Kredibilitas Data Kerangka Penelitian

52 serta 2 kesejahteraan nonfinansial terkait kecukupan kebutuhan hidup dan kepemilikan sumber pendapatan tambahan. Berikut adalah analisis dampak yang akan digunakan dalam penelitian ini untuk mengevaluasi efektivitas program pendidikan di CUTM: Gambar 3.3 Analisis Dampak • Pengelolaan simpanan • Pengelolaan pinjaman • Kesejahteraan finansial • Kesejahteraan nonfinansial • 1. Peningkatan pengetahuan finansial • 2. Peningkatan keterampilan finansial • 3. Perubahan sikap finansial • 1. Program Pendidikan Dasar • 2. Program Pendidikan Literasi Keuangan • 3. Pemahaman makna sejahtera khas CUTM Masukan input Keluaran output Hasil outcome Dampak impact 53

3.9 Analisis Pemetaan

Peneliti telah menguraikan analisis dampak yang akan digunakan dalam penelitian ini. Analisis tersebut dimulai dari menganalisis masukan input, keluaran output, hasil outcome, dan berakhir pada dampak impact. Lebih dalam, peneliti membagi analisis dampak tersebut ke dalam 5 analisis pemetaan antarunit analisis. a. Analisis I Analisis I menilai peningkatan pengetahuan finansial anggota. Pertanyaan penelitian yang pertama, yakni “sejauh mana efektivitas program pendidikan CUTM dalam upaya peningkatan pengetahuan finansial anggota?” akan dijawab melalui analisis I ini. b. Analisis II Analisis II menilai peningkatan keterampilan finansial anggota. Pertanyaan penelitian yang kedua, yakni “sejauh mana efektivitas program pendidikan CUTM dalam upaya peningkatan keterampilan finansial anggota?” akan dijawab melalui analisis II ini. c. Analisis III Analisis III menilai perubahan sikap finansial anggota. Pertanyaan penelitian ketiga, yakni “sejauh mana efektivitas program pendidikan CUTM dalam upaya perubahan sikap finansial anggota?” akan dijawab melalui analisis II ini. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 54 d. Analisis IV Analisis IV mencermati pengelolaan keuangan anggota. Pertanyaan penelitian keempat , yakni “sejauh mana efektivitas implementasi pengetahuan finansial, keterampilan finansial, dan sikap finansial anggota terhadap pengelolaan keuangannya ?” akan dijawab melalui analisis IV ini. e. Analisis V Analisis V mengevaluasi sejauh mana anggota mencapai kesejahteraan melalui pengelolaan keuangan. Pertanyaan penelitian yang kelima, yakni “sejauh mana efektivitas pengelolaan keuangan anggota memberikan dampak pada kesejahteraan hidupnya ?” akan dijawab melalui analisis V ini. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 55 1. ANALISIS I Input  Output: Implementasi Program Pendidikan Terhadap Peningkatan Pengetahuan Finansial Gambar 3.4 Analisis Pemetaan I