Populasi Sampel Populasi dan Sampel Penelitian

C. Populasi dan Sampel Penelitian

1. Populasi

Populasi pada penelitian ini adalah seluruh perawat yang bekerja di Brawijaya Women and Children Hospital Jakarta sampai pada bulan Mei tahun 2013. Total seluruh perawat yang masih aktif bekerja sampai pada bulan Mei di Brawijaya Women and Children Hospital sampai pada Bulan Januari 2013 adalah 122 perawat.

2. Sampel

Sampel dalam penelitian ini adalah perawat yang masih aktif bekerja di Brawijaya Women and Children Hospital. Besarnya sampel dihitung dengan menggunakan rumus uji beda dua proporsi, yaitu: [ ⁄ √ √ ] Keterangan : n = Jumlah sampel minimal yang diperlukan P1 = Proporsi perawat yang turnover intention P2 = Proporsi perawat yang tidak turnover intention P = Rata-rata proporsi P1+P22 Z 1- 2 = Derajat kemaknaan, pada dua sisi two tail yaitu sebesar 5=1.96 Z 1- = Kekuatan uji 1- , yaitu sebesar 80=0.84 Pada penelitian ini, peneliti menggunakan tingkat kepercayaan 95 dengan memaknai derajat kemaknaan 5 dan kekuatan uji 80. Perhitungan sampel akan dilakukan berdasarkan variabel yang akan diteliti yang telah dilakukan pada penelitian sebelumnya. Adapun spesifikasinya: a Usia Berdasarkan penelitian dari Sisca 2011, proporsi perawat yang berusia 33 tahun dan turnover intention P1 sebesar 67.5 dan proporsi perawat yang berusia di atas sama dengan 33 tahun dan turnover intention P2 sebesar 25. b Masa Kerja Berdasarkan penelitian dari Sisca 2011, proporsi perawat dengan masa kerja baru dan turnover intention P1 sebesar 70 dan proporsi perawat dengan masa kerja lama dan turnover intention P2 sebesar 22.5. c Kompensasi Berdasarkan penelitian dari Elizabeth 2011, proporsi perawat yang tidak puas terhadap kompensasi dan turnover intention P1 sebesar 75 sedangkan proporsi perawat yang puas terhadap kompensasi dan turnover intention P2 sebesar 37.9. d Supervisi Berdasarkan penelitian dari Elizabeth 2011, proporsi perawat yang tidak puas terhadap supervisi dan turnover intention P1 sebesar 75.9 sedangkan perawat yang puas terhadap supervisi dan turnover intention P2 sebesar 40.6. e Pengembangan Karir Berdasarkan penelitian dari Veruswati 2011, proporsi perawat yang tidak puas terhadap pengembangan karir dan turnover intention P1 sebesar 62.5 sedangkan proporsi perawat yang puas terhadap pengembangan karir dan turnover intention P2 sebesar 27. f Kebijakan Organisasi Berdasarkan penelitian dari Veruswati 2011, proporsi perawat yang tidak puas terhadap kebijakan organisasi dan turnover intention P1 sebesar 64.7, sedangkan proporsi perawat yang puas terhadap kebijakan organisasi dan turnover intention P2 sebesar 36.5. Tabel 4.1 Hasil Perhitungan Sampel Variabel Diketahui Odds Ratio Sampel Total Umur P1= 0.675 P2= 0.25 6.231 2.35-16.5 20x2 = 40 Masa Kerja P1= 0.70 P2= 0.225 8.037 2.94-21.93 16x2=32 Kompensasi P1= 0.75 P2= 0.379 Tidak Diketahui 27x2=54 Supervisi P1= 0.759 P2= 0.406 Tidak Diketahui 29x2=58 Pengembangan Karir P1= 0.625 P2= 0.27 4.5 30x2=60 Kebijakan Organisasi P1= 0.647 P2= 0.365 Tidak Diketahui 48x2=96 Berdasarkan hasil perhitungan sampel di atas didapatkan jumlah sampel terbesar yaitu 96 sampel. Untuk menghindari sampling error atau bias dalam pengambilan sampel maka jumlah sampel dibulatkan menjadi 102 sampel. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah total sampling yaitu pengambilan sampel berdasarkan total populasi A. Saebani, 2008.

D. Metode Pengumpulan Data