Menjumlahkan Data Evaluasi Penggunaan CVM

39 pencacahan setiap faktor internal dan eksternal yang ada dan melakukan perkalian pembobotan dengan peringkat pada tiap faktor internal dan eksternal yang ada dalam bentuk sebuah matriks David et al. 2009. Berikut tahapan dalam mengidentifikasi faktor-faktor lingkungan dalam matriks IFE dan EFE. 1. Identifikasi faktor internal dengan mendaftar kekuatan dan kelemahan yang dimiliki pengelola RTH Taman Kota Waduk Pluit. Data eksternal berasal dari wawancara dengan menyebarkan kuisioner kepada pihak yang mengetahui keadaan pengelolaan RTH Taman kota Waduk Pluit. 2. Menentukan bobot dengan cara mengidentifikasi faktor strategis eksternal dan internal kepada pakar dengan menggunakan metode paired comparison. Berikut tabel pembobotan IFE dan EFE: Tabel 5 Contoh matriks pembobotan IFE Faktor Strategi Internal A B C D … Total Xi Bobot A B C D … TOTAL Sumber: David 2007 Tabel 6 Contoh matriks pembobotan EFE Faktor Strategi Eksternal A B C D … Total Xi Bobot A B C D … TOTAL Sember: David 2007 Menurut David 2007, bobot setiap peubah dapat diperoleh dengan menentukan nilai setiap peubah terhadap jumlah nilai keseluruhan peubah dengan rumus sebagai berikut: �� = � � �=1 … … 8 dimana: αi = bobot peubah ke-i Xi = nilai peubah ke-i 40 i = 1,2,3,…n n = jumlah peubah Total bobot yang diberikan harus sama dengan 1,0. Pembobotan ini kemudian diletakan pada kolom kedua matriks IFE dan EFE. 3. Menentukan tingkat rating 1-4 untuk setiap faktor. Pada matriks IFE, skala nilai tingkat peringkat untuk kekuatan yang digunakan adalah: 1 = sangat lemah 3 = kuat 2 = lemah 4 = sangat kuat Sedangkan untuk peringkat kelemahan merupakan kebalikan dari peringkat kekuatan. Faktor strategi eksternal peluang diberi rating dengan cara sebagai berikut: 1 = sangat rendah, respon kurang 2 = rendah, respon sama dengan rataan 3 = tinggi, respon di atas rataan 4 = sangat tinggi, respon superior Sedangkan untuk peringkat ancaman merupakan kebalikan dari peringkat peluang. 4. Mengalikan nilai bobot dengan peringkat dari masing-masing faktor untuk mendapatkan skor pembobotan, kemudian semua hasil skor pembobotan dijumlahkan secara vertikal untuk mendapatkan skor total dan dimasukan pada tabel IFE dan EFE dengan tabel sebagai berikut: Tabel 7 Gambaran matriks IFE RTH Taman Kota Waduk Pluit Faktor Strategi Internal Bobot Rating Skor Bobot x Rating Kekuatan Mendapatkan kepercayaan dan wewenang dari pemerintah daerah Penguasaan teknik pembangunan RTHtaman kota Pengalaman dalam pengelolaan RTHtaman kota Ketersediaan lahan Kelemahan Anggaran yang terbatas Sumber daya manusia yang terbatas kualitas danatau kuantitas Sarana dan peralatan Total Sumber: David 2007