Petunjuk Teknis 150 Petunjuk Teknis 152

Bagian 3 Petunjuk Teknis 150

Gambar 21: Tampilan tahapan pengembangan air limbah domestik pada Le ar Kerja Rekap Tahapan Pengembangan Gambar 22: Tampilan tahapan pengembangan persampahan pada Le ar Kerja Rekap Tahapan Pengembangan 151 Bagian 3 Petunjuk Teknis

Bagian 3 Petunjuk Teknis 152

Petunjuk Teknis-01-2 Instrumen Perencanaan Sanitasi Tujuan: Mengidentifikasi perkiraan biaya setiap sistem dan teknologi yang dipilih Output: Perkiraan biaya setiap sistem dan teknologi yang dipilih untuk komponen air limbah domestik, persampahan, dan drainase. Deskripsi Instrumen Perencanaan Sanitasi merupakan alat bantu untuk menganalisis perkiraan biaya sistem dan teknologi sanitasi yang dipilih berdasarkan input data umum dan biaya maupun data khusus mengenai sistem seleksi dan pemilihan teknologi setiap zona untuk komponen air limbah domestik, persampahan, dan drainase. Data khusus ini sebagian besar dihasilkan dari hasil analisis zona dan tipikal sistem sanitasi menggunakan Instrumen Profil Sanitasi. Instrumen ini terdiri dari 3 tiga files, yaitu: i Instrumen Perencanaan Sanitasi - Air Limbah Domestik, iiInstrumen Perencanaan Sanitasi - Persampahan, dan iii Instrumen Perencanaan Sanitasi – Drainase, yang ditulis menggunakan perangkat lunak spreadsheet processor Microsoft Excel. Data yang digunakan dalam instrumen ini adalah: i Nama OPD anggota Pokja yang mengisi dan memeriksa instrumen. ii Target layanan sanitasi air limbah domestik, persampahan dan drainase KabupatenKota untuk jangka menengah dan jangka panjang. iii Estimasi biaya investasi dan OP untuk sistem. iv Hasil penentuan zona dan sistem yang merupakan output dari Instrumen Profil Sanitasi. Data yang dimasukkan adalah hasil rekapitulasi per zona mengenai luas area terbangun Ha, jumlah penduduk beserta kepadatan dan proyeksinya, tingkat layanan beserta prioritas. v Teknologi yang dipilih berdasarkan sistem yang disarankan termasuk parameternya. Dokumen Referensi Terkait: Buku Referensi Opsi dan TeknologiSanitasi, TTPS 2010 Pelaksana: Anggota Pokja Instrumen: Lama Kegiatan: ….. hari kerja

Bagian 2 Outline 153