Subjek Penelitian METODE PENELITIAN

Sugiyono, 2011. Pernyataan-pernyataan dalam skala memuat item-item pernyataan yang bersifat positif favorable dan yang bersifat negatif unfavorable. Skala penelitian ini menyediakan 4 alternatif responsi berjenjang, yaitu Selalu SLL, Sering SRG, Jarang JRG dan Tidak Pernah TP. Gradasi responsi dibuat empat opsi dengan maksud untuk menghilangkan kelemahan yang ada dalam skala lima tingkat, yaitu opsi yang bersifat netral. Penghapusan opsi netral diharapkan dapat menekan kecenderungan responden untuk memilih central tendency effect, terutama bagi responden yang ragu-ragu atas kecenderungan jawabannya Azwar, 2011. Pernyataan-pernyataan yang digunakan pada kuesioner adalah pernyataan yang diharapkan dapat mengungkapkan perubahan-perubahan positif yang berkaitan dengan kecerdasan emosi siswa . Aspek kuesioner yang dibuat oleh peneliti didasarkan pada aspek kecerdasan emosi yang bersumber pada konsep Goleman 1999. Tabel 2 Norma Skoring Inventori Kecerdasan Emosi Opsi Gradasi Favorable Unfavorable Selalu 4 1 Sering 3 2 Jarang 2 3 Tidak Pernah 1 4 Oprasional pada variabel penelitian ini dipaparkan lebih jelas dalam konstruk instrumen sebagai berikut : Tabel 3 Kisi-kisi Kuesioner Kecerdasan Emosi pada Remaja Panti Asuhan No Aspek Indikaor Item Favorable Unfavorable 1. Mengenali Emosi Diri : waktu perasaan itu terjadi a. Memiliki kesadaran emosi 1, 3, 5, 7 2, 4, 6, 8, 10 b. Mampu menilai diri kekuatan dan kelemahan 9, 11, 13, 15 12, 14 c. Memiliki kepercayan diri 16, 18, 20 17, 19 2. Mengelola Emosi a. Mampu mengendalikan emosi 21, 23, 25, 26 22, 24 b. Dapat dipercaya 28, 30, 31 27,29 3. Memotivasi diri sendiri a. Memiliki dorongan untuk berprestasi 33, 35 32, 34, 36 b. Memiliki komitmen 37, 39, 41 38, 40 c. Memiliki inisiatif 43, 45, 46 42, 44 d. Memiliki pandangan positif 48, 50 47, 49 4. Mengenali Emosi Orang Lain a. Mampu bergaul dengan orang lain 51, 53, 55, 57 52, 54, 56 b. Peka terhadap perasaan orang lain 58, 60, 62 59, 61, 63 5. Membina Hubungan a. Mampu bekerja sama 64, 65, 67 66, 68 b. Mampu berkomunikasi 69, 71 70, 72 Total Item 40 item 32 tem

Dokumen yang terkait

Penerimaan Diri pada Individu yang Mengalami Kekerasan Emosi

0 48 150

PERBEDAAN TINGKAT ASERTIVITAS DAN TIPE KEPRIBADIAN PADA REMAJA YANG MENGALAMI DAN TIDAK MENGALAMI KEKERASAN DALAM PACARAN

1 7 19

DINAMIKA EMOSI PADA REMAJA YANG MENGALAMI Dinamika Emosi Pada Remaja Yang Mengalami Premenstrual Syndrome (PMS).

0 0 14

Tingkat kecerdasan emosi mahasiswa angkatan 2015 program studi Bimbingan dan Konseling Universitas Sanata Dharma Yogyakarta dan implikasinya terhadap usulan topik-topik kegiatan pengembangan diri.

0 0 92

Tingkat kemampuan penerimaan diri remaja : studi deskriptif pada remaja kelas VIII di SMP Karitas Ngaglik tahun ajaran 2016/2017 dan implikasinya terhadap usulan topik-topik bimbingan pribadi-sosial.

0 1 130

Studi deskriptif kemampuan mengelola emosi remaja putra Panti Asuhan Sancta Maria Boro dan implikasinya terhadap usulan program bimbingan pribadi – sosial.

0 0 123

Tingkat kekerasan emosi yang dialami remaja putri oleh remaja putra dalam berpacaran.

0 1 72

MENINGKATKAN KECERDASAN EMOSI MELALUI BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN METODE ROLE PLAYING PADA REMAJA DI PANTI ASUHAN NURUL HAQ.

0 1 152

Deskripsi tingkat kemampuan penyesuaian sosial remaja terhadap kelompok sebaya Panti Asuhan Wira Karya Tama Purworejo tahun 2007/2008 dan implikasinya terhadap usulan topik-topik bimbingan pribadi sosial - USD Repository

0 0 113

Tingkat kecerdasan emosional remaja panti asuhan : studi deskriptif tingkat kecerdasan emosional pada reemaja Panti Asuhan Pondok Harapan Diakonia Bawen dan implikasinya terhadap usulan topi-topik bimbingan pribadi sosial - USD Repository

0 1 94