Inti Kegiatan Inti 105 menit

3 d. Selanjutnya, guru membuka cakrawala tentang pengertian dasar dari masing-masing sistem ekonomi. Dilajutkan dengan tanya jawab yang mengasilkan sebuah kesimpulan tentang pengertian dan ciri dari masing- masing sistem ekonomi tersebut. e. Guru membagi siswa ke dalam 5 kelompok yang terdiri dari 6 orang per kelompok. f. Tiap kelompok mendapat tugas untuk mencari pengertian sistem ekonomi, mencari kelebihan dan kekurangan dari masing-masing sistem ekonomi dan contoh negara yang menerapkannya. g. Selama siswa bekerja di dalam kelompok, guru memperhatikan dan mendorong semua siswa untuk terlibat diskusi, dan mengarahkan bila ada kelompok yang melenceng jauh pekerjaannya. h. Setiap kelompok diskusi diminta untuk mempresentasikan hasil diskusinya ke depan kelas. Sementara kelompok lain, menanggapi dan menyempurnakan apa yang dipresentasikan. i. Guru mengumpulkan semua hasil diskusi tiap kelompok j. Guru memberikan game kelompok serta menyapaikan peraturannya. k. Game bersifat kelompok dan berisi soal soal mengenai kasus sistem ekonomi yang sebelumnya dipresentasikan oleh masing masing kelompok. l. Kelompok yang dapat menjawab soal diberi nilai 100. m. Setelah mengakumulasi nilai, maka dapat ditentukan satu kelompok pemenang.

3. .Penutup Kegiatan Akhir 10 Menit

a. Guru memandu siswa untuk membuat kesimpulan tentang sistem ekonomi agar pemahaman siswa semakin baik. b. Guru bertanya kepada siswa tentang pemahaman materi yang telah didapatkan. c. Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan pesan untuk tetap belajar

F. METODE PEMBELAJARAN

a Model : Kooperatif Jigsaw dan game. b Metode : Diskusi kelompok, dan tanya jawab, game 4

G. MEDIA, ALAT, DAN SUMBER PEMBELAJARAN

1. Media: a. PPT Materi 2. Alat dan Bahan: a. Laptop b. LCD c. Powerpoint yang berisi materi d. Lembar Kerja Siswa terlampir 3. Sumber Pembelajaran: a. Alam S. 2017. Ekonomi untuk SMA MA Kelas XI. Jakarta: Erlangga b. M.T. Ritonga. 2007. Ekonomi untuk SMA Kelas XI. Jakarta Phibeta

H. PENILAIAN

Penilaian : Observasi dan Tes Tugas Tulis No. Aspek yang Dinilai Teknik Penilain Waktu Penilaian 3. Pengetahuan Mampu menjawab soal Tes Tulis Penyelesaian Soal 4. Keterampilan Masing-masing peserta didik mampu menyelesaikan soal Observasi Selama pembelajaran

I. INSTRUMEN PENILAIAN HASIL BELAJAR

1 KompetensiPengetahuan a. Teknik Penilaian : Tes Tulis b. Bentuk Instrumen : Soal

Dokumen yang terkait

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

0 2 147

Laporan Individu PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

0 1 231

LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

0 1 86

LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

3 6 164

LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA DI SMA NEGERI 1 GAMPING.

0 0 28

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA DI SMA NEGERI

0 1 118

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LOKASI SMP NEGERI 9 YOGYAKARTA.

0 0 160

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA DI SMA NEGERI

0 0 166

LAPORAN INDIVIDU LAPORAN INDIVIDU LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA DI SMK KOPERASI YOGYAKARTA Jl. Kapas I No. 5

0 1 257

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA DI SMK N 3 YOGYAKARTA.

0 1 194