Instrumen Penelitian METODE PENELITIAN

61 lesson plan , worksheet , prosedur aktivitas serta foto-foto selama proses pembelajaran berlangsung. Berbagai dokumen tersebut kemudian dianalisis untuk memperoleh data-data yang sesuai dengan perencanaan, pelaksanaan, serta penilaian pembelajaran holistik di kelas II A SDIT LHI.

F. Instrumen Penelitian

Dalam penelitian kualitatif, instrumen utama adalah peneliti itu sendiri, namun setelah fokus penelitian menjadi jelas, maka dikembangkan instrumen penelitian sederhana, yang diharapkan dapat melengkapi data dan membandingkan dengan data yang telah ditemukan melalui observasi dan wawancara. Dalam penelitian ini, teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Oleh karena itu, peneliti memerlukan pedoman observasi, pedoman wawancara, dan panduan dokumentasi untuk mempermudah pengumpulan data. 1. Pedoman Observasi Pedoman observasi observasi disusun sebelum kegiatan observasi berlangsung agar peneliti tetap fokus dan tidak keluar konteks penelitian. Pedoman observasi berisi indikator-indikator yang disesuaikan dengan kajian teori yang telah disusun. Berikut ini tabel kisi-kisi pedoman observasi. Tabel 2. Kisi-kisi Pedoman Observasi Proses Pembelajaran Aspek Sub Aspek Jumlah Butir Nomor Butir Kegiatan Pra Pendahuluan 1. Penyiapan ruang, alat, sumber, dan media pembelajaran 1 1a 62 Kegiatan Pendahuluan 2. Penyampaian apersepsi dan motivasi 4 2a, 2b, 2c, 2d Kegiatan Inti 3. Integrasi pengetahuan, keterampilan, dan sikap 5 3a, 3b, 3c, 3d, 3e 4. Upaya mempertimbangkan psikologis peserta didik 1 4a

5. Pemanfaatan lingkungan sosial, budaya, dan alam

3 5a, 5b, 5c 6. Integrasi mata pelajaran 5 7a, 7b, 7c, 7d, 7e 7. Integrasi metode pembelajaran 4 8a, 8b, 8c, 8d 8. Integrasi media, alat peraga, dan sumber belajar sebagai pendukung pengalaman belajar 4 9a, 9b, 9c, 9d

9. Pengembangan Aspek Spiritual

4 10a, 10b, 10c, 10d 10. Pengembangan Aspek Estetika 3 11a, 11b, 11c 11. Pengembangan Aspek Fisik 4 12a, 12b, 12c, 12d

12. Pengembangan Aspek Intelektual

6 13a, 13b, 13c, 13d, 13e, 13f 13. Pengembangan Aspek Emosional 6 14a, 14b, 14c, 14d, 14e, 14f

14. Pengembangan Aspek Sosial

8 15a, 15b, 15c, 15d, 15e, 15f, 15g, 15h Kegiatan Penutup 15. Membuat kesimpulan 1 16a 16. Melakukan evaluasi 2 17a, 17b 17. Memberikan umpan balik 2 18a, 18b 18. Merencanakan kegiatan tindak lanjut, remidi, program pengayaan, dan layanan konseling. 3 19a, 19b, 19c 19. Memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok. 1 20a Penilaian Autentik Jenis Penilaian Autentik 4 a, b, c, d Jumlah Butir 72 63 2. Pedoman Wawancara Pedoman wawancara berfungsi sebagai acuan wawancara bagi peneliti sehingga penyusunannya dilakukan sebelum kegiatan wawancara berlangsung. Pedoman wawancara memuat materi penting berdasarkan kajian teori. Berikut ini merupakan kisi-kisi pedoman wawancara kepala sekolah, guru, siswa, dan orangtua. Tabel 3. Kisi-kisi Pedoman Wawancara dengan Kepala Sekolah Aspek Sub Aspek Jumlah Butir Nomor Butir Perencanaan Keberadaan pembelajaran holistik 5 1a, 1b, 1c, 1d, 1e Perencanaan Pembelajaran Holistik 3 2a, 2b, 2c Pelaksanaan Pembelajaran melalui Kecerdasan Majemuk 8 3a, 3b, 3c, 3d, 3e, 3f, 3g, 3h Pembelajaran melalui Keseluruhan Bagian Otak 4 4a, 4b, 4c, 4d Evaluasi Pendampingan Pembelajaran Holistik 8 5a, 5b, 5c, 5d, 5e, 5f, 5g,5h Jumlah Butir 28 Tabel 4. Kisi-kisi Pedoman Wawancara dengan Guru Aspek Sub Aspek Jumlah Butir Nomor Butir Perencanaan Pembelajaran Holistik Pemahaman guru tentang keberadaan pembelajaran holistik 5 1a, 1b, 1c, 1d, 1e Penyusunan Unit Plan 4 2a, 2b, 2c, 2d Perencanaan Model, pendekatan, strategi, dan metode yang digunakan 3 4a, 4b, 4c Perencanaan materi yang dipelajari 5 5a, 5b, 5c, 5d, 5e Perencanaan sumber belajar, alat peraga, 4 6a, 6b, 6c, 6d 64 dan media yang digunakan Perencanaan penilaian yang digunakan 3 7a, 7b, 7c Perencanaan keseluruhan pembelajaran 3 8a, 8b, 8c Pelaksanaan Pembelajaran Holistik Zona Alfa 2 1a, 1b Warmer 2 2a, 2b Pre-teach 2 3a, 3b Scene setting 2 4a, 4b Integrasi pengetahuan, keterampilan, dan sikap 2 5a, 5b Upaya mempertimbangkan psikologis peserta didik 1 6a Pemanfaatan lingkungan sosial, budaya, dan alam 3 7a, 7b, 7c Integrasi mata pelajaran 2 9a, 9b Integrasi metode pembelajaran 2 10a, 10b Integrasi media, alat peraga, dan sumber belajar 1 11a Pengembangan Aspek Spiritual 5 12a, 12b, 12c, 12d,

12e Pengembangan

Aspek Estetika 4 13a, 13b, 13c, 13d, Pengembangan Aspek Fisik 5 14a, 14b, 14c, 14d, 14e Pengembangan Aspek Intelektual 6 15a, 15b, 15c, 15d, 15e, 15f Pengembangan Aspek Emosional 7 16a, 16b, 16c, 16d, 16e, 16f, 16g Pengembangan Aspek Sosial 7 17a, 17b, 17c, 17d, 17e, 17f, 17g Membuat Kesimpulan 1 18a Kegiatan Evaluasi 2 19a, 19b 65 Memberikan Umpan Balik 3 20a, 20b, 20c Tindak lanjut 4 21a, 21b, 21c, 21d Penilaian Pembelajaran Holistik Penilaian tes 3 1a, 1b, 1c Penilaian kinerja 2 2a, 2b Penilaian portofolio 2 3a, 3b Penilaian proyek 2 4a,4b Jumlah Butir 99 Tabel 5. Kisi-kisi Pedoman Wawancara dengan Siswa Aspek Sub Aspek Jumlah Butir Nomor Butir Perasaan siswa Perasaan siswa saat pembelajaran 5 1a, 1b, 1c Cara Pembelajaran Holistik Pengalaman belajar melalui keseluruhan bagian otak 5 2a, 2b, 2c, 2d, 2e, Pengalaman belajar melalui berbagai kecerdasan majemuk 24 3a, 3b, 3c, 3d, 3e,3f, 3g, 3h, 3i, 3j, 3k, 3l, 3m, 3n, 3o, 3p, 3q, 3r, 3s, 3t, 3u, 3v,3w, 3x Jumlah Butir 34 Tabel 6. Kisi-kisi Pedoman Wawancara dengan Orang tua Aspek Sub Aspek Jumlah Butir Nomor Butir Peran Orangtua dalam pembelajaran holistik bagi anak Pendampingan orangtua terhadap anak 4 1a, 1b, 1c, 1d Aplikasi aspek pembelajaran holistik di lingkungan rumah 7 2a, 2b, 2c, 2d, 2e, 2f, 2g Keterlibatan orangtua dalam menentukan pembelajaran di kelas 3 3a, 3b, 3c Jumlah Butir 14 3. Dokumentasi Panduan dokumentasi diperlukan untuk mempermudah peneliti menyusun dokumen yang penting dan mendukung pembahasan penelitian. Panduan dokumentasi meliputi: 66 a. Learning Scope b. Unit plan c. Lesson plan d. Prosedur Aktivitas e. Worksheet f. Foto Kegiatan Pembelajaran g. Foto Hasil Karya Siswa h. Foto Keadaan Fisik Kelas dan Sekolah

G. Teknik Analisis Data