Analisis Saluran Pemasaran Analisis Fungsi Pemasaran Analisis Struktur Pasar Analisis Perilaku Pasar

33

4.4 Pengolahan dan Analisis Data

Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode analisis kualitatif dan kuantitatif. Analisis data kualitatif dilakukan untuk menganalisis saluran pemasaran, fungsi-fungsi pemasaran, struktur pasar serta perilaku pasar melalui wawancara dan pengisian kuisioner. Pengolahan data dilakukan secara deskriptif. Analisis data kuantitatif digunakan untuk menganalisis marjin pemasaran, farmer’s share, rasio keuntungan terhadap biaya, serta keterpaduan pasar vertikal cabai rawit merah yang terjadi pada tingkat petani dengan Pasar Induk Kramat Jati. Pengolahan data analisis kuantitatif menggunakan Microsoft Excel dan sistem tabulasi data. Sedangkan untuk keterpaduan pasar menggunakan pendekatan model Autoregressive Distributed Lag dengan penggunaan software yang digunakan dalam penelitian ini yaitu program Minitab versi 14.

4.4.1 Analisis Saluran Pemasaran

Analisis saluran pemasaran dilakukan dengan mengamati rantai distribusi cabai rawit merah yang terjadi mulai dari produsen hingga ke konsumen akhir. Jalur pemasaran ini dapat menggambarkan pola saluran pemasaran. Saluran pemasaran yang semakin panjang akan menunjukkan marjin yang semakin tinggi pula Limbong dan Sitorus 1985.

4.4.2 Analisis Fungsi Pemasaran

Analisis fungsi pemasaran digunakan untuk mengamati fungsi - fungsi pemasaran yang dilakukan dalam saluran pemasaran cabai rawit merah, meliputi yaitu fungsi pertukaran pembelian dan penjualan, fungsi fisik pengangkutan, pengemasan, penyimpanan, dan fungsi fasilitas sortasi, penanganan risiko, pembiayaan, dan informasi pasar Limbong dan Sitorus 1985.

4.4.3 Analisis Struktur Pasar

Struktur pasar cabai rawit merah dianalisis secara deskriptif dengan berdasarkan pada jumlah penjual dan pembeli, sifat produk, mudah tidaknya memasuki pasar, dan pengaruh perusahaan terhadap harga Kolhs dan Uhl 1985; Hammond dan Dahl 1977. Analisis struktur pasar dilakukan pada setiap interaksi 34 antara dua pelaku lembaga pemasaran yang melakukan aktivitas pembelian dan penjualan kemudian menentukan struktur pasar yang terjadi.

4.4.4 Analisis Perilaku Pasar

Perilaku pasar cabai rawit merah dianalisis secara deskriptif dengan tujuan untuk memeperoleh informasi perilaku lembaga pemasaran. Adapun perilaku yang diamati adalah : 1 praktek penjualan dan pembelian, yaitu bagaimana proses penjualan dan pembelian berlangsung, 2 penentuan harga yaitu pada tingkat lembaga manakah yang lebih dominan dalam penentuan harga, 3 sistem pembayarannya secara tunai atau kredit, 4 adanya kerjasama antara lembaga- lembaga pemasaran yaitu bentuk kerjasama yang terjalin antar lembaga pemasaran Asmarantaka 2009.

4.4.5 Analisis Marjin Pemasaran

Dokumen yang terkait

Pengaruh Sistem Pengelolaan Usahatani Cabai Merah (Capsicum Annum L.) terhadap Jumlah Produksi dan Tingkat Pendapatan (Studi Kasus: Desa Ajijulu, Kecamatan Tigapanah, Kabupaten Karo)

7 79 91

Respon Pertumbuhan Tiga Varietas Cabai Rawit (Capsicum frutescens L. ) Pada Beberapa Tingkat Salinitas

8 72 64

Respons Ketahanan Lima Varietas Cabai merah (Capsicum Annum l.) Terhadap Berbagai Konsentrasi Garam NaCl Melalui Uji Perkecambahan

5 96 40

Penghambatan Layu Fusarium Pada Benih Cabai Merah (Capsicum annuum L.) Yang Dienkapsulasi Alginat-Kitosan Dan Tapioka Dengan Bakteri Kitinolitik

2 54 54

Efektifitas Ekstrak Cabai Rawit (Capsicum Frutescens L) Terhadap Kematian Larva Nyamuk Aedes Spp.Pada Ovitrap

10 100 96

Respon Pertumbuhan Beberapa Varietas Cabai Merah (Capsicum annum L.) Terhadap Beberapa Aplikasi Pupuk Dengan Sistem Hidroponik Vertikultur

3 45 96

Analisis Perbandingan Kelayakan Usahatani Cabai Merah (Capsiccum Annum L.) dengan Cabai Rawit (Capsiccum Frutescens L.) (Studi Kasus : Desa Hinalang, Kecamatan Purba, Kabupaten Simalungun)

17 140 134

Analisis Efisiensi Penggunaan Faktor Produksi Usahatani Cabai Merah (Capsicum Annum l.) ( Studi Kasus : Desa Sukanalu, Kecamatan Barusjahe, Kabupaten Karo)

10 71 134

Pendapatan Usahatani Cabai Rawit Merah (Capsicum frutescens) Petani Mitra PT. Indofood Fritolay Makmur dan Petani Nonmitra Di Desa Cigedug Kecamatan Cigedug Kabupaten Garut

1 39 232

Pendapatan Usahatani dan Sistem Pemasaran Cabai Rawit Merah (Capsicum frutescens) di Kecamatan Cigedug Kabupaten Garut

1 6 28