Materi Pembelajaran PendekatanStrategi Metode Pembelajaran

3

E. Kegiatan Pembelajaran

Langkah-angkah Kegiatan Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Alokasi waktu Kegiatan Awal Pendahuluan 1 Guru memberi salam dan memperhatikan kesiapan siswa. 2 Guru mengajak peserta didik untuk bersama-sama berdoa sebelum memulai pelajaran. 3 Guru mengecek kehadiran peserta didik. 4 Guru memberikan apersepsi bersama siswa dengan cara memberi pengetahuan dasar dan memberikan contoh konkret dalam kehidupan sehari-hari untuk melandasi pemahaman siswa. 5 Guru menyampaikan pokok materi. 6 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran mengenai pengertian, tujuan, prinsip dan karakteristik ekonomi syariah 15Menit Kegiatan Inti

a. Mengamati

a. Guru memberikan gambaran mengenai materi ekonomi syariah. b. Guru memberikan penjelasan singkat mengenai materi ekonomi syariah c. Guru menampilkan media yang mengenai ekonomi syariah d. Siswa memperhatikan materi yang diberikan guru dan mengamatinya e. Guru memberikan tugas untuk mencari tahu prinsip-prinsip sistem ekonomi syariah

b. Menanya

a. Peserta didik mendiskusikan untuk merumuskan pertanyaan yang berkaitan dengan materi ekonomi syariah

c. Mengumpulkan informasi

Masing-masing siswa mengumpulkan informasi dan berdiskusi mengenai materi ekonomi syariah 90 Menit 4

d. Menganalisis

a. Berdasarkan informasi yang diperoleh, peserta didik melakukan analisis datainformasi . b. Siswa diminta memaparkan hasil informasi yang telah diperolehnya .

e. Mengkomunikasikan

a. Peserta didik yang mewakili diberi kesempatan untuk menyampaikan mempresentasikan hasil dari diskusinya di dalam kelas. b. Peserta didik memberikan kesempatan kepada peserta didik yang lain untuk mengajukan pertanyaan ataupun memberikan tanggapan. Penutup 1 Guru bersama peserta didik membuat kesimpulan dari materi yang telah diajarkan. 2 Guru memberikan soal post test . 3 Guru menginformasikan pertemuan berikutnya akan diadakan ulangan harian 4 Guru mengajak peserta didik untuk berdo’a untuk menutup pelajaran 5 Guru menutup pelajaran dengan mengucapkan salam. 30 Menit

F. MEDIA, ALAT, DAN SUMBER PEMBELAJARAN

1. Media: a. PPT Materi 2. Alat dan Bahan: a. Laptop b. LCD c. Powerpoint yang berisi materi d. Lembar Kerja Siswa terlampir 3. Sumber Pembelajaran: a. https:msyahrirramadhan.wordpress.commateri-ekonomi-syariah b. http:smagapro.blogspot.co.id201106prinsip-dasar-ekonomi-syariah.html

Dokumen yang terkait

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

0 2 147

Laporan Individu PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

0 1 231

LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

0 1 86

LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

3 6 164

LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA DI SMA NEGERI 1 GAMPING.

0 0 28

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA DI SMA NEGERI

0 1 118

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LOKASI SMP NEGERI 9 YOGYAKARTA.

0 0 160

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA DI SMA NEGERI

0 0 166

LAPORAN INDIVIDU LAPORAN INDIVIDU LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA DI SMK KOPERASI YOGYAKARTA Jl. Kapas I No. 5

0 1 257

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA DI SMK N 3 YOGYAKARTA.

0 1 194