Virus B. Kingdom Monera

Virus dan Kingdom Monera 17 Gambar 2.2 Ukuran virus sangat kecil, bahkan lebih kecil daripada sel hew an dan b akt eri. Sumber: Biology, 1998 sel hew an Virus Bakt eri 0,5 µ m 1 µ m = 1 × 10 –6 m Jika seorang pengidap HIV meninggal dunia, apakah virus HIV- nya juga mati? Logika Biologi bakteri itu berbeda. H al tersebut didasarkan pada hasil dari percobaannya, yakni apabila kristal disuntikkan pada tanaman tembakau, virus yang dikristalkan tersebut menjadi aktif, kemudian memperbanyak diri dan menyerang tanaman tembakau. H al tersebut menunjukkan bahwa virus bukanlah sebuah sel, melainkan suatu kesatuan kimia sederhana. A dapun bakteri adalah sebuah sel dan tidak dapat dikristalkan. Bagaimanakah ciri-ciri dan struktur virus? A gar A nda lebih mengerti, pelajari uraian berikut dengan baik.

1. Ciri-Ciri dan Struktur Virus

A pakah virus merupakan makhluk hidup atau makhluk tidak hidup? Virus memiliki ciri-ciri seperti makhluk hidup karena dapat memper- banyak diri dan virus dikat akan makhluk t idak hidup karena t idak memiliki organel-organel seperti yang dimiliki oleh sel hidup. Berikut ini akan diuraikan mengenai ciri-ciri virus. M enurut Campbell 1998: 325, virus memiliki ciri-ciri, yaitu a. hanya dapat hidup dan memperbanyak diri di dalam sel hidup organisme lain; b. untuk bereproduksi, virus hanya memerlukan asam nukleatnya saja; c. virus dibent uk oleh sebuah part ikel yang disebut virion yang mengandung DNA atau RNA saja; d. dapat dikristalkan, tetapi virus tersebut masih memiliki daya patogen apabila diinfeksikan ke organisme hidup; e. bersifat aseluler tidak memiliki sel dan tidak memiliki organel- organel sel. Kini A nda telah mengetahui ciri-ciri dari virus, bukan? Dapatkah A nda menjawab pertanyaan sebelumnya berdasarkan pemahaman materi A nda sendiri mengenai virus tersebut? A pakah virus merupakan makhluk hidup atau makhluk tidak hidup? M enurut Brum, et al. 1994: 800, virus memiliki ukuran yang sangat kecil, bahkan lebih kecil daripada bakteri yang berukuran paling kecil. Ukuran virus berkisar antara 20 nm–300 nm 1 nm = 1 × 10 –9 m. Perhatikan Gambar 2.2. Mudah dan Akt if Belajar Biologi unt uk Kelas X 18 Gambar 2.4 Em pat bent uk dasar t ubuh virus, m eliput i a bent uk heliks, contohnya Tobacco m osaic virus ; b bent uk bola, cont ohnya virus in fluen za; c bent uk polihedral, cont ohnya adenovirus; dan d bent uk kom pleks, cont ohnya b akt eriofag e. Sumber: Biology: Exploring Life, 1994; www.blogs.ipswitch.com c a b d Tobacco m osaic virus Virus influenza