Pendahuluan Kegiatan inti METODOLOGI PENELITIAN

K. Pengembangan Perencanaan Tindakan

Dalam penelitian tindakan ini, karena keterbatasan peneliti dan di nilai sudah adanya peningkatan hasil belajar siswa, maka penelitian di hentikan pada siklus II. Ini di dasarkan temuan dalam penelitian secara maksimal siswa sudah menerapkan teknik belajar yaitu penerapan model pembelajaran kooperatif tipe STAD pada saat belajar kelompok. Beberapa siswa memberikan penjelasan pada kelompoknya yang memang terlihat memerlukan bimbingan untuk dapat memahami pelajaran atau soal yang sedang di diskusikan. Sehingga untuk pelaksanakan tindakan selanjutnya teknik tersebut sangat tepat dilakukan dalam diskusi kelompok.

L. Analisis Data dan Interpretasi Data

Pada penelitian tindakan kelas ini analisis data dilakukan secara kualitatif dan kuantitatif, setelah data diperoleh kemudian dianalisis dan di hitung dengan menggunakan analisis kuantitatif yang dinyatakan dalam bentuk prosentase , untuk melihat keberhasilan keberhasilan penerapan penggunaan melalui model pembelajaran kooperatif tipe STAD didalam kelas dalam rangka meningkatkan hasil belajar siswa. Pengalaman melaksanakan analisis, peneliti melakukan pengolahan seluruh data yang diperoleh yaitu : 1. Keterlaksanan Pembelajaran Pengamatan keterlaksanaan pembelajaran yang telah dilakukan oleh penelit dihitung dengan : a. Uji Normal Gain N-gain sebagai selisih antara nilai post-test dan pre-test yang dapat menunjukkan adanya peningkatan pemahaman atau konsep siswa setelah pembelajaran dilakukan guru.Uji ini dilakukan untuk menghindari hasil kesimpulan yang dapat menimbulkan bias penelitian. Uji Normal Gain dapat dilakukan dengan menggunakan Rumus Normal Gain. Gain = 51

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Gambaran Umum Madrasah

1. Sejarah Berdirinya Madrasah Al Wathoniyah

Yayasan MI. Miftahul Khair terbentuk pada tanggal 12 april 1942 oleh Bpk. Ustadz H. Muhammad Isya Awwaby dan H. Moh Napis Af. Berdiri Yayasan MI. Miftahul Khair kemudian didirikan lembaga pendidikan formal yaitu Madrasah Ibtidaiyah Miftahul Khair pada tahun yang sama yaitu tahun 1942 yang berdomisili di Jl. Pajajran Raya Kelurahan Gandasari, Kecamatan Jatiuwung Kota Tangerang. Setelah Bpk. H. Moh. Isya Awwaby wafat, penyelenggaraan MI. Miftahul Khair diteruskan oleh Bpk. H. Moh. Napis Af. Sampai sekarang. Madrasah Ibtidaiyah Miftahul Khair Kota Tangerang swasta yang yang meyelenggarakan perpaduaan antara ilmu agama dan ilmu umum yang sesuai dengan iman dan taqwa IMTAQ. Alhamdulilah sejak berdirinya Madrasah ini sampai saat sekarang sudah bannyak meluluskan siswa dan di antaranya siswa tersebut mereka masih melanjutkan pendidikan pada tingkat pendidikan menengah pertama. Madrasah MI. Miftahul Khair sampai saat ini masih berada dibawah naungan Yayasan pendidikan islam MI. Miftahul Khair. 1. Visi Mencakup “3 Ter”, yaitu “Terdepan, Terbaik, Terpercaya”. 2. Misi : a. Menyiapkan generasi yang siap melanjutkan ke jenjang pendidikan SLTPMts dengan berbekal pandai membaca, menilis, berhitung dan menerapkan Akhlakul Karimah serta dasar-dasar Keislaman. b. Membangu citra sekolah sebagai mitra terpercaya di masyarakat. c. Melaksanakan pembelajaran yang efektif. d. Mnyediakan sarana dan pasarana yang diperlukan dalam belajar siswa untuk mendukung pengembangan potensi peserta didik agar berkembang secara optimal e. Memberi jaminan pelayanan yang prima dalam berbagai hal untuk mendukung proses belajar dan bekerja yang harmonis dan selaras. 3. Tujuan : a. Membangun sarana dan prasarana pendidikan yang layak dan memadai sehingga tercipta proses Kegiatan Belajar Mengajar KBM yang kondisif dan efektif. b. Menampung minat dan antusias masyarakar Kp. Dumpit untuk menyekolahakan putraI nnya di pendidikan yang islami dalam hal ini MI. Miftahul Khair. c. Membantu pemerintah melaksanakan program mencerdaskan kehidupan bangsa dengan melaksanakan proses pembelajaran yang berkualitas dengan didasari keimanan yang kuat sehingga dapat berinteraksi dengan menggunakan akhlakul karimah.

2. Status Akreditasi

Badan Akreditasi Nasional sekolah Madrasah BAN-SM menetapkan bahwa : MI. Miftahul Khair, Jl. Pajajaran No. I Kp. Dumpit Kelurahan Gandasari, Kota Tangerang, memperoleh akreditas dengan peringkat : B Sertifikat Akreditasi Sekolah Madrasah ini berlaku sampai tahun ajaran 2016. Berdasarkan hasil akreditasi tersebut, menunjukkan bahwa pengelolaan sekolah ini dilakukan secara profesional.

3. Keadaan Guru

Guru memiliki andil yang sangat besar terhadap keberhasilan pembelajaran di sekolah. Peran guru membantu perkembangan peserta didik untuk mewujudkan tujuan hidupnnya secara optiimal. Guru sebagai pendidik harus memiliki standar kwalitas pribadi tertentu yang mencankup tanggung jawab,

Dokumen yang terkait

Perbedaan hasil belajar biologi siswa antara pembelajaran kooperatif tipe stad dengan metode ekspositori pada konsep ekosistem terintegrasi nilai: penelitian quasi eksperimen di SMA at-Taqwa Tangerang

0 10 192

Peningkatan Hasil Belajar Biologi Siswa dengan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD Pada Konsep Jaringan Tumbuhan (Penelitian Tindakan Kelas di Kelas XI IPA MA Jamiyyah Islamiyah Pondok Aren Tangerang Tahun Ajaran 2012-2013)

1 6 287

Penerapan model pembelajaran kooperatif dengan teknik Student Teams Achievement Division (STAD) untuk meningkatkan hasil belajar fiqih di MTs Nurul Hikmah Jakarta

0 9 145

Penerapan model pembelajaran kooperatif student teams achievement division dalam meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran fiqih: penelitian tindakan kelas VIII-3 di MTs Jami'yyatul Khair Ciputat Timur

0 5 176

Komparasi hasil belajar metode teams games tournament (TGT) dengan Student Teams Achievement Division (STAD) pada sub konsep perpindahan kalor

0 6 174

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Student Teams Achievement Divisions (STAD) dalam meningkatkan hasil belajar akidah akhlak: penelitian tindakan kelas di MA Nihayatul Amal Karawang

0 10 156

Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Student Teams Achievement Division dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Fiqih (Penelitian Tindakan Kelas VIII-3 di Mts. Jam'yyatul Khair Ciputat Timur)

0 5 176

Peningkatan hasil belajar PKN siswa kelas IV MI Attaqwa Bekasi Utara melalui penggunaan model pembelajaran kooperatif tipe STAD (Student Teams Achievement Divisions)

0 5 152

UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR MELALUI SRATEGI STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION ( STAD ) PADA Upaya Meningkatkan Prestasi Belajar Melalui Srategi Student Teams Achievement Division ( Stad ) Pada Pembelajaran Ips Dokumen Diri Dan Keluarga Siswa Kel

0 0 13

Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Student Teams Achievement Division (STAD) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa.

0 1 30