Media, Alat, dan Sumber Belajar Materi Pembelajaran Pendekatan Dan Metode Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

155

D. Media, Alat, dan Sumber Belajar

Media : Gambar alat musik, contoh surat penawaran, LCD, rangakian listrik, dan internet. Alat : Batu batre, kabel, lampu, kardus bekas, paku, penjepit kertas, pensil, penghapus karet, spidol, penggaris. Sumber Belajar : Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. 2013. Hidup Rukun. Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013: buku guru.Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. Hal: 68-75 Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. 2013. Hidup Rukun. Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013: buku siswa.Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. Hal: 31-39

E. Materi Pembelajaran

Materi Pokok Bahasa Indonesia : Surat penawaran dan kerjasama bilateral IPA : Konduktor dan isolator listrik SBDP : Alat musik melodis dan alat musik ritmis Rincian Materi : terlampir

F. Pendekatan Dan Metode

Pendekatan : Paradigma Pedagogi Reflektif PPR. Metode : Tanya jawab, pengamatan, diskusi, praktik, refleksi.

G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Rincian Kegiatan Alokasi Waktu Pendahuluan 1 Guru memberikan salam dan menanyakan kabar, “selamat pagi anak- anak”, “apa kabar hari ini?” 2 Salah satu siswa diminta untuk memimpin doa 3 Siswa melakukan presensi siswa 5 Menit 156 Rincian Kegiatan Alokasi Waktu Konteks 4 Apersepsi : Guru bertanya jawab dengan siswa “ Siapa yang pernah mengantar orang tua berbelanja ? Siswa menjawab dengan mengangkat tangan terlebih dahulu Guru bertanya “ Apakah saat berbelanja banyak orang menawarkan barang- barang kepada kalian ?” 5 Motivasi Sebelum memulai pelajaran siswa diajak untuk menyanyikan lagu “ Indonesia Raya “ dan siswa diminta untuk hormat kepada bendera merah putih di depan kelas. 6 Orientasi : Guru menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini serta materi yang akan dipelajarai bersama-sama. Kegiatan inti Pengalaman 7 Siswa diminta untuk membaca teks pada buku siswa mengenai surat penawaran. 8 Siswa memberikan pendapatnya tentang contoh surat penawaran. 9 Siswa diminta mengamati conoh-contoh gambar surat penawaran pada LCD. 10 Siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan untuk menstimulus rasa ingin tahu siswa, misalnya: Dari beberapa contoh surat penwaran yang kalian amati, siapa yang tahu unsur-unsur pada surat penawaran ? 11 Guru menuliskan jawaban siswa di papan tulis. 12 Setelah menggali jawaban dari siswa, siswa diminta mendiskusikan jawaban tersebut dan mencari informasi lain melalui internet mengenai unsur-unsur suarat penawaran. 13 Siswa diminta menuliskan informasi yang didapat mengenai 145 Menit 157 Rincian Kegiatan Alokasi Waktu unsur-unsur surat penawaran. 14 Siswa diminta membacakan informasi yang mereka dapat didepan kelas. 15 Siswa mendengarkan penjelasan guru mengenai bentuk perdagangan bilateral. 16 Siswa mendengarkan penjelasan guru mengenai perdagangan bilateral. 17 Siswa diminta untuk mencari contoh hubungan perdagangan Indonesia dengan Negara lain lewat internet. 18 Siswa diminta untuk membaca teks bacaan halaman 50 pada buku siswa. 19 Siswa diberikan pertanyaan mengenai isi bacaan tersebut. 20 Siswa diminta untuk membuat rangkaian seri listrik sederhana. 21 Siswa dibagi ke dalam kelompok terdiri atas 5-6 orang siswa. 22 Siswa mengeluarkan alat-alat yang dibutuhkan. 23 Siswa mendengarkan instruksi dari guru mengenai cara membuat rangkain listrik tersebut. 24 Siswa membuat rangkaian listrik dikerjakan bersama kelompok yang sama sebelumnya. 25 Setelah siswa menyelesaikan rangkaian listrik tersebut, siswa diminta untuk mencoba benda-benda di lingkungan sekitar kelas apakah benda tersebut dapat menghantarkan listirk atau tidak. 26 Benda –benda tersebut dituliskan dalam tabel sebagai tugas pengamtan. 27 Siswa mempresentasikan hasil diskusi dan pengamatan di depan kelas. 28 Siswa dan guru bersama-sama menggolongkan benda-benda tersebut termasuk dalam konduktor atau isolator dari hasil pengamatan siswa. 158 Rincian Kegiatan Alokasi Waktu 29 Siswa diminta untuk mengamati gambar-gambar alat musik. 30 Siswa diberikan pertanyaan pancingan seperti “ Apakah gendang dapat membunyikan solmisasi pada lagu ?”, “ Apakah piano dapat membunyikan solmisasi pada lagu ?” 31 Dari pertanyaan tersebut siswa menyimpulkan pengertian dari alat musik ritmis dan alat music melodis. 32 Siswa menggolongkan alat-alat musik pada gambar termasuk dalam alat musik ritmis atau alat musik melodis. 33 Siswa diminta untuk mencari contoh alat-alat musik ritmis dan melodis . Refleksi 34 Siswa bersama guru melakukan refleksi dengan mengisi pada kertas lipat.  Bagaimana perasaanmu mengenai kegiatan pembelajaran yang dilakukan ?  Kegiatan apa saja yang kamu lakukan dalam pembelajaran ?  Kesulitan apa yang kamu alami saat pembelajaran ?  Bagaimana cara kamu mengatasi kesulitan tersebut ? 35 Siswa menggambarkan ekspresi wajah pada pembelajaran hari itu. Aksi 36 Siswa dibagi ke dalam kelompok, setiap kelompok diberikan tugas untuk membuat satu surat penawaran sesuai dengan contoh dan harus memuat unsur-unsur surat penawaran. 37 Siswa menuliskan surat penawaran tersebut secara berkelompk dalam selembar kertas HVS. 38 Setelah dibacakan siswa diminta untuk mengumpulkan hasil diskusinya kepada guru. Evaluasi 39 Siswa mengerjakan post test 60 Menit 159 Rincian Kegiatan Alokasi Waktu 40 Salah satu siswa memimpin untuk doa penutup 41 Siswa mengucapkan salam

H. Penilaian