Sikap Sosial Individu Muatan Pelajaran
                                                                                3.1 Mengenal teks laporan sederhana tentang
alam  sekitar,  hewan,  dan  tumubuhan serta  jumlahnya  dengan  bantuan  guru
atau teman dalam bahasa Indonesia lisan dan  tulis  yang  dapat  diisi  dengan
kosakata bahasa daerah untuk membantu pemahaman.
3.1.1 Membuat
pertanyaaan berdasarkan teks yang dibaca.
4.1 Mengamati  dan  mencoba  menyajikan
teks  laporan  sederhana  tentang  alam sekitar,  hewan,  dan  tumbuhan  serta
jumlahnya  secara  mandiri  dalam  bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi
dengan  kosakata  bahasa  daerah  untuk membantu penyajian.
4.1.1 Menuliskan
teks laporan
sederhana  tentang  hewan  di lingkungan sekitar.
PJOK 1.1
Menghargai tubuh
dengan seluruh
perangkat  gerak  dan  kemampuannya sebagai anugerah Tuhan.
1.1.1 Menunjukkan
sikap menghargai
tubuh sebagai
anugerah Tuhan melalui doa. 2.2
Berdisiplin  terhadap  keselamatan  diri sendiri,  orang  lain,  dan  lingkungan
sekitar,  serta  dalam  penggunaan  sarana dan prasarana pembelajaran.
2.2.1 Menunjukkan  sikap  disiplin
selama pembelajaran
berlangsung.
3.10 Mengetahui  apa  yang  dilakukan  dan
dihindari sebelum dan setelah melakukan aktivitas fisik.
3.10.1 Mengidentifikasi kegiatan yang
boleh dilakukan
sebelum berolahraga.
4.10 Menceritakan
tentang apa
yang dilakukan  dan  dihindari  sebelum  dan
setelah melakukan aktivitas fisik. 4.10.1
Menceritakan pengalaman
tentang kegiatan
yang dilakukan
sebelum berolahraga.
PPKn 1.1
Menerima  keberagaman  karakteristik individu  dalam  kehidupan  beragama
sebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa di lingkungan rumah dan sekolah.
1.1.1 Menunjukkan  sikap  bersyukur
atas  keberagaman  karakteristik individu yang ada di sekolah.
2.1 Menunjukkan  perilaku  toleransi,  kasih
sayang, jujur, disiplin, santun, dan peduli dalam  berinteraksi  dengan  keluarga,
teman,  dan  guru  sebagai  perwujudan moral Pancasila.
2.1.1 Menunjukkan
perilaku toleransi  dalam  berinteraksi  di
kelas.
3.1 Mengenal  simbol-simbol  sila  Pancasila
dalam lambang
negara “Garuda
Pancasila”. 3.1.1
Menyebutkan  contoh  kegiatan yang
sesuai dengan
sila pertama
Pancasila dalam
lambang negara
“Garuda Pancasila”.
4.1 Mengamati dan menceritakan perilaku di
sekitar rumah
dan sekolah
dan mengaitkannya  dengan  pengenalannya
terhadap beberapa simbol sila Pancasila. 4.1.1
Menceritakan sikap
yang sesuai  dengan  sila  pertama
Pancasila.
Matematika   1.1  Menerima dan
menjalankan ajaran
agama yang dianutnya. 1.1.1
Mengucap  syukur  kepada Tuhan
Yang Maha
Esa menurut  agamanya  masing-
masing. 2.4  Menunjukkan  perilaku  disiplin  tepat
waktu  dalam  melakukan  suatu  aktivitas di  sekolah  dengan  memperhatikan  alat
ukur waktu. 2.4.1
Menunjukkan  perilaku  disiplin dalam
mengurutkan berat
hewan.
3.10  Menentukan  nilai  terkecil  dan  terbesar dari hasil pengukuran panjang atau berat
yang  disajikan  dalam  bentuk  tabel sederhana.
3.10.1 Mengurutkan  berat  hewan  dari
nilai terkecil ke terbesar.
4.9  Mengumpulkan  dan  mengelompokkan data
kategorikal atau
diskrit dan
menampilkan  data  menggunakan  grafik konkrit dan piktograf.
4.9.1 Menampilkan  data  yang  sudah
dikelompokkan  menggunakan piktograf.
                                            
                