Cara Mengerjakan KESIMPULAN DAN SARAN

140

F. Model

: Kooperatif tipe group investigation GI

G. Metode

: ceramah, tanya jawab, diskusi

H. Media

: gambar, peta, video

I. Langkah-langkah Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Pendahuluan 1. Guru menyiapkan siswa sebelum mengikuti kegiatan belajar mengajar. 2. Guru mengucapkan salam pembuka. 3. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran. 4. Guru memberikan apresepsi “Anak-anak siapa diantara kalian yang mengetahui mengapa Surabaya disebut sebagai kota pahlawan?” 5. Guru menunjukkan letak Surabaya pada peta. 6. Guru memutarkan video Peristiwa 10 November 1945 di Surabaya 15 Menit Inti Tahap 1 : Mengidentifikasi topik dan mengatur siswa dalam kelompok - Siswa dibagi dalam beberapa kelompok dengan ketentuan setiap kelompok terdiri dari 5-6 siswa heterogen. Pembagian kelompok berdasarkan nilai rata-rata mata pelajaran IPS pada semester I. - Masing-masing kelompok menentukan ketua kelompok. - Masing-masing ketua kelompok untuk mengambil amplop yang berisi sub topik 10 Menit 141 yang akan didiskusikan bersama kelompok masing-masing. Sub topik: perjuangan I peristiwa 10 November di Surabaya dan pertempuran lima hari di Semarang; perjuangan II pertempuran Ambarawa, pertempuran Medan Area, dan Bandung lautan api; perjuangan III pertempuran Margarana, perjanjian Linggarjati, dan AMB I; perjuangan IV perjanjian Renville, AMB II, dan KMB. - Masing-masing kelompok diminta untuk mencermati sub topik yang telah diperoleh. - Siswa melakukan tanya jawab dengan guru tentang topik-topik yang telah didapat oleh siswa. - Siswa diminta untuk memahami langkah kerja pada LKS tersebut. Tahap 2: Merencanakan tugas yang akan dipelajari - Siswa bersama dengan kelompok merencanakan mengenai sub topik yang akan dipelajari serta pembagian tugas untuk mengisi LKS yang telah diperoleh. Tahap 3: Melaksanakan investigasi - Siswa bersama kelompok mengumpulkan informasi dari sumber seperti buku. - Siswa bersama kelompok saling bertukar informasi dan berdiskusi. 5 Menit 30 Menit 142 - Siswa bersama kelompok membuat kesimpulan Tahap 4: Menyiapkan laporan akhir - Siswa bersama kelompok merencanakan dan membuat laporan hasil diskusi. Penutup 1. Guru menjelaskan pada siswa bahwa siswa akan mempresentasikan hasil pekerjaannya pada pertemuan selanjutnya. 2. Guru menutup pembelajaran. 3. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengajak siswa berdoa sebelum mengakhiri pelajaran dan meminta salah seorang siswa 10 Menit

J. Sumber Belajar

Listyani, Dwi Ari dkk. 2009. Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas V SDMI, Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional Sri, Mulyaningsih dkk. 2009. Ilmu Pengetahuan Sosial untuk SDMI Kelas V, Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional K. Penilaian 1. Prosedur : Proses 2. Jenis : Nontes 3. Bentuk : Lembar penilaian 4. Rubrik

Dokumen yang terkait

Penerapan pembelajaran kooperatif model group investigation untuk meningkatkan hasil belajar sosiologi SMA SIT Fajar Hidayah Kotawisata-Cibubur: penelitian tindakan di SMA Fajar Hidayah pada kelas X

0 6 75

Peningkatkan Kemampuan Penalaran Induktif Matematik Siswa Melalui Model Pembelajaran Kooperatif tipe Group Investigation

0 15 189

Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Group Investigation (Gi) Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Matematika Siswa Kelas V Sdit Bina Insani ( Penelitian Tindakan Kelas Pada Siswa Sdit Bina Insani Kelas V Semester Ii Serang-Banten )

0 3 184

Peningkatan kemampuan berpikir kritis matematis melalui model pembelajaran kooperatif tipe Group Investigation siswa kelas IV SD Negeri Sukamaju 3 Depok

0 6 189

IMPLEMENTASI METODE KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION (GI) PADA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (PAI)

0 6 183

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF GROUP INVESTIGATION (GI) TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI.

0 2 44

Model Pembelajaran Group Investigation (GI) Untuk Meningkatan Prestasi Belajar Mata Pelajaran IPA Kelas V

0 0 7

PENGARUH PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION (GI) TERHADAP KEMAMPUAN PENALARAN MATEMATIS SISWA MTs

0 0 9

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF GROUP INVESTIGATION (GI) MELALUI PROYEK TERBIMBING DAN EKSPERIMEN TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATERI UNSUR, SENYAWA DAN CAMPURAN PADA SISWA KELAS VII SEMESTER I SMP NEGERI 2 KARANGANYAR TAHUN PELAJARAN 20112012

0 0 91

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION TERHADAP HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS IV SD GUGUS V GUNUNGSARI TAHUN PELAJARAN 20182019

0 1 14