Teknik Pengumpulan Data METODOLOGI PENELITIAN

Tabel 3.3. Kisi-Kisi Instrumen Respon Siswa No Indikator Angket Pernyataan Jumlah Positif Negatif 1 Respon siswa pada pembelajaran inkuiri terbimbing berbantuan video 1,2 3,4 4 2 Penggunaan video dalam proses pembelajaran 5,6 7,8 4 3 Penyajian konsep materi dalam pembelajaran 9,10 11,12 4 Jumlah 6 6 12 Lembar observasi aktivitas siswa digunakan untuk mengetahui penilaian observer terhadap aktivitas siswa di kelas. Kisi-kisi lembar observasi aktivitas siswa sebagai berikut: Tabel 3.4. Kisi-Kisi Observasi Aktivitas Siswa No Indikator Aktivitas Siswa Nomor Butir Pertanyaan Jumlah 1 Merumuskan masalah 1, 2 2 2 Membuat hipotesis 3 1 3 Merancang percobaan 4 1 4 Melakukan percobaan 5 1 5 Mengumpulkan dan analisis data 6 1 6 Membuat kesimpulan 7,8 2 Jumlah 8

H. Kalibrasi Instrumen

1. Kalibrasi Instrumen Tes

Sebelum diberikan kepada sampel, instrumen tes terlebih dahulu diuji cobakan pada siswa kelas XII IPA. Uji coba ini dilakukan untuk mengetahui kualitas dari setiap soal. Terdapat empat kriteria kelayakan, yaitu validasi, reliabilitas, tingkat kesukaran dan daya pembeda. Berikut ini adalah pengujian berkaitan dengan kriteria yang harus dipenuhi oleh instrumen tes dalam penelitian:

a. Uji Validitas

Validitas adalah suatu alat ukur yang menunjukan sejauh mana alat ukur itu mengukur apa yang seharusnya diukur oleh alat ukur tersebut. Sebuah tes disebut valid apabila tes itu dapat mengukur apa yang hendak diukur. 8 Dengan diperolehnya indeks validitas setiap butir soal, maka dapat diketahui dengan pasti butir mana yang tidak memenuhi syarat ditinjau dari validitasnya. 9 Dalam penelitian ini, uji validitas yang digunakan adalah koefisien biserial dengan rumusan: 10 � = � − � √ Keterangan : r pbi = koefisien biserial M p = rerata skor dari subjek yang menjawab benar dibagi item yang dicari validasinya M t = rerata skor total S t = standar deviasi dari skor total p = proporsi siswa yang menjawab benar q = proporsi siswa yang menjawab salah q= 1-p Tabel 3.5 Interpretasi Validitas 11 Koefisien Korelasi Kriteria Validitas 0,80 r ≤ 1,00 Sangat Tinggi 0,60 r ≤ 0,80 Tinggi 0,40 r ≤ 0,60 Cukup 0,20 r ≤ 0,40 Rendah 0,00 r ≤ 0,20 Sangat Rendah Hasil uji validasi instrumen tes dapat dilihat pada Tabel 3.6 berikut ini Tabel 3.6 Hasil Uji Validitas Instrumen Tes Statistik Butir Soal Jumlah soal 40 Jumlah siswa 30 Nomor yang valid 2, 4, 5, 7, 8, 9, 10, 11, 13, 14, 16, 17, 18, 20, 21, 24, 25, 28, 32, 33, 34, 35, 36, 39, 40 Jumlah soal yang valid 25 Persentase soal yang valid 62,5 8 Suharsimi Arikunto, Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan, Jakarta: Bumi Aksara, 2015, cet ke-4, h.73. 9 Trianto, Pengantar Penelitian Pendidikan Bagi Pengembangan Profesi Penddikan dan Tenaga Kependidikan, Jakarta: Kencana, 2011, h. 271. 10 Arikunto, op.cit., h. 93. 11 Ibid., h. 89. ……………….…3.1