Hasil Uji Hipotesis 1 Uji Hipotesis 2

141

4.3.1.6 Pengujian Hipotesis

4.3.1.6.1 Hasil Uji Hipotesis 1

Sebelum dilakukan uji hipotesis 1, perlu dilakukan uji kesamaan varians melalui uji F dan uji kesamaan rata-rata data posttest. Hipotesis uji F adalah sebagai berikut.  Hipotesis nol : varians homogen  Hipotesis alternatif : varians tidak homogen Hasil uji F tertera sebagai berikut. Tabel 4.11 Hasil Uji F Posttest Data F hitung F tabel Hasil Uji F Posttest 1,68 2,06 F hitung F tabel , maka terima yang berarti varians homogen Tabel di atas menunjukkan varians homogen dengan F hitung F tabel sehingga diterima. Hal ini berarti bahwa data nilai posttest yang diberikan mempunyai varians yang homogen. Adapun secara terperinci dapat dilihat pada lampiran 30 halaman 220. Langkah selanjutnya adalah melakukan pengujian hipotesis 1 dengan uji pihak kanan. Hipotesis 1 adalah sebagai berikut.  Hipotesis nol : hasil belajar kelompok yang menggunakan Buku Pintar Elektronik BPE ≤ 72.  Hipotesis alternatif : hasil belajar kelompok yang menggunakan Buku Pintar Elektronik BPE 72. 142 Hasil uji hipotesis 1 tercantum dalam tabel berikut. Tabel 4.12 Hasil Uji Hipotesis 1 Berdasarkan Data Rata-rata Posttest Data t hitung t tabel Sig. Hasil Uji Kesamaan Posttest 2,067 2,018 0,05 t hitung t tabel sehingga diterima yang berarti bahwa hasil belajar kelompok yang menggunakan Buku Pintar Elektronik BPE 72. Dalam tabel di atas, t hitung t tabel sehingga diterima yang berarti hasil belajar kelompok yang menggunakan Buku Pintar Elektronik BPE 72. Hal ini menunjukkan bahwa terjadi perubahan hasil belajar dalam kegiatan pembelajaran dengan Buku Pintar Elektronik. Grafik uji hipotesis 1 dengan uji pihak kanan dapat dilihat pada gambar berikut. Gambar 4.1 Grafik Hasil Uji Hipotesis 1 dengan Uji Pihak Kanan Berdasarkan gambar grafik di atas, terlihat bahwa t hitung jatuh pada daerah penerimaan sehingga diterima.Adapun hasil uji hipotesis 1 secara terperinci dapat dilihat pada lampiran 31 halaman 221. 143

4.3.1.6.2 Uji Hipotesis 2

Sebelum dilakukan uji hipotesis 2, perlu dilakukan uji kesamaan varians melalui uji F dan uji kesamaan rata-rata data pretest. Hipotesis uji F adalah sebagai berikut.  Hipotesis nol : varians homogen  Hipotesis alternatif : varians tidak homogen Untuk hipotesis uji kesamaan rata-rata data pretest adalah sebagai berikut.  Hipotesis nol : nilai rata-rata kelompok eksperimen sama dengan nilai rata-rata kelompok kontrol.  Hipotesis alternatif : nilai rata-rata kelompok eksperimen tidak sama dengan nilai rata-rata kelompok kontrol. Hasil uji F dan kesamaan rata-rata data pretest tertera dalam tabel berikut. Tabel 4.13 Hasil Uji F dan Uji Kesamaan Rata-rata Data Pretest Data F hitung F tabel Hasil Uji F t hitung t tabel Hasil Uji Kesamaan Rata- rata Pretest 1,186 2,06 F hitung F tabel , maka terima yang berarti varians homogen 0,011 2,018 t hitung t tabel, maka diterima yang berarti nilai rata- rata kelompok eksperimen sama dengan nilai rata- rata kelompok kontrol Hasil dari tabel di atas menunjukkan bahwa varians homogen dengan F hitung F tabel sehingga diterima. Dengan demikian, kelompok kontrol dan kelompok eksperimen mempunyai varians yang homogen berdasarkan data pretest. Pada uji kesamaan rata-rata nilai pretest memberikan hasil t hitung t tabel 144 sehingga diterima. Hal tersebut menunjukkan bahwa nilai rata-rata pretest kelompok eksperimen sama dengan nilai rata-rata pretest kelompok kontrol. Hasil terperinci untuk uji F dan uji kesamaan rata-rata pretest dapat dilihat pada lampiran 27 halaman 216. Berdasarkan hasil uji F dan uji kesamaan rata-rata data pretest tersebut kemudian dilakukan uji hipotesis 2 dengan uji dua pihak berdasarkan data posttest. Hipotesis 2 adalah sebagai berikut.  Hipotesis nol : tidak ada perbedaan hasil belajar antara kelompok yang menggunakan BPE dengan kelompok yang tidak menggunakan BPE.  Hipotesis alternatif : ada perbedaan hasil belajar antara kelompok yang menggunakan BPE dengan kelompok yang tidak menggunakan BPE. Hasil dari uji hipotesis 2 tercantum dalam tabel berikut. Tabel 4.14 Hasil Uji Hipotesis 2 Berdasarkan Rata-rata Data Posttest Data Nilai Rata-rata t hitung t tabel Sig. Hasil Uji Kesamaan Eksperimen Kontrol Posttest 87,576 72.754 2,067 2,018 0,05 t hitung t tabel, maka diterima yang berarti bahwa ada perbedaan hasil belajar antara kelompok yang menggunakan BPE dengan kelompok yang tidak menggunakan BPE. Tabel di atas menunjukkan bahwa t hitung pada posttest sebesar 2,067 dan t tabel sebesar 2,018 sehingga t hitung t tabel . Dengan demikian, diterima yang berarti bahwa ada perbedaan hasil belajar antara kelompok yang menggunakan Buku Pintar Elektronik kelompok eksperimen dengan kelompok yang tidak 145 menggunakan Buku Pintar Elektronik kelompok kontrol. . Grafik uji hipotesis 2 dengan uji dua pihak dapat dilihat pada gambar berikut. Gambar 4.2 Grafik Hasil Uji Hipotesis 2 dengan Uji Dua Pihak Berdasarkan gambar grafik di atas, terlihat bahwa t hitung jatuh pada daerah penerimaan sehingga diterima. Adapun secara terperinci dapat dilihat pada lampiran 31 halaman 221.

4.3.1.7 Angket Minat Belajar Siswa