Simpulan KEEFEKTIFAN STRATEGI ANTICIPATION GUIDE DALAM PEMBELAJARAN MEMBACA PEMAHAMAN SISWA KELAS VII SMP NEGERI 2 YOGYAKARTA.

Slamet, ST. Y. 2009. “Kemampuan Membaca Pemahaman Mahasiswa”. Pedagogia. Jilid 12, No. 2, Agustus. Soedarso. 2010. Speed Reading Sistem Membaca Cepat dan Efektif. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama. Somadayo, Samsu. 2011. Strategi dan Teknik Pembelajaran Membaca. Yogyakarta: Graha Ilmu. Sumarwati dan Purwadi. 2010. “Pembuatan Pertanyaan Awal pada Kegiatan Prabaca untuk Meningkatkan Kemampuan Membaca Intensif”. Diksi. Vol. 17, No. 1, Januari. Supriyono, 2009. Membimbing Siswa Membaca Cerdas dengan Taksonomi Barrett. Diunduh melalui http:www.awidyarso65.fileswordpress.com, pada 12 November 2015. Tampubolon. 2008. Kemampuan Membaca: Teknik Membaca Efektif dan Efisien. Bandung: Angkasa. Teso, Margaretha Urlyani. 2014. Improving Reading Comprehension Through Anticipation Guide Strategy of The Eighth Grade Students of SMPK Santo Yoseph Denpasar In Academic Year 20132014. Skripsi. Diakses melalui http:www.unmas.library.ac.id, pada 27 Oktober 2015. Tierney, Robert J., John E. Readence, and Ernest K. Disher. 1990. Reading Strategies and Practice A Compendium. Boston: Allyn and Bacon. Wahyuni, Sri. 2009. “Menumbuhkembangkan Minat Baca Menuju Masyarakat Literat”. Diksi. Vol. 16, No. 2, Juli. Weisendanger, Kathrine D. 2000. Strategies for Literacy Education. Ohio: Merrill Prentice Hall. Zuchdi, Darmiyati. 2012. Terampil Membaca dan Berkarakter Mulia. Yogyakarta: Multi Presindo. SILABUS PEMBELAJARAN Sekolah : SMP Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia KelasSemester : VII tujuh 2 dua Standar Kompetensi : Membaca 11. Memahami wacana tulis melalui kegiatan membaca intensif dan membaca memindai Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Indikator Pencapaian Kompetensi Penilaian Alokasi Waktu Sumber Belajar Teknik Penilaian Bentuk Instrumen Contoh Instrumen 11.2 Menemukan Penemuan gagasan utama dalam teks yang dibaca Gagasan utama teks  Membaca teks  Mendiskusikan gagasan utama ide pokok suatu paragraf dalam teks bacaan  Tanya jawab letak kalimat utama dalam paragraf pada teks  Mampu menunjukkan letak kalimat utama dalam suatu paragraf pada teks bacaan  Mampu mengungkapkan gagasan utamaide pokok dalam setiap paragraf pada suatu teks bacaan Tes tertulis Tes tertulis Uraian Uraian  Tunjukkan letak kalimat utama yang terdapat di dalam teks  Tulislah gagasan utama yang terdapat dalam paragraf` 2x 40‟ Teks bacaan Karakter siswa yang diharapkan: Dapat dipercaya trustwortliines Rasa hormat dan perhatian respect Tekun diligence Tanggung jawab responsibility