Gula Bahan Baku Chiffon Cake

Telur yang digunakan dalam eksperimen pembuatan chiffon cake ini adalah telur ayam negeri horn, bagian kuning telur egg yolks dan telur ayam bagian putih telur egg whites. Kuning telur dan putih telur dipisah pada saat proses pengocokan.

2.5.2.3 Gula

Menurut Husin Syarbini 2013:50 fungsi gula dalam pembuatan produk pastry , antara lain: 1. Memberi rasa manis pada produk sweetener. 2. Membentuk warna coklat kerak produk karena proses karamelisasi. 3. Memperpanjang umur simpan roti self life. 4. Menambah kalori. Menurut Budi Sutomo 2012:8-10 ada beberapa jenis gula yang sering digunakan dalam pembuatan cake, diantaranya : 1. Gula pasir Gula pasir terbuat dari cairan sari tebu. Setelah melalui proses kristalisasi, sari tebu akan berubah menjadi butiran gula berwarna putih bersih atau agak kuning kecoklatan raw sugar. 2. Gula kastor Gula kastor merupakan gula yang butirannya halus sehingga mudah larut.Tekstur gula kastor lebih lembut jika dibandingkan dengan gula pasir.Gula kastor bisa dibuat sendiri dengan cara memblender gula putih atau gula pasir. 3. Gula donat Gula donat adalah gula icing yang sudah ditambah perasa dingin atau mint. Gula ini biasanya digunakan untuk melapisi permukaan donat atau kue kering. 4. Gula bubuk icing sugarconfection sugar Gula bubuk terbuat dari gula pasir yang digiling hingga halus sehingga terbentuk tepung gula.Gula bubuk atau sering juga disebut dengan gula halus.Gula ini biasanya digunakan sebagai campuran kue kering, bolu, cake, atau taburan kue.Bisa juga dicampur dengan putih telur dan air jeruk lemon sebagai bahan icing sugar atau hiasan kue. 5. Brown sugar Brown sugar terbuat dari tetes tebu, namun dalam proses pembuatannya dicampur dengan molase sehingga dihasilkan butiran gula berwarna kecoklatan. Tekstur brown sugar lebih halus dan lembut dibandingkan gula pasir. 6. Gula kristal Gula kristal memiliki butiran yang lebih besar dan kasar dibandingkan dengan gula pasir pada umumnya. Tabel 2.11 Komposisi Kimia Gula per 100 gram No. Komposisi Jumlah 1. Kalori kal 394 2. Karbohidrat g 94 3. Lemak g 4. Protein g 5. Kalsium mg 5 6. Fosfor mg 1 7. Besi mg 0,1 Sumber: Daftar Komposisi Bahan Makanan, 2008 Gula yang digunakan dalam eksperimen pembuatan chiffon cakeadalah jenis gula halus dan gula pasir.Pemakaian gula halus dalam pembuatan chiffon cake dilakukan pada saat pembuatan adonan kuning telur, sedangkan pemakaian gula pasir dilakukan pada saat pembuatan adonan putih telur.

2.5.2.4 Minyak Goreng

Dokumen yang terkait

EKSPERIMEN PEMBUATAN ROLL CAKE BAHAN DASAR TEPUNG BERAS HITAM (Oryza sativa L.indica) SUBTITUSI TEPUNG TERIGU

5 60 206

Potensi Tepung Ubi Jalar sebagai Bahan Substitusi Tepung Terigu pada Proses Pembuatan Cookies yang Disuplementasi dengan Kacang Hijau

1 9 83

EKSPERIMEN PEMBUATAN MUFFIN BAHAN DASAR TEPUNG TERIGU SUBSTITUSI TEPUNG GANYONG

5 49 171

EKSPERIMEN PEMBUATAN BUTTER COOKIES TEPUNG KACANG MERAH SUBSTITUSI TEPUNG TERIGU

4 50 186

PENGARUH SUBSTITUSI TEPUNG KACANG HIJAU TERHADAP WARNA DAN DAYA TERIMA BERAS ANALOG DARI TEPUNG TALAS Pengaruh Substitusi Tepung Kacang Hijau Terhadap Warna Dan Daya Terima Beras Analog Dari Tepung Talas.

0 2 16

PENGARUH SUBSTITUSI TEPUNG SINGKONG TERFERMENTASI DAN TEPUNG KACANG MERAH TERHADAP KADAR PROTEIN, KADAR SERAT, Pengaruh Substitusi Tepung Singkong Terfermentasi Dan Tepung Kacang Merah Terhadap Kadar Protein, Kadar Serat, Dan Daya Terima Cake.

0 1 18

PENDAHULUAN Pengaruh Substitusi Tepung Singkong Terfermentasi Dan Tepung Kacang Merah Terhadap Kadar Protein, Kadar Serat, Dan Daya Terima Cake.

0 2 6

PENGARUH SUBSTITUSI TEPUNG SINGKONG TERFERMENTASI DAN TEPUNG KACANG MERAH TERHADAP KADAR PROTEIN, KADAR SERAT, DAN DAYA Pengaruh Substitusi Tepung Singkong Terfermentasi Dan Tepung Kacang Merah Terhadap Kadar Protein, Kadar Serat, Dan Daya Terima Cake.

0 14 11

PEMANFAATAN TEPUNG KULIT SINGKONG SEBAGAI BAHAN SUBSTITUSI PEMBUATAN MIE BASAH DITINJAU Pemanfaatan Tepung Kulit Singkong Sebagai Bahan Substitusi Pembuatan Mie Basah Ditinjau Dari Elastisitas Dan Daya Terima.

0 1 16

Pengaruh Substitusi Tepung Labu Kuning Terhadap Kualitas Cake Tepung Singkong.

1 7 117