memerintahkan siswa untuk berkumpul dengan siswa lain sesuai dengan topik yang didapat membentuk tim ahli 6. Guru membimbing peserta didik untuk berdiskusi dalam kelompok ahli. 7. Guru memerintahkan siswa untuk kembali kepada kelompok asal 8. Guru membimbing siswa untuk berdiskusi dikelompok asal dan membuat rangkuman. 9. Guru mebimbing 3 perwakilan kelompok untuk presentasi didepan kelas. 10. Guru bersama siswa menyimpulkan pelajaran yang telah dipelajari 3. Siswa menerima topik yang dibagikan oleh guru 4. Siswa membaca topik yang telah dibagikan oleh guru 5. Siswa berkumpul bersama kelompok ahli 6. Siswa berdiskusi dalam kelompok ahli 7. Siswa kembali ke kelompok asal 8. Siswa berdiskusi di kelompok asal dan membuat rangkuman kelompok 9. Siswa mempresentasikan peta konsep hasil diskusi 10. Siswa bersama guru menyimpulkan pelajaran yang telah dipelajari. 5 5 5 15 3 15 30 5 Penutup 1. Guru memberikan tugas kepada siswa untuk mempelajari pelajaran selanjutnya. 1. Siswa mendengarkan perintah guru. 2 Nilai karakter : rasa ingin tau, tekun, bertanggung jawab, disiplin

Dokumen yang terkait

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe JIGSAW terhadap hasil belajar kimia siswa pada konsep laju reaksi

1 20 162

PENGERUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW TERHADAP HASIL BELAJAR IPA SISWA PADA KONSEP CAHAYA (KUASI EKSPERIMEN DI SDN CIRENDEU III, TANGERANG SELATAN)

1 5 177

Perbedaan Peningkatan Hasil Belajar Antara Siswa Yang Diajar Melalui Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Dengan Pembelajaran Konvensional Pada Konsep Protista

0 18 233

Pengaruh startegi peta konsep (concept mapping) terhadap hasil belajar fisika siswa: studi quasi eksperimen di MTs Al-Mukhsin Cibinong

1 8 88

Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Melalui penerapan Metode Jigsaw Pada Pelajaran PKN Materi Perundang-undangan Tingkat Dan Daerah Siswa Kelas V SDN Pondok Kacang Timur 03

0 5 128

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW DAN TEKNIK MERINGKAS MENGGUNAKAN PETA PIKIRAN TERHADAP HASIL BELAJAR BIOLOGI SISWA SMAN KELAS XI IPA DI KABUPATEN ACEH TAMIANG.

0 1 16

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF JIGSAW MENGGUNAKAN PETA KONSEP TERHADAP HASIL BELAJAR BIOLOGI SISWA SMA NEGERI 1 SEI BINGAI LANGKAT.

0 1 23

PENGARUH PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW DAN TEKNIK MERINGKAS CATATAN MENGGUNAKAN MIND MAP TERHADAP HASIL BELAJAR BIOLOGI DAN KECAKAPAN SOSIAL MAHASISWA.

0 0 28

PENINGKATAN HASIL BELAJAR BIOLOGI MELALUI PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN PETA KONSEP (CONCEPT MAP) PENINGKATAN HASIL BELAJAR BIOLOGI MELALUI PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN PETA KONSEP (CONCEPT MAP) DENGAN MEDIA VISUAL POKOK MATERI EKOSISTEM PADA SISWA

0 0 14

PENGGUNAAN MODEL KOOPERATIF TIPE JIGSAW

0 0 7