Kesimpulan KESIMPULAN, KETERBATASAN, DAN SARAN

200

BAB VI KESIMPULAN, KETERBATASAN, DAN SARAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil analisis data dan pembahasan yang telah diuraikan pada bab-bab sebelumnya dan mengacu pada perumusan masalah, maka dapat disimpulkan bahwa pembelajaran kooperatif tipe TGT dapat meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa kelas X jurusan Akuntansi SMK Putra Tama Bantul tahun pelajaran 20122013 maka hasil analisis tersebut dapat disimpulkan sebagai berikut : 1. Siklus I a. Ada peningkatan hasil belajar siswa kelas X jurusan Akuntansi SMK Putra Tama Bantul dalam materi menyusun rekonsiliasi bank dengan menggunakan metode pembelajaran kooperatif tipe TGT sebelum dan sesudah implementasi tindakan. Pada saat pra-implementasi jumlah siswa yang mengalami ketuntasan belajar hanya 15 siswa dengan persentase 63 sedangkan sesudah implementasi tindakan jumlah siswa yang mengalami ketuntasan belajar sebanyak 18 siswa dengan persenatse 75. Sehingga dapat dikatakan telah mencapai target yang ditetapkan. b. Ada peningkatan motivasi belajar siswa kelas X jurusan Akuntansi SMK Putra Tama Bantul dalam materi menyusun rekonsiliasi bank dengan menggunakan metode pembelajaran kooperatif tipe TGT sebelum dan sesudah implementasi tindakan. Pada saat pra- implementasi tindakan jumlah siswa yang memiliki tingkat motivasi tinggi sebanyak 7 siswa atau dengan persentase 29.17 sedangkan untuk tingkat motivasi tinggi setelah implementasi tindakan adalah 12 siswa atau dengan persentase 50. Sehingga dapat ditarik kesimpulan bahwa terjadi peningkatan terhadap tingkat motivasi siswa dengan kriteria tinggi sebanyak 20.83. 2. Siklus II a. Ada peningkatan hasil belajar siswa kelas X jurusan Akuntansi SMK Putra Tama Bantul dalam materi menyusun rekonsiliasi bank dengan menggunakan metode pembelajaran kooperatif tipe TGT siklus I dan siklus II. Pada siklus I jumlah siswa yang mengalami ketuntasan belajar sebanyak 18 siswa dengan persenatse 75 dan untuk siklus II siswa yang mengalami ketuntasan belajar 21 dengan persentase 91.30. Sehingga dapat dikatakan telah mencapai target. b. Ada peningkatan motivasi belajar siswa kelas X jurusan Akuntansi SMK Putra Tama Bantul dalan materi menyusun rekonsilasi bank dengan menggunakan metode pembelajaran kooperatif tipe TGT siklus I dan siklus II. Pada siklus I jumlah siswa yang memiliki tingkat motivasi sangat tinggi sebanyak 12 siswa atau dengan persentase 50 sedangkan untuk tingkat motivasi sangat tinggi siklus II adalah 15 siswa atau dengan persentase 65.22. Sehingga dapat ditarik kesimpulan bahwa terjadi peningkatan terhadap tingkat motivasi siswa dengan kriteria sangat tinggi sebanyak 15.22.

B. Keterbatasan Penelitian

Dokumen yang terkait

Upaya Peningkatkan Hasil Belajar Kimia Siswa Melalui Model Kooperatif Tipe Team Games Tournament (TGT) Pada Konsep Sistem Koloid

0 7 280

Peningkatan hasil belajar kimia siswa dengan mengoptimalkan gaya belajar melalui model pembelajaran TGT (Teams Games Tournament) penelitian tindakan kelas di MAN 11 Jakarta

0 27 232

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe TGT (Teams-Games Tournament) terhadap pemahaman konsep matematika siswa

1 8 185

Pengaruh kombinasi model pembelajaran kooperatif tipe Teams-Games-Tournament (TGT) dengan make a match terhadap hasil belajar biologi siswa

2 8 199

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe Teams Games Tournament (TGT) terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran fiqih di MTs Islamiyah Ciputat

1 40 0

Pengaruh kombinasi model pembelajaran kooperatif tipe teams-games-tournament (tgt) dengan make a match terhadap hasil belajar biologi siswa (kuasi eksperimen pada Kelas XI IPA Madrasah Aliyah Negeri Jonggol)

0 5 199

Penerepan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Teams Games Tournament (TGT) Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Peserta Didik Kelas VIII-3 SMPN 3 Kota Tangerang Selatan 2015/2016 Dalam Pelajaran IPA

0 4 10

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Teams-Games-Tournament (TGT) pada materi pembelajaran jurnal umum sebagai upaya meningkatkan motivasi dan prestasi belajar siswa : penelitian tindakan kelas dilaksanakan pada siswa kelas X Akuntansi 2 SMK Putra

0 0 291

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Teams Games Tournament (TGT) untuk meningkatkan motivasi belajar siswa dan prestasi belajar siswa dalam pembelajaran akuntansi : studi kasus siswa kelas X Otomotif SMK Putra Tama Bantul.

0 1 240

IMPLEMENTASI METODE PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING TIPE TEAMS GAMES TOURNAMENT (TGT) PADA MATERI MENYUSUN REKONSILIASI BANK SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR DAN MOTIVASI UNTUK SISWA KELAS X AKUNTANSI SMK PUTRA TAMA BANTUL YOGYAKARTA

0 1 331