Pengujian Hipotesis HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Gambar 4.6 Contoh Hasil Pekerjaan Siswa Tahap Eksplorasi Exploration Gambar 4.6 merupakan hasil pekerjaan salah satu kelompok, terlihat sejauh mana para siswa dapat menjawab beberapa pertanyaan LKS pada tahap eksplorasi exploration. Jawaban tersebut sudah mengarah pada penemuan konsep dari teorema phytagoras. Tahap yang ketiga adalah penemuan konsep concept invention, para siswa diminta untuk menemukan konsep melalui beberapa daftar pertanyaan pada tahap eksplorasi exploration. Hal tersebut dapat melatih kemampuan siswa dalam membuat hasil dan memeriksa hasil, karena sebelum menentukan konsep apa saja yang mereka temukan, para siswa haruslah melihat kembali hasil pekerjaan mereka pada tahap eksplorasi exploration. Gambar 4.7 adalah contoh hasil pekerjaan siswa pada tahap penemuan konsep concept invention, yang terdapat pada LKS 1, sebagai berikut: Gambar 4.7 Contoh Hasil Pekerjaan Siswa Tahap Penemuan Konsep Concept Invention Berdasarkan Gambar 4.7 terlihat bahwa siswa mampu membuat kesimpulan dengan kalimatnya sendiri. Kesimpulan tersebut merupakan konsep dari teorema phyagoras. Tahap selanjutnya yaitu tahap aplikasi application, di dalam LKS soal aplikasi yang digunakan merupakan soal aplikasi dari konsep yang telah dipelajari sebelumnya dan ternasuk kedalam kategori soal-soal non rutin , dimana dalam proses penyelesaiannya membutuhkan proses mengidentifikasi unsur yang diketahui dan ditanyakan, membuat model matematika, memilih dan menerapkan strategi, dan menjelaskan dan memeriksa hasil dengan harapan kemampuan pemecahan masalah matematik siswa akan semakin terlatih. Dengan berdiskusi bersama teman satu kelompoknya, para siswa mencoba menyelesaikan masalah dalam bentuk soal matematika tersebut. Gambar 4.8 adalah contoh hasil pekerjaan siswa pada tahap aplikasi application, yang terdapat pada LKS 1, sebagai berikut: Gambar 4.8 Contoh Hasil Pekerjaan Siswa Tahap Aplikasi Application Gambar 4.8 menunjukkan bahwa siswa mampu menyelesaikan soal aplikasi. Pada awal pertemuan, sebagian besar siswa merasa kebingungan dalam menyelesaikan soal aplikasi karena mereka sudah terbiasa mengerjakan soal latihan yang didahului oleh contoh soal. Dengan berjalannya waktu mereka sudah terbiasa dan memahami bahwa konsep yang telah mereka temukan dapat membantunya dalam menyelesaikan soal aplikasi tersebut. Tahap terakhir dari model Process Oriented Guided Inquiry Learning POGIL adalah penutup

Dokumen yang terkait

Upaya Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa Dengan Model Experiential Learning (Penelitian Tindakan Kelas Pada Siswa Kelas Viii Smp Negeri 9 Kota Tangerang Selatan)

1 8 271

Pengaruh Model Pembelajaran Generatif Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematik Siswa

4 45 189

Pengaruh model pembelajaran treffinger terhadap kemampuan pemecahan masalah matematik siswa

2 39 0

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROCESS ORIENTED GUIDED INQUIRY LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS PESERTA DIDIK PADA MATERI PERUBAHAN BENDA

3 41 217

PENGARUH MODEL PROBLEM BASED LEARNING (PBL) MELALUI PENDEKATAN PROCESS ORIENTED GUIDED INQUIRY LEARNING (POGIL) DENGAN MEDIA KARTU BERPASANGAN TERHADAP HASIL BELAJAR KIMIA DAN KEAKTIFAN SISWA PADA MATERI KOLOID KELAS XI SMA.

1 4 28

PENGARUH MODEL PROCESS ORIENTED GUIDED INQUARY LEARNING (POGIL) TERHADAP KETERAMPILAN PROSES SAINS (KPS) DAN KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA PADA MATERI LAJU REAKSI.

0 5 19

Penerapan Model Pembelajaran Process Oriented Guided Inquiry Learning Untuk Meningkatkan Kemampuan Kognitif Dan Keterampilan Proses Sains Siswa SMA.

1 2 46

Pengaruh penerapan model pembelajaran brain-based learning terhadap kemampuan pemecahan masalah matematik siswa

0 1 8

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROCESS ORIENTED GUIDED INQUIRY LEARNING (POGIL) BERBANTUAN LKPD YANG TERINTEGRASI PADA NILAI-NILAI KEISLAMAN TERHADAP KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS PESERTA DIDIK - Raden Intan Repository

0 1 112

METODE PENELITIAN - PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROCESS ORIENTED GUIDED INQUIRY LEARNING (POGIL) TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP IPA, KETERAMPILAN PROSES SAINS DAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA SMP NEGERI 3 PRINGGABAYA LOMBOK TIMUR - Repository UNRAM

0 0 11