Gangguan pada Sistem Pencernaan

30 Muharam dan Rositawaty 2008: 13-14 menyampaikan bahwa di dalam usus halus terdapat dua proses pencernaan, yaitu pencernaan secara kimiawi dan proses penyerapan sari makanan. Pada tahap kelima Hermana 2009: 17 mengatakan sisa makanan yang tidak diperlukan oleh tubuh dialirkan ke usus besar. Pada usus besar sisa-sisa makanan diserap kandungan airnya oleh dinding usus besar hingga mengeras. Priyono, Martini dan Amin 2009: 21 mengatakan di dalam usus besar terjadi pembusukan sisa makanan yang dibantu oleh bakteri koli, misalnya Escherichia coli . Pada usus besar terdapat usus buntu. Tahap keenam, sisa-sisa kotoran akan dibuang melalui lubang pelepasan atau anus .

b. Gangguan pada Sistem Pencernaan

Hermana 2009: 19 menjelaskan gangguan dan penyakit yang dapat terjadi di dalam sistem pencernaan manusia adalah sebagai berikut. 1 Gigi berlubang dapat disebabkan kebiasaan buruk, misal jarangmenggosok gigi, terlalu sering mengunyah permen karet, atau sering makan makanan manis. 2 Sariawan adalah peradangan yang terjadi pada rongga mulut dan lidah . Peradangan tersebut dapat berupa pecah-pecah dan perih pada mulut dan lidah. Penyebabnya adalah kuman. Sariawan menyerang tubuh karena tubuh kekurangan vitamin C. 31 3 Infeksi pada lambung dan maag, menurut Kholil dan Prowida 2009: 26 Sakit maag menyerang bagian lambung. Gejala sakit mag adalah perut terasa perih dan kembung yang disertai rasa mual. Penyebabnya adalah getah lambung terlalu banyak mengeluarkan zat yang bersifat asam asam lambung, sehingga melukai dinding lambung. Sakit maag terjadi karena pola makan yang tidak teratur. 4 Priyono, Martini, dan Amin 2009: 28 menjelaskan sakit tifus disebabkan oleh bakteri yang menyerang usus halus dan usus besar. Tanda-tandanya adalah panas tinggi tidak segera turun, dan perut terasa sakit. 5 Diare adalah feses atau kotoran yang keluar terlalu encer karena infeksi 6 Sembelit adalah feses yang sangat lambat didorong keluar karena terlalu banyak air yang diserap sehingga feses menjadi keras. 7 Kholil dan Munawar 2009: 27 mengatakan sakit kolik yaitu timbulnya rasa nyeri pada perut. Kolik dapat terjadi karena makan makanan yang mengandung zat perangsang, misalnya cabai dan lada. 8 Priyono, Martani, dan Amin 2009: 28 mengatakan sakit apendikitis atau usus buntu adalah peradangan yang terjadi pada usus buntu. Penderita akan merasakan sakit di perut sebelah kanan 32 bawah. Apabila kaki dilipat ke arah perut maka rasa sakit akan bertambah. Suhu badan penderita tinggi. c. Zat-zat makanan dan fungsinya Muharam dan Rositawaty 2008: 17 mengatakan bahwa makanan yang sehat adalah makanan yang mengandung zat gizi. Zat-zat makanan yang diperlukan oleh tubuh adalah karbohidrat, protein, lemak, vitamin, mineral, dan air. 1 Karbohidrat Karbohidrat sebagai sumber tenaga dalam melakukan kegiatan. Sumber makanan yang mengandung karbohidrat yaitu nasi, jagung, kue, roti, ubi, dan kentang. 2 Protein Muharam dan Rositawaty 2008: 16-17 mengatakan bahwa protein merupakan zat makanan yang berfungsi untuk membangun tubuh dan memperbaiki jaringan sel yang rusak. Sumber makanan yang mengandung protein yaitu telur, susu, dan ikan. 3 Lemak Muharam dan Rositawaty 2008: 17 mengatakan bahwa lemak berfungsi sebagi sumber tenaga atau energi dan sebagai cadangan makanan. Lemak ada dua macam yaitu lemak hewani dan lemak nabati. Contoh lemak hewani adalah daging, keju, 33 minyak ikan, telur, dan mentega. Lemak nabati contohnya kelapa, kacang tanah, dan margarin. 4 Vitamin Muharam dan Rositawaty 2008: 19 mengatakan bahwa vitamin merupakan zat makanan yang berguna untuk melancarkan semua proses yang terjadi di dalam tubuh. Vitamin ada bermacam-macam yaitu, vitamin A, B, C, D, E, dan K. Penyakit kekurangan vitamin disebut avitaminosis. Tabel 2.1 Vitamin A, B, C, D, E, dan K Vitamin Bahan makanan Kegunaan Vitamin A Minyak ikan, hati sapi, susu, kuning telur, buah- buahan, wortel Menjaga kesehatan mata dan kulit Vitamin B Bekatul, beras merah, kacang hijau, kacang kedelai, daging, roti Mencegah penyakit beri- beri dan menjaga kesehatan rambut Vitamin C Jeruk, sayuran hijau Mencegah sariawan dan menjaga kesehatan kulit Vitamin D Minyak ikan, ikan, susu, mentega, kuning telur Mencegah penyakit tulang rakithis Vitamin E Tauge, gandum, minyak, kacang- kacangan, kuning telur, hati, susu Pembentuk sel darah merah dan mencegah kemandulan Vitamin K Kuning telur, kacang kedelai, sayuran segar, susu Membantu pembekuan sel-sel darah merah 5 Mineral Muharam dan Rositawaty 2009: 20 mengatakan bahwa mineral diperlukan tubuh dalam jumlah yang sedikit. Beberapa macam mineral yang diperlukan tubuh yaitu: a. Kalsium berfungsi sebagai pembentuk tulang dan gigi 34 b. Zat besi berfungsi sebagai pengikat oksigen di dalam darah c. Fosfor berfungsi menjaga kesehatan serta kekuatan gigi dan gusi d. Iodin berfungsi mencegah penyakit gondok 6 Air Muharam dan Rositawaty 2009: 20 mengatakan air berfungsi untuk melancarkan metabolisme, seperti proses pencernaan dan peredaran darah.

B. Penelitian yang Relevan

Pertama, penelitian oleh Darmaswari 2014 yang berjudul “Penggunaan Media Kartu Domino untuk Meningkatkan Kemandirian dan Hasil Belajar Pada Mata Pelajaran IPS Siswa Kelas IV SD Kanisius Klepu ”. Penelitian ini adalah penelitian jenis PTK dengan model siklus Kemmis dan Taggart. Penelitian ini untuk mengetahui peningkatan kemandirian dan hasil belajar mata pelajaran IPS dengan menggunakan media kartu domino. Hasil penelitian menunjukkan penggunaan media pembelajaran kartu domino dapat meningkatkan kemandirian belajar IPS siswa kelas IV SD Kanisius Klepu. Persentase yang mencapai KKM kondisi awal sebanyak 63, siklus I 92 , meningkatkan siklus II yaitu 100. Kedua, penelitian dari Ruseno 2011 yang berjudul “Penggunaan Media Kartu Domino Untuk Meningkatkan Keterampilan Berhitung Pecahan Siswa Kelas III SDN 2 Kalangan Klaten Tahun Pelajaran

Dokumen yang terkait

Pengaruh penggunaan media modifikasi kartu domino terhadap hasil belajar siswa pada konsep sistem sirkulasi darah: kuasi eksperimen di MTS Nurul Huda Jakarta

5 19 227

Pengembangan media kartu domino modifikasi pada pembelajaran IPA materi indra pendengar dan peraba untuk siswa kelas IV SD Kanisius Kenteng.

0 5 288

Pengembangan media pembelajaran kartu domino modifikasi pada mata pelajaran IPA materi struktur akar dan batang tumbuhan untuk siswa kelas IVA SDN Caturtunggal 4.

0 6 264

Pengembangan media kartu domino modifikasi pada mata pelajaran IPA materi Pencernaan Manusia untuk siswa kelas V SD Kanisius Kenteng.

1 4 255

Pengembangan media kartu domino modifikasi mata pelajaran IPA materi organ pernapasan pada manusia untuk siswa kelas V SD Kanisius Ganjuran.

0 1 319

Pengembangan media kartu domino modifikasi mata pelajaran IPA materi alat peredaran darah pada manusia kelas V SD Negeri Condongcatur.

0 0 2

Pengembangan media pembelajaran kartu domino modifikasi pada mata pelajaran IPA materi struktur akar dan batang tumbuhan untuk siswa kelas IVA SDN Caturtunggal 4

1 8 262

Pengembangan media kartu domino modifikasi pada pembelajaran IPA materi indra pendengar dan peraba untuk siswa kelas IV SD Kanisius Kenteng

0 1 286

Pengembangan media kartu domino modifikasi IPA materi cara tumbuhan hijau membuat makanan untuk siswa kelas V sekolah dasar

2 19 271

Pengembangan media kartu domino modifikasi mata pelajaran IPA materi organ pernapasan pada manusia untuk siswa kelas V SD Kanisius Ganjuran

7 33 317