Aspek Lingkungan Hidup Aspek Ketenagakerjaan Environment Aspect

83 2013 Annual Report • PT. Multistrada Arah Sarana Tbk 7. Perseroan memberikan bantuan berupa training pengelasan dibalai latihan kerja Cevest Bekasi, bagi mereka yang telah menamatkan pendidikan SMA atau sederajat. Peserta yang berhasil mengikuti training ini direkrut menjadi pegawai Perseroan melalui proses seleksi. 8. Membuatkan saluran air bagi daerah yang rawan terkena banjir di wilayah desa Karangsari. 9. Membangun pembangkit listrik di lingkungan Perseroan, dengan begitu akan memenuhi kebutuhan listrik bagi warga sekitar Perseroan. Selain daripada program CSR tersebut, Perseroan juga telah menerapkan berbagai kebijakan sebagai bagian dari tanggung jawab sosial nya seperti :

1. Aspek Lingkungan Hidup

Sebagai salah satu bagian dari planet ini umumnya dan bumi Indonesia khususnya, Perseroan sadar bahwa keberhasilan selama ini tidak lepas dari peran serta ibu pertiwi yang sangat besar pengaruhnya, dimana Perseroan diberi tempat berpijak untuk terus berusaha, diberi kemudahan berupa hasil alam yang baik sebagai salah satu bahan utama produk Perseroan, dan masih banyak hal lain dimana Perseroan merasa berutang dan tidak akan pernah bisa lunas dibayar oleh apapun. Oleh karena itu, salah satu hal kecil yang bisa dilakukan Perseroan dalam hal mendukung aspek lingkungan hidup adalah dengan terus mengembangkan produk berkualitas dengan berbasis bahan yang ramah lingkungan melalui departemen RD.

2. Aspek Ketenagakerjaan

Perseroan telah memberikan kesempatan yang sama dalam hal promosi jabatan tanpa membedakan golongan, ideologi, keturunan, jenis kelamin, dan agama yang dianut dengan tetap memperhatikan aspek-aspek penting lainnya seperti kemampuan dan prestasi kerja. Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Corporate Social Responsibility 7. The Company provide assistance in the form of training of welding in hall of job training Cevest Bekasi, for those who have completed their high school education or equivalent. Participants who successfully follow this training hired as an employee of the Company through the selection process. 8. Making drains for areas prone to looding in the village area of Karangsari. 9. Building a power plant in the Company, so it will meet the electricity needs for the residents around the Company. In addition to the CSR program, the Company also has implemented various policies as part of its social responsibility such as :

1. Environment Aspect

As one of the planets earth in general and Indonesia in particular, the Company realizes that success cannot be separated from the role of the motherland that has an important role, that the Company was given a place to keep trying, given the ease of a natural resources as one of the main raw material of the Company’s tire, and many other things which the Company is owed and can never be paid in full by anything. Therefore, one of the small things that can be done to support the Company in terms of environmental aspects is to continue to develop quality products with eco-friendly materials based through the RD department.

2. Employment Aspect