Penilaian Penyiapan Penyampaian Saran

152 15. Membuat kesimpulan a. Menyimpulkan materi dengan melibatkan siswa 16. Melakukan evaluasi a. Penggunaan tes yang beragam b. Pemberian alokasi waktu untuk pengerjaan dan pembahasan 17. Memberikan umpan balik a. Membahas tentang hal- hal yang belum diketahui b. Memberikan pertanyaan 18. Merencanakan kegiatan tindak lanjut, remidi, program pengayaan, dan layanan konseling. a. Memberikan remidi bagi siswa dengan perolehan skor kurang b. Memberikan pengayaan bagi siswa yang memperoleh skor tinggi c. Melakukan pendekatan personal pada siswa- siswa yang membutuhkan bimbingan 19. Memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok. a. Memberikan tugasproyek di rumah

20. Penilaian

Autentik a. Penilaian Tes b. Penilaian Kinerja c. Penilaian Portofolio d. Penilaian Proyek 153 LAMPIRAN 2. Reduksi, Penyajian Data, dan Kesimpulan Hasil Observasi REDUKSI, PENYAJIAN DATA, DAN KESIMPULAN HASIL OBSERVASI IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN HOLISTIK No. Aspek Item Deskripsi Kesimpulan

1. Penyiapan

ruang, alat, sumber, dan media pembelajaran a. Menyiapkan ruang, alat, sumber, dan media pembelajaran Observasi I Guru menata meja kursi, menghapus papan tulis, menyiapkan laptop Guru selalu menyiapkan ruang, alat, sumber, dan media pembelajaran terlebih dahulu seperti menata meja kursi, menghapus papan tulis, dan menyiapkan laptop Observasi II Guru menata meja dan kursi, menghapus papan tulis Observasi III Guru menata meja kursi dan menyiapkan laptop Observasi IV Guru menata meja kursi, menata worksheet, menghapus papan tulis, menyiapkan laptop Observasi V Guru memastikan kedatangan bus, menyiapkan laptop Observasi VI Guru menata meja kursi, menghapus papan tulis, menyiapkan laptop Observasi VII Guru menata meja kursi, menghapus papan tulis, menyiapkan laptop Observasi VII Guru menata meja kursi, menghapus papan tulis, menyiapkan laptop Observasi IX Guru menata meja dan kursi, menyiapkan spidol, menghapus papan tulis, menyiapkan laptop Observasi X Guru menata meja kursi, menghapus papan tulis, berkoordinasi dengan petugas diningroom Observasi XI Guru menata meja dan kursi, menghapus papan tulis, menyiapkan laptop Observasi XII 154 Guru menyiapkan uang modal untuk masing-masing kelompok Observasi XIII Guru menata meja dan kursi, menyiapkan spidol, menghapus papan tulis, menyiapkan laptop

2. Penyampaian

apersepsi dan motivasi a. Zona alfa Observasi I Guru meminta siswa duduk rapi di lantai, menyuarakan jargon kelas, menyanyi hello-hello good morning , tangan guru membentuk huruf T, tepuk anak sholeh Guru selalu mengupayaka n untuk menempatkan siswa pada kondisi alfa melalui meminta siswa duduk di lantai bersama, meneriakkan jargon kelas, menyanyi, tepuk-tepuk, melakukan berbagai gerakan tubuh, dan morning motivation Observasi II Guru meminta siswa duduk rapi di lantai, morning motivation dengan memberi penguatan pada siswa yang sudah dapat sholat lima waktu dan cerita kunci surga, menyuarakan jargon kelas, menyanyi hello-hello good morning Observasi III Guru meminta siswa duduk rapi di lantai, menyuarakan jargon kelas, melakukan gerakan coconut tree , morning motivation sholat Observasi IV Guru meminta siswa duduk rapi di lantai, menyuarakan jargon kelas, morning motivation sholat Observasi V Guru meminta siswa berdoa, meneriakkan jargon, duduk melingkar, games Observasi VI Guru meminta siswa duduk rapi di lantai, menyuarakan jargon kelas, dan morning motivation sholat Observasi VII Guru meminta siswa duduk rapi di lantai, menyuarakan jargon kelas, tepuk if you happy claps your hands , morning motivation daily activity Observasi VIII Guru meminta siswa sit on the floor, menyuarakan jargon kelas, dan morning motivation sholat Observasi IX Guru meminta siswa duduk rapi di lantai, menyuarakan jargon kelas, morning motivation sholat dan tepuk diam Observasi X 155 Guru meminta siswa duduk rapi di lantai, menyuarakan jargon kelas, morning motivation sholat Observasi XI Guru meminta siswa duduk rapi di lantai, menyuarakan jargon kelas Observasi XII Guru meminta siswa berbaris rapi dua berbanjar di depan kelas dan meneriakkan jargon Observasi XIII Guru meminta siswa duduk rapi di lantai, menyuarakan jargon kelas, dan tepuk diam b. Wa rmer Observasi I Guru menjelaskan tentang kegiatan selama ramadhan Guru sering menyampaika n warmer dengan menjelaskan kembali materi sebelumnya sebagai pengantar dan juga menyinggung tugasproyek yang diberikan pada pertemuan sebelumnya Observasi II Guru menjelaskan hal-hal yang disukai Tuhan Observasi III Guru bertanya pada siswa siapa yang menyayangi keluarga Observasi IV Guru menyinggung tentang pembelajaran sebelumnya yaitu mensyukuri nikmat Tuhan Observasi V Guru kembali menjelaskan agar para siswa berbuat santun Observasi VI Guru menjelaskan tentang pentingnya menjaga kerukunan di rumah dan bertanya sisapa yang sering membantu orangtua di rumah Observasi VIII Guru mengulangi menjelaskan rukun di rumah dengan membantu keluarga Observasi VIII Tidak teramati Observasi IX Tidak teramati Observasi X Guru menjelaskan tentang salah satu cara merawat kesehatan tubuh yaitu makan makanan yang sehat dan bergizi Observasi XI Tidak teramati, guru menyampaikan berita duka dari salah seorang siswanya Observasi XII 156 Guru menjelaskan tentang kegiatan kulakan dagangan makanan lokal sebagaimana dibahas pada pertemuan lalu Observasi XIII Guru menyampaikan kembali tentang proyek membuat makanan di rumah c. Pre-teach Observasi I Guru meminta siswa menceritakan kegiatannya selam ramadhan dan lebaran secara bergantian dan menjelaskan pada siswa agar mempersiapkan diri untuk mempresentasikan diri. Guru sering menjelaskan kegiatan- kegiatan yang akan dilakukan selama pembelajaran dan beberapa kali menjelaskan langkah kegiatan secara keseluruhan Observasi II Tidak teramati Observasi III Guru menjelaskan pada siswa tentang kegiatan akan menonton video penciptaan manusia Observasi IV Guru menjelaskan pada siswa bahwa nanti aka nada kegiatan mengamati teman Observasi V Guru menjelaskan bahwa setelah sampai di panti, ada permainan, perkenalan, dan jalan- jalan yang menyenangkan Observasi VI Tidak teramati Observasi VII Guru menjelaskan pada siswa tentang kegiatan senam yang akan dilakukan Observasi VIII Guru menjelaskan aturan pembelajaran dengan meminta siswa menyebutkan sifat baik tokoh lalu mengisi worksheet Observasi IX Guru menjelaskan bahwa pembelajaran kali ini diisi dengan membuat kaleng hias, morning math, dan membuat persiapan membuat makanan Observasi X Guru memberitahukan pada siswa tentang kegiatan menata makanan yang akan diadakan di diningroom Observasi XI Tidak teramati, guru menyampaikan berita duka dari salah seorang siswanya Observasi XII 157 Guru menjelaskan alur kerja jualan mulai dari membeli barang di Pasar Kotagede sampai menjual dan mengkalkulasi untung rugi nya Observasi XIII Guru menjelaskan bahwa pembelajaran kali ini diisi dengan presentasi proyek membuat makanan bersama orang tua di rumah dan reading group d. Scene setting Observasi I Guru menjelaskan tujuan dari kegiatan syawalan dan saling berbagi Guru sering menyampaika n scene setting dengan cara menyampaika n tujuan pembelajaran kepada siswa Observasi II Guru menjelaskan tujuan dari mempelajari hal-hal yang disukai Tuhan Observasi III Guru menjelaskan tujuan pembelajaran Observasi IV Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yaitu untuk mengetahui keberagaman ciptaan Tuhan Observasi V Guru menjelaskan pada siswa bahwa tujuan belajar kali ini adalah untuk melatih kemandirian siswa Observasi VI Guru menjelaskan tujuan mempelajari pentingnya menjaga kerukunan di rumah Observasi VII Guru menjelaskan tujuan pembelajaran yaitu mengasah pengetahuan siswa tentang tubuh melalui senam Observasi VIII Tidak teramati Observasi IX Guru menjelaskan tujuan pembelajaran hari ini adalah untuk mengetahui makanan yang sehat serta cara membuatnya Observasi X Guru menyebutkan tujuan membuat makanan sehat kali ini agar siswa tahu makanan yang sehat dan tidak sehat serta dapat menyajikan makanan sendiri Observasi XI Tidak teramati, guru menyampaikan berita duka dari salah seorang siswanya Observasi XII 158 Guru menjelaskan bahwa tujuan dari berjualan ini adalah untuk melatih jiwa kewirausahaan siswa Observasi XIII Tidak teramati

3. Integrasi