Sarana dan Prasarana di Desa Tegalwaru

60 – 64 576 425 1001 65 – 69 315 300 675 70 – Ke atas 380 297 677 Jumlah 6198 6231 12429 Sumber: Profil Desa Tegalwaru Tahun 2013.

6. Kondisi Ekonomi dan Pendidikan

Kondisi perekonomian Desa Tegalwaru ditopang oleh beberapa mata pencaharian warga masayrakat dan dapat teridentifikasi ke dalam beberapa bidang mata pencaharian yang didominasi oleh petani dan pengrajin. Mata pencaharian sebagai petani masih sebagai sumber pendapatan karena didukung lahan di Desa Tegalwaru yang sebagian besar masih berupa lahan persawahan selain menanam padi, tanaman lain, para petani juga sering memotong rumput dan menjualnya kepada pengusaha peternakan. Tabel 3.4 Jumlah Penduduk Desa Tegalwaru Menurut Mata Pencaharian 71 No Mata Pencaharian Jumlah 1 PNS 120 orang 2 TNIPOLRI 10 orang 3 Karyawan Swasta 227 orang 4 WiraswataPedagang 230 orang 5 Petani 971 orang 6 Pertukangan 275 orang 71 Data diambil dari file yang diberikan oleh pihak Desa Tegalwaru pada tanggal 4 Desember 2014 7 Buruh Pabrik 275 orang 8 Pensiunan 15 orang 9 Pemulung 6 orang 10 Jasa Penjahit 35 orang 11 Tukang Bangunan 60 orang 12 Tukang Ojeg 350 orang 13 Bengkel 20 orang 14 Sopir Angkutan 30 orang 15 Tukang Las 9 orang 16 Pengrajin 810 orang Sumber: Profil Desa Tegalwaru Tahun 2013 Sementara pendidikan, yang merupakan salah satu indikator dari kualitas penduduk sangat besar juga pengaruhnya bagi warga Desa Tegalwaru. dengan semakin tingginya jenjang pendidikan seseorang maka semakin tinggi pula kualitas sumber daya manusianya. Secara umum tingkat pendidikan di Desa Tegalwaru masih terbilang rendah dengan jumlah lulusan Pendidikan Sekolah Dasar sebanyak 1.235 orang, diikuti oleh jumlah pendidikan SMPSLTA sebnayak 219 orang sedangkan jumlah penduduk dengan lulusan pendidikan khusus yang terbesar diperoleh pada kursus ketermapilan 50 orang dan jumlah pendidikan khusus terendah pada pendidikan keagamaan sebanyak 10 orang. Berikut data mengenai jumlah penduduk Desa Tegalwaru menurut tingkat pendidikan, yaitu: