Hubungan Sekolah Dengan Masyarakat

1. Program jangka panjang a. Pertemuan rutin tiap semester b. Rapat pleno tiga kali setahun c. Mengantisipasi EBTAEBTANAS 2. Program jangka pendek Rapat rutin setiap bulan

J. Hubungan Sekolah Dengan Masyarakat

Hubungan SMK BOPKRI I Yogyakarta dengan lingkungan di sekitarnya sangat baik, sebagai contoh: 1. Hubungan sekolah dengan Kanwil Depdiknas Sebagai suatu organisasi pendidikan resmi yang berada di bawah Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, SMK BOPKRI I Yogyakarta mempunyai hubungan langsung dengan kantor wilayah Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Propinsi Daerah Istemewa Yogyakarta. Hubungan sekolah dengan Kanwil Depdikbub menyangkut hal-hal sebagai berikut: a. Administrasi b. Status Sekolah c. Pembinaan pendidikan, misalnya dengan guru yang diperbantukan d. Bantuan buku piket e. Pemberian laporan ke Kanwil 2. Hubungan antar sekolah SMK BOPKRI I Yogyakarta mengadakan hubungan dan kerjasama yang baik dengan sekolah-sekolah lain. Pada umumnya hubungan tersebut menyangkut kerjasama dibidang sosial, kesenian, olah raga dan lain-lain. 3. Hubungan sekolah dengan orang tua Hubungan sekolah dengan orang tua murid biasanya berlangsung pada saat pembagian raport. Hubungan itu juga penting untuk memantau perkembangan siswa. 4. Hubungan sekolah dengan masyarakat Sekolah bukanlah merupakan suatu lingkaran eksklusif. Artinya terlepas dari lingkungan masyarakat dimana sekolah tersebut berada. Demikian juga dengan pihak-pihak yang terlibat didalamnya yaitu guru, karyawan, dan siswa. Oleh karena itu SMK BOPKRI I Yogyakarta mengadakan hubungan dengan masyarakat sekitarnya. 5. Hubungan masyarakat dengan BP a. Mengadakan tukar pikiran dengan staf bimbingan dan penyuluhan, guru, orang tua, tentang masalah siswanya. b. Berpartisipasai dalam rapat-rapat guru unruk memberikan sumbangan sosial tentang masalah yang dihadapi oleh anak didik. c. Mengadakan publikasi tentang masalah bimbingan melalui guru, orang tua siswa. 6. Hubungan sekolah dengan perusahaan Hubungan kerjasama yang dijalin antara sekolah dengan perusahaan yaitu apabila ada praktek kerja lapangan oleh siswa. 7. Hubungan sekolah dengan Perguruan Tinggi Sekolah membuka kesempatan bagi Perguruan Tinggi untuk menjalin kerjasama bagi mahasiswa yang PPL di SMK BOPKRI I Yogyakarta.

K. Usaha Penempatan Lulusan

Dokumen yang terkait

Hubungan antara persepsi siswa tentang kemampuan mengajar mahasiswa PPKT dengan minat belajar siswa: studi kasus di MTs Nur Asy-Syafi’iyah (YASPINA), Rempoa Ciputat, Tangerang Selatan.

1 50 115

Hubungan antara persepsi siswa tentang variasi gaya mengajar guru, disiplin siswa, motivasi belajar siswa, dan fasilitas belajar siswa dengan prestasi belajar akuntansi : studi kasus SMA GAMA Yogyakarta.

1 11 179

Hubungan antara persepsi siswa tentang variasi gaya mengajar guru, intensitas belajar, sarana belajar dan lingkungan belajar dengan prestasi belajar siswa : studi kasus pada SMK YPKK III Depok Sleman.

0 0 139

Hubungan antara persepsi siswa tentang variasi gaya mengajar guru, disiplin siswa, dan motivasi belajar siswa dengan prestasi belajar akuntansi : studi kasus siwa-siswi SMK Koperasi Yogyakarta.

0 0 193

Hubungan antara persepsi siswa tentang variasi gaya mengajar guru, disiplin siswa, dan minat belajar siswa dengan prestasi belajar akuntansi : studi kasus pada SMK Bopkri I Yogyakarta - USD Repository

0 0 195

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI SISWA TENTANG VARIASI GAYA MENGAJAR GURU, PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DENGAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI

0 0 148

Hubungan antara persepsi siswa tentang variasi gaya mengajar guru, intensitas belajar, sarana belajar dan lingkungan belajar dengan prestasi belajar siswa : studi kasus pada SMK YPKK III Depok Sleman - USD Repository

1 1 137

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI SISWA TENTANG VARIASI GAYA MENGAJAR GURU, DISIPLIN SISWA, MOTIVASI BELAJAR SISWA, DAN FASILITAS BELAJAR SISWA DENGAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI

0 0 177

PERSEPSI SISWA TENTANG VARIASI GAYA MENGAJAR GURU, MOTIVASI BELAJAR, DISIPLIN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI

0 1 175

HUBUNGAN PERSEPSI SISWA TENTANG KETERAMPILAN MENGAJAR GURU DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA

0 0 118