Proses Defuzzifikasi Defuzzification Interface

Tabel 5.29. Tingkat Kedekatan Departemen untuk Variabel Aliran Tenaga Kerja Ke Ti m b an g an G u d an g B ah an B ak u P ro d u k si P en er ima an d an P en g ir ima n G u d an g P ro d u k P en u mp u k an P ro d u k C ac at K amar M an d i K an to r R u an g an D ir ek tu r Te mp at P ar k ir P o s Ja g a Po w er H o u se Dari Timbangan O 0,44 O 1 O 0,43 O 1 O 1 O 1 O 1 O 1 O 1 O 1 O 1 Gudang Bahan Baku A 1 I 0,84 O 1 O 1 O 1 O 0,87 O 1 O 1 O 1 O 1 Produksi O 1 I 0,03 O 0,69 O 1 O 0,60 O 1 O 1 O 1 O 0,99 Penerimaan dan Pengiriman O 1 O 1 O 1 O 0,76 O 1 O 1 O 1 O 1 Gudang Produk O 1 O 1 O 1 O 1 O 1 O 1 O 1 Penumpukan Produk Cacat O 1 O 1 O 1 O 1 O 1 O 1 Kamar Mandi O 1 O 1 O 1 O 1 O 1 Kantor O 1 O 1 O 0,85 O 1 Ruangan Direktur O 1 O 1 O 1 Tempat Parkir O 1 O 1 Pos Jaga O 1 Power House Sumber: Pengolahan Data

5.2.11. Proses Defuzzifikasi Defuzzification Interface

Pada proses ini tingkat kedekatan antar departemen yang tadinya bersifat fuzzy, diubah ke bentuk crisp yang nantinya menjadi input nilai pada Crisp Activity Relationship Chart dengan menggunakan rumus Center of Area COA sebagai berikut. R o = ∑ µ �� � � � ∑ µ � � � Dimana : Universitas Sumatera Utara R o = Nilai crisp akhir dari sebuah aktivitas � = Rating fuzzy kedekatan departemen untuk suatu aturan i = Jumlah aturan yang digunakan R = Rating numerik kedekatan departemen untuk suatu aturan µ = derajat keanggotaan departemen untuk suatu aturan . Nilai perhitungan tersebut kemudian diubah ke dalam variabel tingkat kedekatan departemen berdasarkan grafik rating numerik kedekatan departemen dan nilai perhitungan tersebut juga menjadi derajat keanggotaan. Nilai rating numerik kedekatan departemen adalah A = 6; E = 5; I = 4; O = 3; U = 2; X = 1. Untuk nilai derajat keanggotaan dapat dilihat pada Tabel 5.26 sampai Tabel 5.29 Sebagai contoh perhitungan pada departemen timbangan dan gudang bahan baku, yaitu : 1. Nilai derajat keanggotaan untuk variabel aliran bahan = 0,29 dilihat pada Tabel 5.26 dengan kedekatan O nilai O = 3. 2. Nilai derajat keanggotaan untuk variabel aliran informasi = 0,34 dilihat pada Tabel 5.27 dengan kedekatan O nilai O = 3. 3. Nilai derajat keanggotaan untuk variabel aliran peralatan = 0,23 dilihat pada Tabel 5.28 dengan kedekatan O nilai O = 3. 4. Nilai derajat keanggotaan untuk variabel aliran tenaga kerja = 0,44 dilihat pada Tabel 5.29 dengan kedekatan O nilai O = 3. Universitas Sumatera Utara Dari nilai derajat keanggotaan keselurahan variabel dengan nilai masing- masing kedekatannya, didapat nilai crisp activity relationship chart untuk departemen timbangan dan gudang bahan baku sebagai berikut. R o = , + , + , + , , + , + , + , = 3 Setelah dilakukan perhitungan dengan rumus Center of Area COA diperoleh nilai crisp activity relationship chart untuk departemen timbangan dan gudang bahan baku yaitu 3, dimana nilai 3 memiliki tingkat kedekatan O. Jika nilai kedekatan didapat berupa nilai desimal, sebagai contoh nilai crisp activity relationship chart untuk departemen timbangan dan bagian penerimaan dan pengiriman diperoleh sebesar 3,67 maka dilakukan pembulatan keatas, sehingga nilainya menjadi 4, dimana nilai 4 memiliki tingkat kedekatan I.

5.2.12. Penyusunan Crisp Activity Relationship Chart CARC