Annual Reports - PT Multistrada Arah Sarana, Tbk.

(1)

Growing

Keep

Innovation

2


(2)

KILAS KINERJA 2013

FLASHBACK PERFORMANCE OF 2013

ANALISIS DAN PEMBAHASAN MANAJEMEN

MANAGEMENT DISCUSSION AND ANALYSIS

TATA KELOLA PERUSAHAAN

GOOD CORPORATE GOVERNANCE

TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN

CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY

LAPORAN KEUANGAN

FINANCIAL REPORT

LAPORAN DEWAN KOMISARIS DAN DIREKSI

REPORT OF BOARD OF COMMISSIONERS AND BOARD OF DIRECTORS

PROFIL PERUSAHAAN

COMPANY PROFILE

2 Ikhtisar Keuangan Financial Highlights

46 Tinjauan Operasional Operational Review

48 Uraian Atas Kinerja Keuangan Perusahaan Description of Company’s Financial Performance

50 Biaya Pada Laporan Laba Rugi Cost of Statements of Income

60 Dasar Penerapan GCG GCG Implementation Basis 61 Struktur Tata Kelola Perusahaan

Structure of Good Corporate Governance 62 Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) General Meeting of Shareholders (GMS) 63 Dewan Komisaris

Board of Commissioners 3 Graik Ikhtisar Keuangan

Financial Highlights Graphic

4 Ikhtisar Saham Stock Highlights

6 Laporan Dewan Komisaris Board of Commissioners Report

16 Sekilas Perusahaan Company in Brief 19 Kegiatan Usaha Perseroan

Company’s Business Activities 22 Peristiwa Penting 2013

Signiicant Events 2013

10 Laporan Direksi Board of Directors Report

28 Struktur Organisasi Organization Structure 29 Visi, Misi, dan Nilai Perseroan

Vision, Mission, and Core Values 30 Proil Dewan Komisaris

Board of Commissioners Proile

33 Proil Direksi

Board of Directors Proile 37 Sumber Daya Manusia

Human Resources

41 Komposisi Pemegang Saham Shareholders Composition

52 Kemampuan Membayar Utang Solvency

54 Struktur Modal dan Kebijakan Struktur Modal Capital Structure and Policies of The Structure Capital

54 Ikatan Material Untuk Investasi Barang Modal Capital Commitments

55 Prospek Usaha Business Prospects

65 Direksi

Board of Directors 67 Komite Audit

Audit Committee 70 Sekretaris Perusahaan

Corporate Secretary 71 Audit Internal

Internal Audit 01 45 59 80 87 05 15

daftar isi

table of contents

73 Sistem Pengedalian Internal Internal Control System 74 Manajemen Risiko

Business Risk 76 Perkara Penting

Signiicant Events 77 Kode Etik Perusahaan

Company’s Code of Conducts

57 Realisasi Penggunaan Dana Hasil Penawaran Umum

Fund Realization of Public Ofering 58 Uraian Mengenai Kebijakan Dividen Dan

Jumlah Dividen

Description of Dividend Policy and Total Dividend

42 Struktur Grup Perusahaan Company Group Structure

43 Lembaga Profesi Penunjang Pasar Modal Capital Market Supporting Institutions 44 Penghargaan

Awards

77 Pelaporan Pengaduan Whistleblowing System


(3)

(4)

PT. Multistrada Arah Sarana Tbk •Laporan Tahunan 2013

2

Uraian

2013

2012

2011

Description

Penjualan Bersih 323,891 320,881 325,977 Net Sales

Laba Kotor 48,670 47,788 54,134 Gross Profit

Laba (Rugi) Tahun Berjalan 3,601 320 6,943 Profit (Loss) for The Year

EBITDA 47,728 45,309 47,401 EBITDA

Laba (Rugi) Tahun Berjalan yang dapat diatribusikan kepada :

Profit (Loss) for Current Year Attributable to:

Pemilik entitas induk 3,672 285 6,987 Owner of The Parent

Kepentingan nonpengendali (71) 35 (44) Non-Controlling Interest

Total 3,601 320 6,943 Total

Laba (Rugi) Komprehensif yang dapat diatribusikan kepada : Comprehensive Income Attributable to:

Pemilik entitas induk 2,132 661 6,943 Owner of The Parent

Kepentingan nonpengendali (383) 43 (47) Non-Controlling Interest

Total 1,749 704 6,896 Total

Laba per Saham (dalam sen Dolar AS) 0.04 0.003 0.114 Earning per Share (in cent USD)

Dividen per Lembar Saham

(Rupiah Penuh) 0 2 1

Dividen per Share (in Indonesian Rupiah)

Jumlah Aset 629,066 624,486 538,091 Total Assets

Jumlah Liabilitas 253,787 252,503 327,553 Total Liabilities

Jumlah Ekuitas 375,279 371,983 210,538 Total Equity

Uraian

2013

2012

2011

Description

Rasio Usaha Operating Ratios

Laba Kotor/Penjualan Bersih 15 15 17 Gross Profit/Net Sales

Laba (Rugi)/Penjualan Bersih 1.1 0.1 2 Profit (Loss)/Net Sales

EBITDA/Penjualan Bersih 15 14 15 EBITDA/Net Sales

Laba Kotor/Ekuitas 13 13 26 Gross Profit/Equity

Laba (Rugi)/Ekuitas 1 0.1 3 Profit (Loss)/Equity

Laba Kotor/Aset 8 8 10 Gross Profit/Assets

Laba (Rugi)/Aset 0.6 0.1 1 Profit (Loss)/Assets

Rasio Keuangan FInancial Ratios

Rasio Lancar 157 139 48 Current Ratio

Rasio Liabilitas terhadap Jumlah Aset 40 40 61 Total Liabilities/Total Assets

Rasio Liabilitas terhadap Ekuitas 68 68 156 Liabilities/Equity

Rata-rata Perputaran Persediaan (x) 4 3 4 Inventory Turnover (x)

Rata-rata Perputaran Piutang Usaha (x) 11 13 16 Receivables Turnover (x)

RASIO KEUANGAN

Financial Ratio

Dalam ‘000 USD | In ‘000 USD

per 31 Desember 2013 | per December 31, 2013

Dalam % | In %

Ikhtisar Keuangan


(5)

dalam juta ban / in million tires

VOLUME PENJUALAN BAN MOBIL Car Tire Sales Volume

2011 6.58 6.72 7.21 2012 2013 0 1 2 3 4 5 6 7 8

dalam juta ban / in million tires

4.13

3.24 3.08 VOLUME PENJUALAN BAN MOTOR Motor Cycle Tire Sales Volume

2011 2012 2013 0 1 2 3 4 5 6 7 538,091 624,486 629,066 dalam ‘000 USD / in ‘000 USD JUMLAH AsET Total Assets 2011 2012 2013 0 100,000 200,000 350,000 400,000 500,000 600,000 0.114 0.003 0.04

dalam ‘000 USD / in ‘000 USD LABA/sAHAM Earning/Share 2011 2012 2013 0 0.02 0.04 0.06 0.08 0.1 0.12 210,538 371,983 375,279 dalam ‘000 USD / in ‘000 USD JUMLAH EKUITAs Total Equity 2011 2012 2013 0 50,000 100,000 150,000 200,000 250,000 300,000 350.000 400,000 350,000 6,896 704 1,749

dalam ‘000 USD / in ‘000 USD

LABA (RUGI) KOMPREHENsIF Comprehensive Income 2011 2012 2013 0 1,000 2,000 3,000 4,000 5,000 6,000 7,000 8,000 dalam ‘000 USD / in ‘000 USD

PENJUALAN BERsIH Net Sales 2011 2012 2013 0 50,000 100,000 150,000 200,000 250,000 300,000 35,000 325,977 320,881 323,891


(6)

PT. Multistrada Arah Sarana Tbk •Laporan Tahunan 2013

4

Ikhtisar saham

Stock Highlights

Kinerja saham 2013

2013 Share Performance

Information of Share Price and Traded Volume (in rupiah)

2013 2012

Q1 Q2 Q3 Q4 Q1 Q2 Q3 Q4

Lowest Price 355 345 315 335 490 460 375 325

Highest Price 445 445 415 410 670 630 520 450

Close Price 380 400 355 390 620 520 400 450

Volume (in Mio Shares) 96 130 46 66 727 366 52 166

Total shares (in Mio Shares) 9,183 9,183 9,183 9,183 9,183 9,183 9,183 9,183

Market Capitalization (in bio Rp) 3,490 3,673 3,260 3,581 5,693 4,775 3,673 4,132

500 35,000

30,000

25,000

20,000

15,000

10,000

5,000

0

350

200 450

300

150

50

PRICE VOLUME

400

250

100

0

JANUARI / JANUAR Y

FEBRUARI/ FEBRUAR Y

MARET/ MARCH

MEI/

MAY JULI/ JULY SEPTEMBER/ SEPTEMBER

NOVEMBER/ NOVEMBER APRIL/

APRIL JUNI/ JUNE AGUSTUS/


(7)

(8)

PT. Multistrada Arah Sarana Tbk •Laporan Tahunan 2013

6

S

epanjang tahun 2013, terdapat berbagai hal yang telah kami laksanakan sebagai bagian dari pelaksanaan tugas dan tanggung jawab Dewan Komisaris. Sesuai Anggaran Dasar, menyatakan bahwa Dewan Komisaris bertugas melakukan pengawasan terhadap kebijakan pengurusan, jalannya pengurusan pada umumnya baik mengenai perseroan maupun usaha perseroan yang dilakukan oleh Direksi serta memberikan nasehat kepada Direksi termasuk pengawasan terhadap pelaksanaan Rencana Jangka Panjang Perusahaan.

Penilaian Terhadap Kinerja Direksi

Dalam pandangan kami, Direksi telah berhasil menerapkan dasar-dasar pijakan yang kuat bagi Perseroan guna tetap bertumbuhnya kegiatan usaha di masa mendatang. Sepanjang tahun 2013, kondisi penjualan ban ekspor nasional mengalami penurunan baik secara volume

D

uring 2013, we have performed several programs as part of Board of Commissioners’ duties and responsibilities. According to Articles of Association, Board of Commissioners monitors management policy, the implementation of general management conducted by Board of Directors on both the company and its business, and gives suggestions on Company Long Term Plan to Board of Directors.

Assessment on Board of Directors

We are of the opinion that Board of Directors have succeeded in applying the strong basics of the Company to grow the current business activity in the future. National tire export trade declined both in volume and trade value, each by 5% and 16%, in 2013 due to factors, namely

Para Pemegang Saham yang Terhormat,

Honorable Shareholders,

Eugene Cho Park

Presiden Komisaris President Commissioner

Pertumbuhan Volume

Penjualan

Sales Volume Growth

PCR

MC

7%

28%

Laporan Dewan Komisaris

Board of Commissioners Report


(9)

Pencapaian yang paling menggembirakan adalah kenyataan

bahwa setiap pertumbuhan bisnis yang dicapai oleh

Perseroan, tidak pernah lepas dari pengelolaan yang

selaras dengan prinsip-prinsip Tata Kelola Perusahaan Yang

Baik /

Good Corporate Governance

(GCG).

The overwhelming achievement is the fact that every business growth recorded

by the Company is no apart from the management balanced with Good Corporate

Governance principals.

maupun nilai penjualannnya. Penurunan sebesar 5% dan 16% dilatarbelakangi oleh beberapa faktor yakni, krisis global yang melanda negara-negara Eropa seperti Italia dan Portugal, serta konlik yang masih melanda Kawasan Timur Tengah seperti Mesir, Siria, dan irak. Semua faktor tersebut memberikan dampak yang sangat signiikan mengingat 30% tujuan ekspor ban nasional adalah Kawasan Timur Tengah. Selain itu, terjadi penurunan sebesar 16% terhadap permintaan mobil di Eropa. Kondisi tersebut turut serta memberikan dampak terhadap industri pendukung mobil termasuk produsen ban.

Ditengah kondisi tersebut, berbagai kebijakan dan strategi telah dilakukan oleh Direksi sepanjang tahun 2013. Hal tersebut tercerminkan dengan masih meningkatnya kinerja penjualan volume ekspor sebesar 7%, selain itu pertumbuhan yang signiikan juga telah dicapai Perseroan di pasar domestik terutama MC yang telah tumbuh sebesar 28%.

Pengambilan keputusan dewan direksi untuk terus meningkatkan penjualan ban kepada produsen kendaraan bermotor dirasa sangat tepat untuk meningkatkan brand image Perseroan di mata konsumen. Selain itu, pengembangan dan penjualan produk baru yakni ban Solid Tire “ST” dan ban Truck and

global crisis occurred in European countries such

as Italy and Portugal and conlicts in Middle Eastern

countries such as in Egypt, Syria, and Iraq. Such factors

give signiicant efect as 30% of national tire export is

directed to the Middle East. In addition, demand for

cars in Europe declined by 16%, which also afects

the supporting automotive industry, including tire producers.

Amidst the volatile condition, Board of Directors has

performed numerous policies and strategies relected

in the increasing export sales volume by 7%, as well

as the signiicant growth achieved in domestic market,

especially MC which grows by 28%.

The decision-making process of Board of Directors to improve tire sales to motorcycle producers is considered appropriate to improve the Company’s brand image. In addition, the development and sales of new products, namely Solid Tire “ST” and Truck and Bus Radial “TBR” are considered relevant to the current condition of the


(10)

PT. Multistrada Arah Sarana Tbk •Laporan Tahunan 2013

8

Bus Radial “TBR” dipandang telah sesuai dengan kondisi Perseroan di masa sekarang, terutama untuk produksi ban ST, dimana sekitar 25% bahan bakunya berasal dari scrap.

Pandangan dan Prospek Ke Depan

Dewan Komisaris berpandangan bahwa prospek usaha yang telah disusun Direksi dengan mempertimbangkan berbagai tantangan dan peluang pada masa mendatang akan berjalan dengan sangat baik.

Tahun 2014 ini, Perseroan menargetkan peningkatan penjualan bersih sebesar 5%, harapan ini dinilai cukup baik dan relevan apabila dikaitkan dengan prediksi pertumbuhan ekonomi global dan domestik serta kondisi pasar ban dan otomotif saat ini.

Selain itu, Dewan Komisaris menilai strategi dan kebijakan yang telah disusun Direksi sangatlah sesuai dengan kondisi Perseroan, dimana masih dibutuhkannya perbaikan di berbagai aspek operasi secara berkesinambungan, serta upaya peningkatan

brand image di pasar yang akan memberikan dampak

berupa peningkatan penjualan hasil produksi.

Dewan Komisaris yakin bahwa prospek usaha dan target yang disusun oleh Direksi yang diproyeksikan kedalam strategi-strategi tersebut dapat tercapai, dan dengan ini Dewan Komisaris juga mendukung sepenuhnya kebijakan yang disusun oleh Direksi karena telah sejalan dengan semangat Perseroan yaitu menjadi pemimpin dan panutan dalam industri ban sehingga dapat menciptakan dunia yang lebih makmur dan sejahtera.

Peningkatan Kualitas Penerapan Praktik Tata Kelola yang Baik

Pada kesempatan ini, kami juga ingin menyampaikan kebanggaan kami dapat mengiringi perkembangan di setiap lini bisnis Perseroan. Pencapaian yang paling menggembirakan adalah kenyataan bahwa setiap pertumbuhan bisnis yang dicapai oleh Perseroan, tidak

Laporan Dewan Komisaris

Board of Commissioners Report

Company, particularly to ST tire production, of which 25% of raw material comes from scrap.

Future Prospect and Vision

The Board of Commissioners has vision that business prospect arranged by the Directors in considering the challenges and opportunities in the future will run so well.

The Company has targeted the 5% improvement of sales. This hope is good enough and relevant if it is related to the global and domestic economic growth prediction, and the condition of current tire and automotive market.

Besides, the Board of Commissioners observes that the strategies and policies arranged by the Directors are appropriate with Company condition, where the remedical in many operational aspects continuously is

needed. Also, the efort of brand image improvement in the market which will give the efect in the improvement

in production sales result.

The Board of Commissioners is sure that business and target prospect arranged by the Directors which are projected into the strategies can be achieved, and the Board of Commissioners hereby support the policies arranged by the Directors because it is appropriate with Company’s spirit that is to be the leader and trend setter in the tire industry to create prosperous and better world.

The Improvement Quality of Good Implementation of GCG

In this occasion, we would like to deliver our proud that we can witness the fantastic developmet in every Company’s line of business. The overwhelming achievement is the fact that every business growth recorded by the Company is no apart from the management balanced


(11)

pernah lepas dari pengelolaan yang selaras dengan prinsip-prinsip Tata Kelola Perusahaan Yang Baik / Good Corporate Governance (GCG).

Kami melihat implementasi GCG telah dijalankan secara optimal sehingga berhasil mengantarkan Perseroan sebagai perusahaan publik yang terpercaya dengan tingkat kredibilitas dan transparansi yang tinggi. Kami menghargai kerja keras Direksi dan seluruh manajemen atas komitmen tiada henti untuk memastikan penerapan GCG dilakukan secara konsisten.

Perubahan Komposisi Dewan Komisaris

Pada tahun 2013, tidak terdapat perubahan susunan Dewan Komisaris.

Penutup

Akhir kata, mewakili Dewan Komisaris, saya menyampaikan penghargaan kepada seluruh jajaran Direksi atas kinerja yang baik di tahun 2013. Saya juga menyampaikan penghargaan kepada Para Pemegang Saham, serta seluruh pemangku kepentingan yang telah mendukung dan memberikan kepercayaan kepada Perseroan untuk terus maju.

Selanjutnya, kami ucapkan terimakasih kepada Komite Audit yang telah menjalankan fungsi Audit selama tahun 2013 secara transparan dan proporsional. Kami juga mengucapkan terimakasih kepada seluruh karyawan yang telah mendukung setiap langkah strategis yang Perseroan jalankan demi meraih segala harapan sesuai dengan visi dan misi.

Eugene Cho Park

Presiden Komisaris / President Commissioner

with Good Corporate Governance principals.

We see the implementation of GCG has been carried optimally thus it delivers the Company to be trusted public company with high level of credibility and transparency. We appreciate the hard work of the Directors and all management for the endless commitment to assure that the applying of GCG is carried consistently.

Composition Change in Board of Commissioners

There is no change in Board of Commissioners in 2013.

Closing

Last, but not least, on behalf of the Board of Commissioners, I would like to appreciate the Board of Directors for the good works in 2013. I also appreciate the Shareholders, and all the stakeholders who give support and trust to the Company in order to be better.

Next, we would like to thank to the Audit Committee who runs the audit function during 2013 transparently and proportionally. We also thank all employees who support Company’s strategic steps to reach hope according to vision and mission.


(12)

PT. Multistrada Arah Sarana Tbk •Laporan Tahunan 2013

10

S

epanjang tahun 2013, kinerja pertumbuhan industri Indonesia mengalami penurunan. Penurunan ini tidak terlepas dari krisis ekonomi global yang turut menekan pertumbuhan ekonomi tanah air, ini tercermin dari nilai inlasi yang tinggi serta melemahnya nilai tukar rupiah (IDR) terhadap nilai Dollar Amerika Serikat (USD), kondisi ini sangat memberikan pengaruh terhadap pencapaian pendapatan maupun kegiatan operasional Perseroan.

Kinerja yang telah dilakukan oleh Perseroan sepanjang tahun 2013 sangat baik meskipun penuh dengan dinamika. Nilai penjualan domestik memberikan kontribusi yang cukup besar terhadap kenaikan penjualan bersih Perseroan terutama pada MC, namun dikarenakan pembukuan yang dilakukan Perseroan telah dalam mata uang USD, maka nilai yang dicatatkan sepanjang tahun 2013 tidak sebesar nilai aktual dalam rupiah. Selain itu,

T

hroughout 2013, the performance of Indonesia’s industry growth decreased. This decline can not be separated from the global economic crisis that has helped push the

country’s economic growth, which is relected in the high inlation rate and the weakening of the

rupiah (IDR) against the value of the USD. This condition strongly impacts on the achievement of revenue or the Company’s operational activities.

Performance of the Company during 2013 was very good although full of dynamic. The domestic sales value contributes greatly to the relatively increase in net sales of the Company, particularly to the MC. Yet since the account is expressed in USD, the value successfully recorded during 2013 is not as greeat as in the actual value of Rupiah. In addition, more than 70% of the costs incurred in the production of tires are in USD currency, causing further erosion of domestic sales margin.

Laporan Direksi

Board of Directors Report

Pieter Tanuri

Presiden Direktur President Director

Pendapatan Usaha

Revenue

UsD

324

m

Para Pemegang Saham yang Terhormat,


(13)

Spurred by the hard work and great optimism, the Board of Directors has carved a

pretty good performance where the net sales still grew by 0.9% from the initial value

of USD 320.88 million to USD 323.89 million, with a contribution of PCR sales volume

increase of 7% and MC sales of 28%.

lebih dari 70% biaya yang dikeluarkan dalam produksi ban dibeli dalam mata uang USD, menyebabkan semakin tergerusnya margin penjualan domestik.

Kondisi melemahnya mata uang dunia terhadap USD juga memberikan dampak yang signiikan terhadap harga jual produk Perseroan di pasar ekspor. Kondisi tersebut menjadi alasan para customer untuk berikir ulang sebelum melakukan pemesanan terhadap hasil produksi.

Melihat kondisi tersebut, Direksi memutuskan untuk mencoba lebih leksibel dalam menjalankan kegiatan usahanya, sehingga akan mendapatkan solusi yang menguntungkan baik untuk customer maupun Perseroan. Hal tersebut dilandasi oleh kesadaran bahwa betapa pentingnya peran serta customer sebagai sumber penghasilan bagi kelangsungan bisnis Perseroan.

Kinerja Perseroan 2013 serta Prospek Usaha 2014

Mengacu kepada ketidakpastian kondisi perekonomian global yang berdampak langsung terhadap perekonomian tanah air, membuat segenap anggota Direksi harus bekerja keras guna tercapainya harapan yang telah disusun Perseroan sepanjang tahun 2013 ini. Berkat kerja keras yang maksimal tersebut, penjualan bersih masih tumbuh sebesar 0,9% dari nilai awal

bersih masih tumbuh sebesar 0,9% dari nilai awal sebesar

UsD 320,88 juta menjadi UsD 323,89 juta, dengan kontribusi

peningkatan volume penjualan PCR sebesar 7% dan pada

penjualan MC sebesar 28%.

The condition of the weakening of foreign currency

against USD signiicantly impacts on the selling price

of the Company’s products in the export market. The condition is the reason for the customer to carefully make decision before making a booking to production.

Seeing these conditions, the Board of Directors decides

to try to be more lexible in operating its business activities, so it will get a beneicial solution especially

for the customer and the Company . This is based on the awareness that the importance of the role of the customer as a source of income for the business continuity of the Company.

Company Performance in 2013 and Business Outlook in 2014

The uncertainty in global economic conditions that has a direct impact on the economy of the country encourages all members of the Board of Directors to work harder to achieve the expectations that had been set by the Company during the year. Spurred by the hard work and great optimism, the Board of Directors has carved a pretty good performance where the net sales still grew


(14)

PT. Multistrada Arah Sarana Tbk •Laporan Tahunan 2013

12

dengan kontribusi peningkatan volume penjualan PCR sebesar 7% dan pada penjualan MC sebesar 28%. Realisasi tersebut masih dibawah target yang telah disusun oleh Perseroan pada awal tahun 2013. Target yang telah dibuat pada tahun 2013, yakni kenaikan penjualan bersih sebesar 7%. Direksi berharap dan optimis tahun 2014 akan menjadi tahun yang lebih baik lagi dengan menerapkan strategi-strategi yang tepat sasaran sehingga target tahun 2013 yang belum terealisasi dapat dicapai bahkan lebih.

Tata Kelola Perusahaan

Terkait tata kelola Perusahaan, kami terus melakukan konsolidasi hubungan antara Dewan Komisaris dan Direksi, penguatan pengawasan perusahaan dan fungsi manajemen, memastikan laporan-laporan yang tepat waktu, mengambil keputusan yang sesuai kode etik perusahaan, bertanggung jawab, serta menghargai hak-hak pemegang saham.

Semua fungsi struktural yang kami miliki telah berjalan dengan baik dan efektif, dimulai dari RUPS selaku pemegang kekuasaan tertinggi dalam struktur kepengurusan Perseroan, Dewan Komisaris, Direksi, Komite Audit, Sekretaris Perseroan hingga Audit Internal telah sesuai dengan tugas dan tanggung jawabnya masing-masing, sehingga implementasi tata kelola yang baik sebagai suatu perusahaan publik senantiasa diterapkan dengan baik.

Untuk menjaga kesehatan keuangan Perusahaan, kami juga melakukan audit internal secara rutin dengan selalu mengkaji ulang prosedur-prosedur yang ada. Kami terus berupaya untuk menyampaikan semua laporan-laporan secara transparan baik melalui Bursa maupun Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dan website Perusahaan. Kami berkomitmen untuk terus menerapkan prinsip-prinsip transparansi, akuntabilitas, tanggung jawab, independensi dalam semua aspek operasi yang kami jalankan.

Laporan Direksi

Board of Directors Report

USD 323.89 million, with a contribution of PCR sales volume increase of 7% and MC sales of 28%. Although the realization is still below the target that has been prepared by the Company in early 2013, targets that have been prepared in 2013 are recorded to reach 7% of net sales growth. Board of Directors greatly hopes that, in 2014, there will be more precise strategy realization in order to bring forward the unrealized targets planned in 2013 or even more.

Corporate Governance

Related to corporate governance, we continue consolidating the relationship between the Board of Commissioners and Board of Directors, strengthening oversight and management functions, ensuring timely delivery of report, make decisions according to the code of conduct, being responsible and respect the rights of shareholders.

All existing structural functions have run efectively,

starting from the AGM as the highest authority in the management structure of the Company, the Board of Commissioners, the Board of Directors, the Audit Committee, the Corporate Secretary to Internal Audit, all of whom have been in accordance with the duties and responsibilities, so that implementation of good governance as a public company always implemented well.

To maintain the company’s inancial health, we also

conduct regular internal audits by always reviewing existing procedures. We continually strive to deliver all reports transparently through the Exchange and the Financial Services Authority (FSA) and the Company’s website. We are committed to continue to apply the principles of transparency, accountability, responsibility, independency in all aspects of the operation that we run.


(15)

Perubahan Komposisi Anggota Direksi

Selama tahun 2013, tidak terdapat perubahan susunan Direksi.

Penutup

Pada kesempatan yang baik ini, mewakili Direksi, saya menyampaikan terima kasih atas dukungan dan kepercayaan yang diberikan oleh para Pemegang Saham, pemangku kepentingan dan seluruh karyawan yang telah berkontribusi terhadap pencapaian ini. Kami juga berterima kasih pada mitra usaha dan pelanggan atas seluruh kepercayaannya kepada kami, kami sadar kesuksesan kami selama ini tidak luput dari kepercayaan dan dukungan anda sekalian yang terus ada mendampingi perjalanan kami dalam pertumbuhan dan ekspansi bisnis di masa yang akan datang.

Atas nama Direksi,

Pieter Tanuri

Presiden Direktur / President Director

Changes in Composition of Board of Directors

There is no change in Board of Directors in 2013.

Closing

On this good occassion, on behalf of the Board of Directors, I would like to express my gratitude for the trust and support given by the shareholders, stakeholders and all employees who have contributed to this achievement . We also thank our business partners and customers for their trust in us. We are aware that our success stems from the trust and support that you all continue to exist accompany our journey in the growth and expansion of business in the future.


(16)

PT. Multistrada Arah Sarana Tbk •Laporan Tahunan 2013


(17)

(18)

PT. Multistrada Arah Sarana Tbk •Laporan Tahunan 2013

16

Dari tahun 2004 sampai dengan sekarang,

dalam kurun waktu yang relatif singkat

dibanding pesaingnya, Perseroan yang semula

bahkan tidak dipandang oleh pesaingnya,

menjadi salah satu produsen ban nasional yang

patut diperhitungkan.

Since 2004, comparing to its competitors, in a relatively

short time, the Company which was not seen by

its competitors previously, has become one of the

reckoned national tire manufacturers.

sekilas Perusahaan

Company in Brief

P

T Multistrada Arah Sarana Tbk., atau ‘MASA’ (Perseroan), merupakan produsen ban di Indonesia. Perseroan memproduksi ban luar kendaraan bermotor roda dua dan roda empat baik merek sendiri (Achilles dan Corsa) maupun

of-take, dengan area pemasaran di pasar domestik

dan internasional.

Perseroan didirikan pada tahun 1988 dengan nama PT Oroban Perkasa. Perseroan di desain dan mendapatkan bantuan teknis dan distribusi dari Pirelli-Itali dan Continental GMbh-Jerman. Selama krisis di Asia tahun 1999, seluruh kewajiban Perseroan dialihkan ke Badan Penyehatan Perbankan Nasional (“BPPN”).

Sukses bisnis Perseroan dimulai sejak Perseroan yang sekarang diambil alih oleh manajemen baru (PVP XVIII Pte Ltd dan PT Indokemika Jayatama) pada tahun 2004, dan melakukan proses restrukturisasi,

P

T Multistrada Arah Sarana Tbk., or ’MASA’ (the Company), is a tire manufacturer in Indonesia. The Company manufactures motorcycles tires and four-wheeled tires both for its own brand

(Achilles and Corsa) and of-take, for domestic and

international markets.

The Company was founded in 1988 under the name of PT Oroban Perkasa. The Company was designed and supported in technical support and distribution by Pirelli-Italy and Continental GmbH-Germany. During the Asian crisis in 1999, the entire liability of the Company transferred to the National Bank Restructuring Agency (”BPPN”).

The success of the Company began in 2004 when the Company was taken over by new management (PVP XVIII Pte Ltd and PT Indokemika Jayatama), in which the restructuring, including the conversion


(19)

termasuk konversi dari pinjaman menjadi Ekuitas dan melakukan penawaran umum saham perdana/IPO pada tahun 2005. Dari masa tersebut sampai dengan sekarang Perseroan terus meningkatkan kapasitas dan kualitas produksi yang dibiayai dengan penambahan modal saham dan pinjaman sindikasi. Sukses berkelanjutan dengan dukungan dari jaringan dealer yang semakin luas, dan tumbuhnya reputasi menandai berkembangnya produk-produk Perseroan dari tahun ke tahun.

Dalam kegiatan produksinya, Perseroan memiliki standar kualitas keselamatan dunia, ini bertujuan untuk menjaga keselamatan para konsumen dalam menggunakan produk yang telah dihasilkan oleh Perseroan. Berkat keperdulian kami terhadap keselamatan konsumen, Perseroan berhasil memperoleh sertiikasi ISP/TS 16949:2009 dan ISO/IEC 17025: 2008 untuk Quality Management System dan beberapa sertiikat produk antara lain SNI, CCC, Inmetro, BIS, ECE-30, ECE-54, GSO, DOT, FMVSS 139.

Dari tahun 2004 sampai dengan sekarang, dalam kurun waktu yang relatif singkat dibanding pesaingnya, Perseroan yang semula bahkan tidak dipandang oleh pesaingnya, menjadi salah satu produsen ban nasional yang patut diperhitungkan. Hal ini dapat dicapai karena Perseroan telah mencapai reputasi yang baik dari produk di pasaran domestik maupun internasional. Meningkatnya penjualan dan pengakuan atas produk Perseroan oleh pasar otomotif di seluruh Indonesia dan lima benua di dunia memberikan kami keyakinan untuk terus berusaha meningkatkan kinerja yang sesuai dengan status kami sebagai produsen ban kelas dunia. Produk-produk kami telah mendapatkan sertiikasi pemenuhan standar kualitas baik secara domestik maupun internasional.

Dengan menggabungkan kemampuan teknis dan bisnis

of loan to Equity and do initial public ofering/IPO

in 2005. Since then, the Company has continued to increase the production capacity and quality until now.

This improvement was inanced by additional capital

Equity and loan syndication. The success keeps going with the support of wider dealer network, and growing reputation indicated the development of the Company’s products from year to year.

The Company has an international safety standard in production. it aims to maintain the safety of consumers. Thanks to our caring to consumers, the Company then

was awarded ISP/TS 16949:2009 certiicate and ISO/IEC

17025: 2008 for Quality Management System and some

products certiicates such as SNI, CCC, Inmetro, BIS,

ECE-30, ECE 54, GSO, DOT, FMVSS 139.

Since 2004, comparing to its competitors, in a relatively short time, the Company which was not seen by its competitors previously, has become one of the reckoned national tire manufacturers. It is mainly because the Company has gained good reputation of the products both domestic and international market.

The increased sales and recognition of the Company’s

products by automotive market in Indonesia and ive

continent in the world ensure us to continue improving our performance in accordance with our status as a world-class tire manufacturer. Our products have been

awarded certiicate of quality standard both domestically

and internationally.

By combining our technical capabilities and business and excellence in facilities owned, as well as the synergy


(20)

PT. Multistrada Arah Sarana Tbk •Laporan Tahunan 2013

18

sekilas Perusahaan

Company In Brief

sinergi dari seluruh karyawan yang bekerja bersama, Perseroan terus memfokuskan diri pada perubahan dan inovasi untuk peningkatan penjualan dan peningkatan image di pasar dunia.

Keberhasilan kami saat ini telah memberikan inspirasi dan optimisme bagi pertumbuhan bisnis Perseroan dimasa mendatang. Dengan berpondasi pada pengalaman, kebijaksanaan dan manajemen yang visioner, serta tenaga kerja yang terlatih dan kompeten, Perseroan siap untuk menghadapi perkembangan dan tantangan dimasa yang akan datang.

of all employees who work with, the Company continues to focus on changes and innovations for increased sales and image in the world market.

Our current success has inspired and given us optimism for the future growth of the Company’s business. Relying on our experience, wisdom and visionary management, as well as trained and competent manpower, the Company is ready to embrace the future challenges and development.


(21)

Perseroan selalu memegang komitmen untuk menjadi Perusahaan yang unggul dalam produksi ban kendaraan roda dua maupun roda empat. Hal ini dilakukan dengan senantiasa meningkatkan kualitas hasil produksi serta mempertahankan kepercayaan yang telah diberikan masyarakat atas kinerja yang telah dihasilkan oleh Perseroan.

Sampai dengan sekarang, Perseroan telah memiliki dan mengembangkan dua merk produk ban kendaraan yakni Achilles untuk ban mobil dimana seluruh produk yang dihasilkan berupa Passanger Car Radial (ban untuk kendaraan berpenumpang), Sport Utility Vehice (SUV) dan Light Radial dengan tipe Steel Belted Tubeless; dan Corsa untuk ban motor. Tidak hanya memproduksi berbagai jenis ban dengan merk yang dimiliki sendiri, Perseroan juga mengembangkan usaha dengan melakukan proses produksi metode of-take manufacturing dimana proses produksi ban menggunakan fasilitas produksi Perseroan untuk digunakan perusahaan lainnya dengan merek

The company is always committed to be a leading company that excels in the production of two-wheel tires or four-wheel tires. This is done by constantly improving the quality of products as well as maintaining the public trust for the Company’s performance.

Up to now, the Company has had and developed two brands of tire products namely: Achilles tires for cars in the form of Passenger Car Radial (tire for passenger vehicles), Sport Utility Vehicle (SUV) and Light Radial with Steel Belted Radial tubeless type; and Corsa for motorcycle tires. In addition, the Company also develop

the business by having of-take manufacturing in which

the Company produces tire for other companies with their own brand.


(22)

PT. Multistrada Arah Sarana Tbk •Laporan Tahunan 2013

20

Selain itu, tahun 2013 merupakan tahun yang menggoreskan prestasi tersendiri bagi Perseroan, dimana Perseroan mulai memproduksi dan memasarkan ban jenis Solid Tire (ST) dan Truck and Bus Radial (TBR). Dalam melakukan kegiatan produksinya Perseroan melakukan beberapa tahap sebelum hasil produksi dipasarkan kepada masyarakat, Proses tersebut adalah: Proses Produksi

1. Persiapan Komponen

Perseroan senantiasa memberikan hasil produksi yang maksimal dimulai dengan melakukan ekstra ketelitian dalam hal pemilihan bahan yang akan digunakan, bahan baku yang digunakan dalam proses produksi Perseroan adalah karet alam, karet sintetis, carbon black, polyster & nylon, steel cord & wire dan bahan kimia lainnya, penggunaan bahan-bahan tersebut telah sesuai dengan pemilihan kualitas dan prosedur Perseroan. Seluruh bahan baku yang telah diproses dan dicampurkan dengan beberapa variasi campuran bahan disesuaikan berdasarkan kegunaan dalam konstruksi ban yang akan dihasilkan, secara umum campuran tersebut disebut dengan compound. Dimana compound yang telah disiapkan berguna untuk merancang konstruksi sebuah ban yakni untuk telapak ban, kerangka (carcass), sabuk ban, kawat bead, serta inner liner.

2. Perakitan Komponen

Setelah seluruh komponen selesai diproses, maka komponen tersebut telah siap memasuki proses perakitan menggunakan mesin tire building yang dilakukan diruangan khusus untuk menghasilkan green tire, proses penghasilan green tire ini dibuat berdasarkan dengan ukuran ban yang telah dirancang berdasarkan permintaan bagian penjualan Perseroan.

3. Seleksi Ban Jadi dan Pemeriksaan Kualitas

Setelah melewati proses curing press, ban yang telah jadi akan dikirimkan ke bagian seleksi guna diperiksa oleh inspector, proses pemeriksaaan ini dilakukan secara visual yang bertujuan untuk

Kegiatan Usaha Perseroan

Company Business Activities

Year 2013 is also a year of achievement for the Company, especially because the Company began to produce and market Solid Tire (ST) and Truck and Bus Tire (TBR).

The Company has gone through some steps in production before marketing the products, among others are:

Production Process

1. Component Preparation

The Company always continues to provide maximum products starting by an extra tight selection of raw materials. The raw materials used are natural rubber, synthetic rubber, carbon black, polyester & nylon, steel cord and wire and other chemicals, the use of these materials is already in accordance with the selection and quality of the Company’s procedures. All raw materials that have been processed and mixed with some various mixtures are adjusted in accordance with the function of material in the construction of tire to be produced; the mixture is generally called compound. The compound is used for designing the construction of a tire which are tire treads, frame (carcass), conveyor belt tire, bead wire, as well as the inner liner.

2. Component Assembling

After all the components are processed, they are to be assembled by using tire building machine which is done in a special room to produce green tire. The process of making the green tire is based on the designed size of tire which based on the inquiry from the marketing of the Company.

3. The selection of inished tire and quality Control

After going through curing press, the inished tires

then are sent to quality inspection to be checked by inspector. This visual controlling is aimed at sorting the good quality or those need improving in the process


(23)

yang masih mengalami kekurangan dalam proses produksi, selanjutnya adalah proses pemeriksaan menggunakan mesin yang disebut uniformity machine yakni mesin yang dipergunakan untuk memeriksa kondisi ban berdasarkan dengan standar yang telah ditetapkan oleh Perseroan. Seluruh proses pemeriksaan ini dilakukan sebelum hasil produksi di distribusikan kedalam gudang penyimpanan.

Mengenai standar yang ditetapkan, Perseroan menggunakan standar pemeriksaan kualitas berdasarkan dengan QMS (Quality Management

System) yang mengacu kepada ISO 9001:2008 dan

ISO-TS16949:2009. Seluruh produk yang telah dihasilkan telah memenuhi standar regulasi dari berbagai negara, antara lain:

Sertiikasi /

Certiication

Asal Negara /

Country

SNI (Standar Nasional Indonesia) Indonesia

E-MARK (European Marking) Europe

GULF (Gulf Standar Organization) Middle East

DOT (FMVSS 139) USA

SASO ( Saudi Arabian Standard Organization) Saudi Arabia

ECE Europe

SABS South Africa

VSCC Taiwan

SIRIM Malaysia

PS Mark Philipine

CCC Mark (China Compulsory Certiicate Mark) China

SONCAP (Standards Organization for Technical Spesiication) Nigeria INMETRO (Instituto Nacional de Metrologia, Normalizacao e

Qualidade Industrial) Brazil

BIS (Bureau of Indian Standard) India

ISO 9001

-ISO/IEC 17025

-ISO/TS16949 : 2009

-of production, the next step is controlling process by machine called uniformity machine, a machine used to check the quality of tire in accordance with the standards set by the Company. All these processes are conducted before the products are distributed to warehouse.

Regarding the standard, the Company is implementing quality control standard in accordance with QMS which refers to ISO 9001:2008 and ISO-TS16949:2009. All products have met the regulation standard from several country such as:


(24)

PT. Multistrada Arah Sarana Tbk •Laporan Tahunan 2013

22

06 Februari 2013 / February 6, 2013

Menteri BAPPENAS, ibu Prof. Dr. Armida S. Alisjahbana , SE, MA, melakukan kunjungan ke pabrik Perseroan. Kunjungan tersebut bertujuan untuk mempererat tali silaturahmi sekaligus meninjau perluasan pabrik dan juga melihat proses pembuatan ban secara langsung yang dimulai dari raw material process, manufacturing process, assembling process, curing process, hingga inal checking.

The Minister of BAPPENAS, Prof. Dr. Armida S Alisjahbana,

SE, MA visit the Company’s plant. This factory visit is intended to build strong relationship an also to see the expansion of the Company and eyewitness the process of making tire ranging from raw material process, manufacturing process,

assembling process, curing process to inal checking.

31 Januari 2013 / January 31, 2013

Perseroan telah meresmikan Pendirian Akademi Komunitas Multistrada yang telah sesuai dengan Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 211/P/2012 tentang Perguruan Tinggi Penyelenggaraan Program Studi di Luar Domisili pada tanggal 19 Oktober 2012 dan setelah mendapat konirmasi dari Direktur Jendral Pendidikan Tinggi, Bapak Prof. Dr. Ir. Djoko Santoso, M.Sc.

The Company has inaugurated the establishment of Multistrada Community Academy which is already in accordance with the decree of the ministry of education and culture No.211/P/2012 on high education institution

having eduction program beyond its core subject on October 19, 2012 and has been conirmed by High Education

Directorate General, Prof. Dr. Ir. Djoko Santoso, M.Sc.

Peristiwa Penting Tahun 2013


(25)

02 April 2013 / April 2, 2013

Perseroan terpilih sebagai stan favorit pada acara TYRE & RUBBER INDONESIA 2013 yang sukses diselenggarakan pada tanggal 26-29 Maret 2013, di JIExpo Kemayoran - Jakarta. Penghargaan ini diraih atas kerja keras yang dilakukan oleh segenap tim dengan menggabungkan konsep Eco Green yang dituangkan kedalam konsep desain stan yang Perseroan tampilkan.

Didukung oleh tenaga terampil yang mampu memberikan jawaban komprehensif menjadi faktor utama yang dilakukan Perseroan dalam menarik perhatian pengunjung acara. Selain itu, Perseroan juga memberikan informasi bagi pengunjung dengan video yang menjelaskan perihal produk dan kemitraan yang Perseroan jalin dengan Manchester United. Semua kombinasi ini telah berhasil memenangkan hati pengunjung dalam polling stan ter-favorit.

The Company’s stand was selected as the favorite stand in TYRE and RUBBER INDONESIA 2013 which was successfully conducted on March 26-29, 2013 at JIEXPO kemayoran-Jakarta. This award was achieved due to the hard work of all team by combining Eco-Green concept implemented in the stand design of the Company.

The presence of skilled workers capable of providing comprehensive solutions was the main factor underlined by the Company to attract visitors’ interest to the event. In addition, the Company also informed the visitors through numerous videos which explained the products and partnership performed by the Company with Manchester United. These combination successfully won the visitors’ heart, thus making the Company’s stand as the most favored.

27 Maret 2013 / March 27, 2013

Untuk pertama kalinya Perseroan menjalin kerjasama dengan Manchester United. Dimana perjanjian tersebut telah diresmikan pada 8 januari 2013 lalu. Pada peresmian United Festival yang diselenggarakan pada tanggal 28-30 Maret 2013, Perseroan mengungkapkan kebanggaannya atas pencapaian yang telah dilakukan sebagai Oicial Tire Partner bagi salah satu klub sepakbola ternama di dunia seperti Manchester United.

The Company was signing an MOU with Manchester United. The MOU was signed on January 8, 2013. In the

Inauguration of United Festival on March 28-30, the Company proudly conveyed that being an oicial tire partner


(26)

PT. Multistrada Arah Sarana Tbk •Laporan Tahunan 2013

24

06 Juni 2013 / June 6, 2013

Perseroan sebagai produsen ban Achilles dan Corsa telah berpartisipasi dalam kemeriahan acara Pekan Raya Jakarta tahun 2013. Dalam momen tersebut Perseroan juga menggandeng dua distributor besar yakni Warna Warni dan Pelumas, serta tiga media partner masing-masing JAK TV, JAK FM dan Viva.co.id.

The Company as the manufacturer of Achilles and Corsa participated in PRJ 2013. In that event, the Company was in cooperation with two big distributors; Warna Warni & Pelumas, and three media Partners; JAK TV, JAK FM and Viva.co.id.

14 Mei 2013 / May 14, 2013

Achilles dan Corsa sebagai produk ban mobil dan motor berkualitas yang dihasilkan Perseroan terpilih sebagai

Brand of CHOICE By Community di Indonesian Consumunity

2013 untuk kategori ban mobil dan motor, penghargaan ini diberikan oleh majalah SWA, yang bekerjasama dengan PrAsetiya Mulya Business School.

Achilles and Corsa as the quality motorcycle and car tire produced by the Company were selected as BRAND of

Choice by Community in Indonesian Consumunity 2013 for the category of Motorcycle and Car Tire. The award was presented by SWA Magazine, in cooperation with PrAsetya Mulya Business School.

12 Juni 2013 / June 12, 2013

Perseroan mengadakan RUPST dan RUPSLB di The Financial Club, Graha Niaga. Dan pada hari yang sama Perseroan juga mengadakan Public Expose.

The Company held RUPST and RUPSLB at The Financial Club, Graha Niaga, and at the same time the Company also held public expose.

Peristiwa Penting Tahun 2013


(27)

07 Oktober 2013 / October 7, 2013

Perseroan melakukan Penandatanganan perjanjian kredit baru dengan PT OCBC NISP Tbk. senilai USD 170 Juta dan Rp 15 miliar dengan tenor 8 tahun dengan tingkat suku bunga LIBOR + 4.25%. Penggunaan dana pinjaman sebagian besar digunakan untuk membayar hutang sindikasi dengan total outstanding sekitar USD 110 juta yang seharusnya baru akan jatuh tempo pada 2016 dan 2017. Sisanya digunakan untuk membiayai modal kerja dan peningkatan kapasitas produksi.

06 Agustus 2013 / August 6, 2013

Dalam rangka menyambut Hari Raya Idul Fitri 1434H, Perseroan kembali menggelar acara mudik bareng bersama para pemilik toko-toko dan distributor Achilles dan Corsa di seluruh Jadebotabek yang mengambil tempat di Wisma Achilles. Para pemudik yang berjumlah sekitar 600 orang mendapatkan pelayanan transportasi bus gratis yang berjumlah 12 bus sampai ke berbagai kota tujuan di pulau Jawa.

In embracing Idul Fitri 1434 H celebration, the Company again held ”mudik bareng (going back to hometown together) for shop owners and distributors of Achilles and Corsa JABODETABEK which was held in Wisma Achilles. The Company provided 12 buses for around six hundred participants to take them to their hometown in some cities in Java island.

17 Juli 2013 / July 17, 2013

Perseroan meresmikan dua Speed Tyre Shop (STS) di dua lokasi strategis yaitu Bintaro dan Kedoya.

The Company inaugurated two Speed Tire Shop (STS) in two strategic locations: Bintaro and Kedoya.


(28)

PT. Multistrada Arah Sarana Tbk •Laporan Tahunan 2013

26

17 Oktober 2013 / October 17, 2013

Untuk ke-empat kalinya, pada tahun 2013 Perseroan kembali meraih penghargaan Primaniyarta Export Award. Perseroan memperoleh penghargaan pada kategori Eksportir Berkinerja.

Primaniyarta Award merupakan salah satu bentuk apresiasi pemerintah terhadap dunia usaha bagi perusahaan yang berprestasi dibidang ekspor non migas. Penghargaan tertinggi yang diprakarsai Direktorat Jenderal Pengembangan Ekspor Nasional (Ditjen PEN) bekerjasama dengan Dinas Perindustrian dan Perdagangan di seluruh Indonesia, Majalah Swa dan Metro TV sebagai media partner, untuk proses menjaring perusahaan/eksportir peserta Primaniyarta.

The Company for the fourth times was awarded Primaniyarta Export Award 2013. In the year of full of achievement, the Company was awarded for the category of Performed Exporter.

Primaniyarta Award is one of government’s appreciation for companies with excellent achievement in non-oil and gas export. The highest appreciation was initiated by Directorate General of National Agency for Export Development in cooperation with Industry and Trade Service in Indonesia, Magazine Swa and Metro TV as media partners in order to gain companies/exporters for Primaniyarta participant.

11 Oktober 2013 / October 11, 2013

Perseroan selaku produsen ban nasional dari Achilles dan Corsa turut serta dalam kegiatan Trade Expo Indonesia ke 28 yang diselenggarakan pada tanggal 16-20 Oktober 2013. Kegiatan ini menjadi kegiatan tahunan Kementiran Perdagangan Republik Indonesia.

The Company as the manufacturer of Achilles and Corsa, participated in 28th Trade Expo Indonesia on October 16-20, 2013. This event in an annual event of the ministry of trade, Republic of Indonesia.

Peristiwa Penting Tahun 2013

Signiicant Event in 2013

The Company signed MOU on loan with PT OCBC NISP Tbk. amounting USD 170 million and IDR 15 billion, tenor of 8 years with interest rate of LIBOR + 4.25%. The loan is mainly used to pay the outstanding loan of syndication which is

amounting around USD 110 million which is supposed to be due in 2016 and 2017. The remaining is used to inance


(29)

20 Desember 2013/ December 20, 2013

JFlow & grup band Kotak sebagai Brand Ambassador Achilles dan Corsa melakukan kunjungan ke pabrik Perseroan. Selain untuk mengunjungi plant di Cikarang, mereka juga berkesempatan untuk menghadiri acara penutupan ”Home Tournament” yang diselenggarakan oleh Badan Koordinator Olahraga dan Seni Musik Multistrada (Bakomsa) pada Kamis, 19 Desember 2013.

JFlow & Kotak Band as Brand Ambassador Achilles and

Corsa visit the Company’s plant. Besides visiting Cikarang plant, they also had the opportunity to attend the closing ceremony of ”Home Tournament” which was organized by Multistrada Music and Sport Coordinator Board (BAKOMSA) on Thursday December 19, 2013.


(30)

PT

. Multistrada Arah Sarana Tbk

• Lapor an T ahunan 201 3 28

s

tr

u

k

tu

r

O

rg

an

is

as

i

O

rg

a

n

iz

a

ti

on

S

tr

u

ctu

re

Catatan : Untuk nama-nama Dewan Komisaris, Direksi, Komite Audit, Sekretaris Perusahaan dan Ketua Internal Audit sudah diungkapkan pada pembahasan mengenai GCG pada bagiannya masing-masing Note: The names of the Board of Commissioners, Directors, Audit Committee, Corporate Secretary and Chairman of Internal Audit has been disclosed in the discussion of the GCG on their share

Corporate Planning

Learning Center

BOARD OF COMMISSIONERS DEwAN KOMISARIS

BOARD OF DIRECTORS DIREKSI CORPORATE SECRETARy SEKRETARIS PERUSAhAAN AUDIT INTERNAL INTERNAL AUDIT AUDIT COMMITTEE KOMITE AUDIT

Corporate Planning and Learning Center wAyAh SURyA wIROTO

Finance, Admin, and hC y. ADE BUNIAN MONIAGA

Operation ANDREAS hANDOyO hUTAMA

South East Asia Sales UThAN M. ARIEF SADIKIN

IT and Business Development UThAN M. ARIEF SADIKIN

Business Support Administration

Finance and Accounting

human Capital and General Services

Legal

Production (Plant 1)

Production (Plant 2)

Technical Research and Development Quality Assurance MASA Engineering Supply Chain Management Procurement International Marketing and Sales

Development

International Sales

South East Asia Sales Inestablishment Technology

Business Development

International sales and Marketing hARTONO SETIOBUDI


(31)

Visi

Vision

Misi

Mission

Nilai Perseroan

Core Values

Spiritual

Proactive

Loyal

Honest &

Responsible

Synergy

Menjadi pemimpin dan panutan dalam industri ban

To be a leader and trend setter in the tire industry

Bekerja adalah ibadah untuk selalu memberikan yang terbaik bagi Perusahaan dan masyarakat

Working is a worship to always give the best to Company and society

Melakukan pekerjaan tanpa menunggu perintah dan berani menyampaikan ide

Do the job without having to wait for the order and be brave to convey ideas

setia dan bangga bekerja sebagai insan Perusahaan untuk mencapai yang terbaik

Be loyal and proud to work as Company’s person to achieve the best

siap menerima, menjalankan, serta menyelesaikan tugas dan kewajiban dengan benar sesuai aturan Perusahaan

Always accept, do, and inish the job and duty accordingly in accordance

with Company’s regulation

Bekerja sama secara efektif antar individu & kelompok untuk saling mengingatkan dan menjaga keberhasilan pencapaian tujuan Perusahaan

Work together efectively between individual and the group to always

remind each other and maintain the achievement of the objective of the Company

Menjadikan dunia yang lebih makmur dan sejahtera


(32)

PT. Multistrada Arah Sarana Tbk •Laporan Tahunan 2013

30

Proil Dewan Komisaris

Board of Commissioners Proile

Eugene Cho Park

Presiden Komisaris / President Commissioner

Beliau menjabat sebagai Presiden Komisaris Perseroan sejak tahun 2004 berdasarkan dengan akta notaris Benny Kristianto S.H. No.46 tanggal 22 Desember 2004 dan disahkan oleh Departemen Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia No : C-UM.02.01.1601.

Saat ini Beliau juga menjabat sebagai Managing Director di Parallax Capital Management, Singapore dan sebagai Komisaris di PT Indomobil Sukses International Tbk., setelah sebelumnya merintis karir sebagai Managing Director di Banque Paribas, Singapore sejak 1997 hingga 1999, Managing Director di Chase Manhattan, Hongkong & Singapore di tahun 1993 hingga 1997. Beliau juga pernah menjabat sebagai sebagai Executive Director di SBCM Ltd, Hong Kong, sejak tahun 1990 hingga 1993, dan sebagai Vice President di First Boston Corp., London sejak tahun 1987 hingga 1990, dan merintis karir di Manufacturers Hanover Ltd., London sebagai Manajer pada tahun 1985. Ditahun 1981 Beliau meraih gelar BA dari Princeton University USA, dan gelar MBA dari Insead Prancis pada tahun 1984.

He has served as President Commissioner of the Company since 2004 based on the notarial deed Benny Kristianto SH, No. 46 dated December 22, 2004 and authorized by the Ministry of Justice and Human Rights of the Republic of Indonesia No : C-UM.02.01.1601.

Currently he also serves as Managing Director at Parallax Capital Management, Singapore and as a Commissioner of PT Indomobil Sukses International Tbk., after previously started his career as Managing Director at Banque Paribas, Singapore from 1997 to 1999, Managing Director at Chase Manhattan, Hong Kong and Singapore in 1993 to 1997. He was also appointed as the Executive Director in SBCM Ltd., Hong Kong, from 1990 to 1993, and as Vice President at First Boston Corp., London from 1987 to 1990, and started his career at Manufacturers Hanover Ltd., London as a manager in 1985.

In 1981 he received a BA degree from Princeton University, USA, and an MBA from Insead France in 1984.

1. Eugene Cho Park

Presiden Komisaris President Commissioner

2. Andi solaiman

Komisaris Commissioner

3. Glenn T. sugita Komisaris Commissioner

4. Mulyo sutrisno

Komisaris Independen Independent Commissioner

5. Paulus Ridwan Purawinata

Komisaris Independen Independent Commissioner

1 2 4

3 5


(33)

Sejak tahun 2004 Beliau telah menjabat sebagai komisaris perseroan berdasarkan dengan akta notaris Benny Kristianto, S.H. No. 46 tanggal 22 Desember 2004 & disahkan oleh Departemen Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia No : C-UM.02.01.1601.

Selain menjabat sebagai Komisaris Perseroan, Beliau juga menjabat sebagai Presiden Direktur PT Indokemika Jayatama, dan sebagai Direktur PT Sauhbahtera Samudera, PT Griya Tioxindo, Universal Interchemicals Corp. Pte. Ltd. dan Trevos Pte. Ltd. Beliau merintis karir ditahun 1986 dengan menjabat sebagai Finance Manager di Gesuri Lloyd dan ditahun 1987 sampai dengan 1990 Beliau berkarir di PT Asuransi Central Asia. Ditahun 1986 Beliau meraih gelar Bachelor of Science dan Master of Business Administration dari Drury University,

Springield, Missouri, USA.

Since 2004, he has served as commissioner of the company based on the notarial deed Benny Kristianto, SH No. 46 dated December 22, 2004 and authorized by the Ministry of Justice and Human Rights of the Republic of Indonesia No : C-UM.02.01.1601.

In addition, he also serves as the President Director of PT Indokemika Jayatama, and as a Director of PT Sauhbahtera Ocean, PT Griya Tioxindo, Universal Interchemicals Corp. Pte. Ltd. and Trevos Pte. Ltd.. He began his career in 1986 by serving as Finance Manager in Gesuri Lloyd and in 1987 to 1990 he worked in PT Asuransi Central Asia.

In 1986 he earned a Bachelor of Science and Master of Business

Administration from Drury University, Springield, Missouri,

USA.

Glenn T. Sugita

Komisaris / Commissioner

Sejak tahun 2011 Beliau telah menjabat sebagai komisaris berdasarkan dengan akta Notaris Kumala Tjahjani Widodo, S.H., M.H., M.Kn. No. 48 tanggal 19 Desember 2011 & disahkan oleh Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia No : AHU-AH.01.10-00066.

Selain menjabat sebagai komisaris Perseroan, Jabatan sebagai Director Northstar Advisors Pte Ltd juga Beliau emban sejak tahun 2006 hingga saat ini. Selain itu Beliau juga menjabat sebagai komisaris PT Trikomsel Oke Tbk. sejak tahun 2009. Setelah sebelumnya Beliau menjabat sebagai Wakil Presiden Komisaris PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk. ditahun 2006

hingga 2010, sebagai Direktur Northstar Paciic Partners

pada tahun 2003 hingga 2006 dan sempat berkarir di PT PricewaterhouseCoopers Securities pada tahun 2000 hingga 2003, PT Bahana Securities ditahun 1995 hingga 2000 dan AT&T Network Systems pada tahun 1994 hingga 1995.

Beliau meraih gelar Bachelor of Science ditahun 1991 dan gelar Master of Science Jurusan Electrical Engineering dari Tennessee Tech University, Amerika Serikat pada tahun 1993.

Since 2011, he has served as a commissioner by the Notary deed Kumala Tjahjani Widodo, SH, MH, M.Kn. No. 48 dated December 19, 2011 and authorized by the Ministry of Justice and Human Rights of the Republic of Indonesia No : AHU-AH.01.10-00066.

In addition, he also serves as Director of Northstar Advisors Pte. Ltd. since 2006 until today. In addition, he also served as a commissioner of PT Trikomsel Oke Tbk. since 2009, after he served as Vice President Commissioner of PT Sumber Alfaria

Trijaya Tbk. in 2006 to 2010, as Director of Northstar Paciic

Partners in 2003 to 2006 and had a career in PT Pricewaterhouse Coopers Securities in 2000 to 2003, PT Bahana Securities in 1995 to 2000 and the AT&T Network Systems in the year 1994 to 1995.

He earned a Bachelor of Science degree in 1991 and a Master of Science Department of Electrical Engineering from Tennessee Tech University, USA in 1993.

3

2


(34)

PT. Multistrada Arah Sarana Tbk •Laporan Tahunan 2013

32

Proil Dewan Komisaris Board of Commissioners Proile

Beliau menjabat sebagai Komisaris Independen Perseroan sejak tahun 2004 berdasarkan akta notaris Benny Kristianto, S.H. No. 46 tanggal 22 Desember 2004 & disahkan oleh Departemen Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia No : C-UM.02.01.1601. Selain sebagai komisaris independen, Beliau juga bertanggung jawab di berbagai perusahaan diantaranya sebagai Direktur Utama PT Philadel Terra Lestari sejak tahun 2007, dan merintis karir sebagai komisaris di PT Trimegah Securities Tbk. sejak tahun 1999 hingga 2002, sebagai anggota Komite Audit sejak tahun 2002 hingga tahun 2008, setelah sebelumnya menjabat sebagai Direktur sejak tahun 1992 hingga tahun 1999 dan sebagai Manajer Operasional sejak tahun 1990 hingga 1992 di PT Trimegah Securindolestari. Ditahun 1997 hingga 2001, Beliau berkarir sebagai Direktur Utama pada PT Philadel Terra Lestari. Memulai karirnya ditahun 1977 pada Bank Exim sebagai Analis Kredit dan tahun 1990 keluar dari Bank Exim dengan jabatan akhir selaku Kuasa Anggota Bursa.

Di tahun 1982, Beliau meraih gelar Sarjana Mudanya dari Universitas Tarumanegara dan meraih gelar MBA dari Paramita Graha pada tahun 1992.

He has served as an Independent Commissioner of the Company since 2004 based on notarial deed Benny Kristianto, SH No. 46 dated December 22, 2004 and authorized by the Ministry of Justice and Human Rights of the Republic of Indonesia No : C-UM.02.01.1601. In addition, he also served some position in various companies such as President Director of PT Philadel Terra Lestari since 2007, and started his career as a commissioner at PT Trimegah Securities Tbk. from 1999 to 2002, as a member of the Audit Committee from 2002 to 2008 ,after previously served as Director from 1992 to 1999 and as Operations Manager from 1990 to 1992 at PT Trimegah Securindolestari. In 1997 to 2001, he served as Managing Director at PT Philadel Terra Lestari. He started his career in the year 1977 at Exim Bank as a Credit Analyst and in 1990, he resigned from Exim Bank with the last position as Authorized Brokers.

In 1982, he earned a Bachelor’s degree from the University of Tarumanegara and earned an MBA from Paramitha Graha in 1992.

Mulyo Sutrisno

Komisaris Independen /

Independent Commissioner

Beliau telah menjabat sebagai Komisaris Independen sejak tahun 2011. Berdasarkan akte Notaris Kumala Tjahjani Widodo, S.H., M.H., M.Kn. No. 48 tanggal 19 Desember 2011 & disahkan oleh Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia No : AHU-AH.01.10-00066.

Saat ini Beliau juga menjabat sebagai Komisaris di PT Equator Capital Partners sejak 2011. Beliau mengawali karir sebagai sebagai Assistant Dealer di PT Putra Saridaya Persada Sekuritas sejak 1990 hingga 1991, lalu menjadi Head Dealer di PT Agung Securities Indonesia pada tahun 1991 hingga 1993 dan Smith New Court Securities-South East Asia pada tahun 1993 hingga 1994. Ditahun 1994 hingga 1997, Beliau menjabat sebagai Associate Director di PT Standard Chartered Securities, dan berkarir di PT Jardin Fleming sejak 1998 hingga 2001 sebagai Vice President, kemudian bekerja di bagian Capital Market Division di PT Semesta Indovest pada tahun 2001 hingga 2011.

Beliau menyelesaikan studinya di Fakultas Ekonomi Program Studi Akuntansi Universitas Trisakti.

He has served as an Independent Commissioner since 2011. Based on the notarial decree, Kumala Tjahjani Widodo, SH, MH, M.Kn. No. 48 dated December 19, 2011 and approved by the Ministry of Justice and Human Rights of the Republic of Indonesia No : AHU-AH.01.10-00066.

Currently he also serves as Commissioner of PT Equator Capital Partners since 2011. He began his careers as Assistant Dealer at PT Putra Saridaya Persada Securities from 1990 to 1991, then became Head Dealer of PT Agung Securities Indonesia in 1991 to 1993 and Smith New Court Securities-South East Asia in 1993 to 1994. In 1994 to 1997, he served as Associate Director of PT Standard Chartered Securities, and worked at PT Jardin Fleming from 1998 to 2001 as Vice President, then worked at the Capital Market Division at PT Semesta Indovest in 2001 to 2011.

He completed his studies at the Faculty of Economics, Trisakti University in Accounting Program.

Paulus Ridwan Purawinata

Komisaris Independen /

Independent Commissioner

5

4


(35)

Sejak tahun 2004, Beliau telah menjabat sebagai Presiden Direktur Perseroan berdasarkan dengan akte notaris Benny Kristianto, S.H. No. 46 tanggal 22 Desember 2004 & disahkan oleh Departemen Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia No : C-UM.02.01.1601.

Selain menjabat sebagai Presiden Direktur Perseroan, Beliau juga menjabat Presiden Direktur PT Multistrada Agro International, PT Meranti Laksana dan PT Meranti Lestari sejak tahun 2011, Beliau juga menjabat sebagai Direktur Utama PT Mitra Jaya Nusaindah sejak tahun 2012 dan Direktur PT Silvaduta sejak tahun 2011. Saat ini Beliau juga menjabat sebagai Presiden Komisaris di PT Buana Capital sejak tahun 2010 dan sebagai Komisaris di PT Philadel Terra Lestari sejak tahun 1997. Ditahun 1990 Beliau merintis karir sebagai Direktur di PT Trimegah Securities Tbk. dan sebagai Presiden Komisaris sejak tahun 2004 hingga tahun 2007.

Beliau meraih gelar Sarjana Ekonomi dari Universitas Trisakti

Since 2004, he has served as President Director of the Company pursuant to the notarial deed Benny Kristianto, SH No.. 46 dated December 22, 2004 and approved by the Ministry of Justice and Human Rights of the Republic of Indonesia No : C-UM.02.01.1601.

In addition to serving as President Director of the Company, he also served as President Director of PT Multistrada Agro International, PT Meranti Laksana and PT Meranti Lestari since 2011, he also served as Director of PT Mitra Jaya Nusaindah since 2012 and Managing Director of PT Silvaduta since 2011. Currently he also serves as President Commissioner of PT Buana Capital since 2010 and as a Commissioner of PT Philadel Terra Lestari since 1997. In 1990 he began his career as a Director at PT Trimegah Securities Tbk. and as President Commissioner from 2004 to 2007.

He earned a Bachelor’s degree in Economics from the University

Pieter Tanuri

Presiden Direktur /

President Director

1. Pieter Tanuri

Presiden Direktur President Director

2. sukarman

Wakil Presiden Direktur Vice President Director

3. Yohanes Ade Bunian Moniaga

Direktur Director

4. Hartono setiobudi

Direktur Director

5. Uthan M. Arief sadikin

Direktur Director

6. Andreas Handoyo Hutama

Direktur Director

1 3

2

4 5 6 7

7. Wayah surya Wiroto

Direktur Director


(1)

27. TUJUAN DAN KEBIJAKAN MANAJEMEN

RISIKO KEUANGAN (lanjutan) 27. FINANCIAL RISK MANAGEMENT OBJECTIVES AND POLICIES (continued) Risiko suku bunga atas nilai wajar dan arus

kas (lanjutan)

Interest rate risks on fair values and cash flows (continued)

Pada tanggal 31 Desember 2013, berdasarkan simulasi yang rasional, bila suku bunga atas pinjaman lebih tinggi/rendah sebanyak 50 basis poin, dengan variabel lain tetap konstan, rugi sebelum pajak untuk tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2013 akan menjadi lebih tinggi/rendah sebesar US$191.395 (2012: US$133.275), terutama akibat beban bunga yang lebih tinggi/rendah atas pinjaman yang dikenakan tingkat bunga mengambang.

At December 31, 2013, based on a sensible simulation, had the interest rates of the loans been 50 basis points higher/lower, with all other variables held constant, loss before tax in the year ended December 31, 2013 would have been US$191,395 (2012: US$133,275) higher/lower, mainly as a result of higher/lower interest charges on floating rate loans.

Risiko mata uang Foreign currency risk

Sebagai akibat transaksi yang dilakukan dengan pembeli dan penjual domestik, laporan posisi keuangan konsolidasian dapat dipengaruhi oleh perubahan nilai tukar Rupiah/Dolar AS. Saat ini, Kelompok Usaha tidak mempunyai kebijakan formal lindung nilai transaksi dalam mata uang asing.

As a result of certain transactions with domestic buyers and suppliers, the consolidated statement of financial position may be affected by movements in the Rupiah/US Dollar exchange rates. Currently, the Group does not have a formal hedging policy for foreign currency exposures.

Pada tanggal 31 Desember 2013, berdasarkan simulasi yang rasional, bila nilai tukar Rupiah terhadap Dolar AS mengalami pelemahan/ penguatan sebesar 10%, dengan variabel lain tetap konstan, rugi sebelum pajak untuk tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2013 akan menjadi lebih tinggi/rendah sebesar US$3.011.387 (2012: US$ 3.536.125), terutama akibat rugi/laba selisih kurs atas penjabaran kas dan setara kas, piutang usaha, pinjaman dan utang usaha yang didenominasi dalam Rupiah, Euro dan dalam mata uang asing lainnya

As of December 31, 2013, based on a sensible simulation, had the exchange rate of Rupiah against US Dollar depreciated/appreciated by 10%, with all other variables held constant, loss before tax in the year ended December 31, 2013 would have been US$3,011,387 (2012: US$3,536,125) higher/lower, mainly as a result of foreign exchange losses/gains on the translation of cash and cash equivalents, trade receivables, loans denominated and trade payables denominated in Rupiah, in Euro and other foreign currencies.

Risiko harga komoditas Commodity price risk

Kelompok Usaha terkena dampak risiko harga komoditas akibat beberapa faktor, antara lain cuaca, kebijakan pemerintah, tingkat permintaan dan penawaran pasar dan lingkungan ekonomi global. Dampak tersebut terutama timbul dari pembelian karet alam dan karet sintetis, di mana marjin laba atas penjualan barang jadi dapat terpengaruh jika harga karet tersebut, yang merupakan bahan baku utama, meningkat dan Kelompok Usaha tidak dapat mengalihkannya kepada pelanggannya. Selain itu, Kelompok Usaha juga terkena dampak dari fluktuasi harga bahan pembantu lain yang merupakan produk turunan dari minyak mentah.

The Group is exposed to commodity price risk due to certain factors, such as weather, government policies, level of demand and supply in the market and the global economic environment. Such exposure mainly arises from its purchases of natural and synthetic rubber where the profit margin on sale of its finished products may be affected if the cost of the said rubber, which is the main raw material, increases and the Group is unable to pass such cost increases to its customers. In addition, the Group is also exposed to fluctuations in the indirect materials which are derivative products of crude oil.

Kelompok Usaha dapat meminimalisasi risiko tersebut melalui kontrak jangka panjang dengan para pemasok.

The Group may minimize such risks through long-term contracts with the suppliers.


(2)

27. TUJUAN DAN KEBIJAKAN MANAJEMEN

RISIKO KEUANGAN (lanjutan) 27. FINANCIAL RISK MANAGEMENT OBJECTIVES AND POLICIES (continued)

Risiko kredit Credit risk

Kelompok Usaha menghadapi risiko kredit yang berasal dari kredit yang diberikan kepada para pelanggan.

The Group has credit risk arising from the credits granted to the customers.

Kelompok Usaha memiliki kebijakan untuk memastikan penjualan produk hanya dilakukan kepada pelanggan yang dapat dipercaya dengan rekam jejak atau sejarah kredit yang baik. Merupakan kebijakan Kelompok Usaha bahwa semua pelanggan yang akan melakukan pembelian secara kredit harus melalui prosedur verifikasi kredit. Untuk penjualan ekspor, Kelompok Usaha mensyaratkan pembayaran saat penyerahan dokumen penjualan. Untuk penjualan lokal, Kelompok Usaha memberikan jangka waktu kredit antara 15 sampai dengan 90 hari dari tanggal penerbitan faktur. Saldo piutang dipantau secara terus menerus untuk mengurangi risiko piutang tak tertagih.

The Group has policies in place to ensure that whole sales of products are made only to creditworthy customers with proven track records or good credit history. It is the Group’s policy that all customers who wish to trade on credit terms are subject to credit verification procedures. For export sales, the Group requires cash against the presentation of documents of title. For domestic Sales, the Group may grant its customers credit terms from 15 to 90 days from the issuance of invoice. In addition, receivable balances are monitored on an ongoing basis to reduce the exposure of bad debts.

Ketika pelanggan gagal melakukan pelunasan sesuai dengan syarat pembayaran, Kelompok Usaha akan menghubungi pelanggan untuk menindaklanjuti piutang yang telah lewat jatuh tempo. Jika pelanggan tidak melunasi piutang yang telah jatuh tempo dalam jangka waktu yang telah ditentukan, Kelompok Usaha akan menempuh jalur hukum. Sesuai dengan evaluasi oleh Kelompok Usaha, penyisihan spesifik dapat dibuat jika piutang dianggap tidak tertagih. Untuk menekan risiko kredit, Kelompok Usaha akan menghentikan penyaluran semua produk kepada pelanggan yang terlambat dan/atau gagal bayar.

When a customer fails to make payment within the granted credit terms, the Group will contact the customer to act on overdue receivable. If the customer does not settle the overdue receivable within a reasonable time, the Group will proceed with the legal actions. Depending on the Group’s assessment, specific provisions may be made if the debt is deemed uncollectible. To mitigate its credit risk, the Group will cease the supply of all products to customers in the event of late payment and/or default.

Pada tanggal pelaporan, eksposur maksimum Kelompok Usaha terhadap risiko kredit adalah sebesar nilai tercatat masing-masing kategori dari aset keuangan yang disajikan pada laporan posisi keuangan konsolidasian.

At the reporting date, the Group’s maximum exposure to credit risk is represented by the carrying amount of each class of financial assets presented in the consolidated statement of financial position.

Kelompok Usaha tidak memiliki konsentrasi risiko kredit.

The Group has no concentration of credit risk.

Risiko likuiditas Liquidity risk

Kelompok Usaha mengelola profil likuiditasnya untuk membiayai belanja modal dan melunasi utang yang jatuh tempo dengan menyediakan kas dan setara kas yang cukup, dan ketersediaan pendanaan melalui kecukupan jumlah fasilitas kredit yang diterima.

The Group manages its liquidity profile to be able to finance its capital expenditures and service its maturing debts by maintaining sufficient cash and cash equivalents, and the availability of funding through an adequate amount of committed credit facilities.


(3)

27. TUJUAN DAN KEBIJAKAN MANAJEMEN

RISIKO KEUANGAN (lanjutan) 27. FINANCIAL RISK MANAGEMENT OBJECTIVES AND POLICIES (continued)

Risiko likuiditas (lanjutan) Liquidity risk (continued)

Tabel di bawah ini merangkum profil jatuh tempo liabilitas keuangan Kelompok Usaha, berdasarkan arus kas kontraktual yang tidak terdiskonto:

The table below summarizes the maturity profile of the Group’s financial liabilities, based on contractual undiscounted payments:

31 Desember 2013

Jumlah/ Total

Dalam 1 tahun/

Within 1 year

1 - 5 Tahun/ 1 - 5 Years

Lebih dari 5 Tahun/ More than

5 Years December 31, 2013

Utang jangka pendek Short-term loans

Pokok pinjaman 42.792.056 42,792,056 - - Principal

Beban bunga masa

depan 654.143 654,143 - -

Future imputed interest charges

Utang usaha - pihak

ketiga 36.133.041 36.133.041 - -

Trade payables - third parties

Utang lain-lain - pihak

ketiga 1.806.449 1.806.449 - -

Other payables - third parties

Biaya masih harus

dibayar 2.966.150 2.966.150 - - Accrued expenses

Liabilitas imbalan kerja

jangka pendek 239.436 239.436 - -

Short-term employee benefits liability

Utang jangka panjang Long-term debts

Pokok pinjaman 154.411.904 13.369.507 92.438.665 48.603.732 Principal

Beban bunga masa

depan 18.047.188 5.826.845 10.066.084 2.154.259

Future imputed interest charges 31 Desember 2012

Utang jangka pendek Short-term loans

Pokok pinjaman 30.292.056 30.292.056 - - Principal

Beban bunga masa

depan 541.448 541.448 - -

Future imputed interest charges

Utang usaha - pihak

ketiga 57.492.887 57.492.887 - -

Trade payables - third parties

Utang lain-lain - pihak

ketiga 4.393.301 4.393.301 - -

Other payables - third parties

Biaya masih harus

dibayar 1.968.260 1.968.260 - - Accrued expenses

Liabilitas imbalan kerja

jangka pendek 56.465 56.465 - -

Short-term employee benefits liability

Utang jangka panjang Long-term debts

Pokok pinjaman 145.872.550 24.191.477 121.063.148 617.925 Principal

Beban bunga masa

depan 11.596.228 4.543.212 7.050.613 2.403

Future imputed interest charges


(4)

28. INSTRUMEN KEUANGAN 28. FINANCIAL INSTRUMENTS Instrumen keuangan yang disajikan di dalam

laporan posisi keuangan konsolidasian dicatat sebesar nilai wajar atau biaya perolehan diamortisasi, atau disajikan dalam jumlah tercatat karena jumlah tersebut adalah kurang lebih sebesar nilai wajarnya.

Financial instruments presented in the

consolidated statement of financial position are carried at fair value or amortized cost, otherwise, they are presented at carrying amounts as these are reasonable approximation of fair values.

Pinjaman jangka panjang kepada karyawan disajikan pada biaya perolehan diamortisasi dengan menggunakan metode SBE, dan tingkat diskonto yang digunakan mengacu kepada suku bunga pinjaman pasar pada tahun pemberian pinjaman bagi pinjaman yang serupa. Tingkat suku bunga efektif berkisar antara 8,05% sampai 12,00% per tahun (2012: antara 4,85% sampai 11,00% per tahun) untuk tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2013.

Long-term loans to employees are carried at amortized cost using EIR, and the discount rates used are at the year the loan granted market lending rates for similar types of lending. The effective interest rates are ranging from 8.05% to 12.00% per annum (2012: from 4.85% to 11.00% per annum) for the year ended December 31, 2013.

Manajemen menetapkan bahwa nilai tercatat (berdasarkan jumlah nosional) kas dan setara kas, piutang usaha dan lain, utang usaha dan lain-lain, liabilitas imbalan kerja jangka pendek, dan biaya masih harus dibayar, serta utang bank jangka pendek kurang lebih sebesar nilai wajarnya karena instrumen keuangan tersebut berjangka pendek.

Management has determined that the carrying amounts (based on notional amounts) of cash and cash equivalentss, trade and other receivables, trade and other payables, short-term employee benefits liability and accruals, and short-term bank loans reasonably approximate their fair values because they are mostly short-term in nature.

Nilai tercatat dari utang bank jangka panjang dengan suku bunga mengambang kurang lebih sebesar nilai wajarnya karena dinilai ulang secara berkala.

The carrying amounts of long-term bank loans with floating interest rates approximate their fair values as they are re-priced frequently.

29. ASET DAN LIABILITAS MONETER DALAM MATA UANG ASING

29. MONETARY ASSETS AND LIABILITIES DENOMINATED IN FOREIGN CURRENCIES Pada tanggal 31 Desember 2013, Kelompok Usaha

memiliki aset dan liabilitas moneter dalam mata uang asing. Nilai aset dan liabilitas moneter dalam mata uang asing pada tanggal pelaporan dan tanggal penyelesaian laporan keuangan konsolidasian disajikan sebagai berikut:

As of December 31, 2013, the Group has significant monetary assets and liabilities denominated in foreign currencies. The values of these foreign currency denominated assets and liabilites as of the reporting dates and completion date of the consolidated financial statements are presented below:


(5)

29. ASET DAN LIABILITAS MONETER DALAM MATA UANG ASING (lanjutan)

29. MONETARY ASSETS AND LIABILITIES DENOMINATED IN FOREIGN CURRENCIES (continued)

21 Maret 2014

(Tanggal Penyelesaian

Laporan Keuangan

Konsolidasian)/

31 Desember 2013 March 21, 2014

(Tanggal Pelaporan)/ (Consolidated Financial

Mata Uang Asing/ December 31, 2013 Statements

Foreign Currency (Reporting Date) Completion Date)

Aset Assets

Kas dan setara kas Rp305.157.685.228 25.035.498 26.695.625 Cash and cash equivalents

€78.365 108.148 108.042

MYR4.095 1.246 1.238

AU$800 714 725

RMB 1.637.209 268.532 266.321

Piutang Receivables

Usaha Rp117.788.267.421 9.663.485 10.304.284 Trade

Lain-lain Rp48.421.241.304 3.972.536 4.235.958 Other

Piutang jangka panjang

bukan usaha Rp4.981.424.898 408.682 435.782 Due from related parties

Total Aset dalam Total Assets in Foreign

Mata Uang Asing 39.458.841 42.047.975 Currencies

Liabilitas Liabilities

Utang usaha Rp32.833.215.195 2.693.676 2.872.296 Trade payables

€300.241 414.348 413.942

S$56,051 44.274 43.931

JP¥ 3.005.442 28.644 29.367

฿980.000 29.824 30.276

Utang lain-lain Rp15.535.515.337 1.274.552 1.359.069 Other payables

€49.702 68.591 68.524

S$630 498 494

AU$3.030 2.703 2.746

Biaya masih harus dibayar Rp17.170.674.6231 1.408.702 1.502.115 Accrued expenses

Utang bank jangka panjang €3.469.336 4.787.860 4.783.175 Long-term bank loans

Total Liabilitas dalam Total Liabilities in Foreign

Mata Uang Asing 10.753.672 11.105.935 Currencies

30. PERISTIWA-PERISTIWA SETELAH PERIODE PELAPORAN

30. EVENTS AFTER THE REPORTING PERIOD

a. Pada tanggal 17 Januari 2014, Perusahaan melakukan penarikan atas fasilitas pinjaman yang diperoleh dari PT Bank OCBC NISP Tbk sebesar US$6.703.604.

a. On January 17, 2014, the Company withdrawed additional loan from credit facility given by PT Bank OCBC NISP Tbk amounting US$6,703,604.

b. Pada tanggal 14 Maret 2014, Perusahaan melakukan penarikan atas fasilitas pinjaman yang diperoleh dari PT Bank OCBC NISP Tbk sebesar US$7.990.509.

b. On March 14, 2014, the Company withdrawed additional loan from credit facility given by PT

Bank OCBC NISP Tbk amounting


(6)

2013

Annual Report

L

a

por

a

n

T

a

A

n

n

u

a

l

PT Multistrada Arah Sarana Tbk.

Jl Raya Lemahabang Km 58,3

Cikarang Timur Bekasi

Telp: 021-89140333

Fax: 021-89140851

www.multistrada.co.id

ro

u

g

h

I

n

n

o

v

a

tio