Uji Keteralihan Transferability Persepsi Masyarakat Terhadap Kebijakan Penghapusan Pajak Penjualan atas Barang Mewah (PPnBM) (Studi Kasus Pasar Ciputat, Tangerang Selatan, Banten)

58

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Deskripsi Data

1. Prolog Kegiatan

Persepsi masyarakat terhadap kebijakan yang ditempuh Pemerintah merupakan hal krusial. Para pengambil kebijakan harus mampu memberikan pemahaman kepada masyarakat mengenai kebijakan yang ditempuhnya. Hal tersebut bertujuan agar masyarakat memiliki persepsi yang sama dengan para pengambil kebijakan, sehingga tujuan dari kebijakan tersebut dapat dicapai. Penelitian ini mengkaji secara ilmiah mengenai persepsi masyarakat terhadap kebijakan penghapusan Pajak Penjualan atas Barang Mewah PPnBM yang dilaksanakan di Pasar Ciputat, Kota Tangerang Selatan, Provinsi Banten. Penelitian ini berlangsung sejak 1 Agustus 2016 hingga 31 Agustus 2016. Kajian ilmiah mengenai persepsi masyarakat terhadap kebijakan penghapusan Pajak Penjualan atas Barang Mewah PPnBM menggunakan metode penelitian kualitatif dengan tujuan agar dapat memahami fenomena yang dialami oleh subjek penelitianresponden. Dengan menggunakan teknik accidental sampling, maka responden dalam penelitian ini berjumlah 11 orang, 5 diantaranya adalah penjual di toko barang elektronik dan 6 lainnya merupakan pembeli di toko barang elektronik. Berikut ini adalah profil responden yang berprofesi sebagai penjual di toko barang elektronik: Tabel 4.1 Profil Penjual Barang Elektronik No. Nama Responden Pekerjaan Pendidikan Terakhir Alamat Pendapatan 1. Anwar Supplier di Toko Glodok Elektronik D3 Jl. Cendrawasih RT.02 RW.03 Kurang dari Rp 5.000.000,- 2. Nita Kasir Toko D3 Jl. AMD 5 Kurang dari Suara Mas Elektronik Kp. Sawah Rp 5.000.000,- 3. Indra Karyawan Toko Sinar Surya Elektronik SMA Ciputat Kurang dari Rp 5.000.000,- 4. Agus Karyawan SMA Jl. Ir. H. Juanda No.50 Rp. 5.000.000,- sd Rp. 10.000.000,- 5. Sulaiman Karyawan SMA Pasar Ciputat Kurang dari Rp 5.000.000,- Berikut ini adalah profil responden yang berprofesi sebagai pembeli di toko barang elektronik : Tabel 4.2 Profil Pembeli Barang Elektronik No. Nama Responden Pekerjaan Pendidikan Terakhir Alamat Pendapatan 1. Supriyati Ibu Rumahtangga SMA Ciputat Rp. 1.000.000,- sd Rp. 2.000.000,- 2. Ahwat Karyawan SLA Jl. Kaimun Jaya 2 No. 3 Rp. 3.000.000.- sd Rp. 4.000.000,- 3. Mursiyani Pendidik SMA Pondok Pinang Kurang dari Rp. 1.000.000,- 4. Hamidah Wiraswasta SMA Jl. Arya Putra Serua Indah Rp. 1.000.000,- sd Rp. 2.000.000,- 5. Fatimah Ibu rumahtangga - Jl. Cemara 2 Portal RT 03 RW 01 No.40 Diatas Rp. 4.000.000,- 6. Uwertis Ibu rumahtangga SMA Gang Masjid Ariyat Kurang dari Rp. 1.000.000,-

Dokumen yang terkait

Analisis pengaruh penghapusan pajak pertambahan nilai atas barang mewah elektronik (PPnBM) dan flukuasi kurs rupiah terhadap penjualan pada tingkat pedagang eceran wilayah Kramat Jati Dengan harga sebagai variabel intervening; studi kasus: penjualan TV 21

1 7 101

Analisis Pengaruh Pengenaan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) dan Pajak Penjualan atas Barang Mewah (PPNBM) terhadap Daya Beli Konsumen pada Barang Elektronika (Studi Empiris pada Konsumen Barang Elektronika di Glodok Jakarta Kota)

10 103 127

Analisis pengaruh pengenaan pajak pertambahan nilai (PPN) dan pajak penjualanatas barang mewah (PPNBM) terhadap daya beli konsumen pada barang elektronika : studi empiris pada konsumen barang elektronikka di wilayah tangerang selatan

1 21 105

Pengaruh penerapan PMK NO-121/PMK.011/2013 atas Pajak Pertambahan Nilai (PPN) dan Pajak Penjualan Barang Mewah (PPNBM) terhadap daya beli konsumen pada barang elektronika: studi empiris konsumen barang elektronika di Wilayah DKI Jakarta

3 13 134

Staff Site Universitas Negeri Yogyakarta

0 0 18

206 PMK.010 2015 Perubahan PPnBM atas Penjualan Barang Mewah selain kendaraan

0 0 4

KELOMPOK BARANG KENA PAJAK YANG TERGOLONG MEWAH YANG DIKENAKAN PAJAK PENJUALAN ATAS BARANG MEWAH

0 0 10

Pajak Pertambahan Nilai Barang dan Jasa Pajak Penjualan Atas Barang Mewah

0 0 49

Pajak Penjualan atas Barang Mewah sebagaimana telah

0 0 40

PENERIMAAN PAJAK PENJUALAN ATAS BARANG MEWAH (PPnBM) SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN APBN Repository - UNAIR REPOSITORY

0 0 88