Tujuan Pembelajaran Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

2 yang berupa barang dan jasa berdasarkan datainformasi dari berbagai sumber yang relevan secara lisan dan tulisan

C. Materi Pembelajaran

1. Kebutuhan

a. Kebutuhan adalah segala sesuatu yang harus dipenuhi oleh manusia dalam rangka mempertahankan kehidupannya.

b. Macam-macam kebutuhan 1 Menurut intensitas kebutuhanya

a Kebutuhan Primer b Kebutuhan Sekunder c Kebutuhan Tersier 2 Menurut bentuk dan sifatnya a Kebutuhan Jasmani b Kebutuhan Rohani 3 Menurut Subyeknya a Kebutuhan Individu b Kebutuhan Kolektif 4 Menurrut Waktunya a Kebutuhan Sekarang b Kebutuhan Yang Akan Datang 2. Alat Pemuas Kebutuhan Alat pemuas kebutuhan manusia adalah barang dan jasa. Barang merupakan segala sesuatu yang berwujud , dapat dilihat dan diraba. Jasa merupakan segala sesuatu yang tidak berwujud. a. Macam-macam alat pemuas kebutuhan 1 Berdasarkan ketersediaannya a Barang Ekonomi b Barang bebas c Barang Illith 2 Berdasarkan Tujuan Penggunaannya a Barang Konsumsi b Barang Produksi 3 Berdasarkan Proses Produksi Barang Mentah, Barang Setengah Jadi, Barang Jadi 4 Berdasarkan hubungan dengan barang lain a Barang Substitusi 3 b Barang Komplementer 3. Guna dan Manfaat Barang Kegunaan adalah kemampuan barang dan jasa untuk memenuhi kebutuhan Macam-macam kegunaan a. Form Utility b. Place Utility c. Ownership Utility d. Time Utility e. Service Utility f. Elementary Utility

D. Metode Pembelajaran

1. Pendekatan Pembelajaran

: Scientific 2. Metode Pembelajaran : Diskusi kelompok dan presentasi

E. Media Pembelajaran

1. Media a. Slide Powerpoint 2. Alat a. LCD b. Laptop c. Whiteboard d. Spidol

F. Sumber Belajar

1. Buku paket ekonomi Kemendikbud a. Sudremi, Yuliana, dkk. ______.Ekonomi SMAMA Kelas X.Jakarta: Bumi Aksara. b. S. Oni, Inung, dkk. _______. Ekonomi Peminatan Ilmu-Ilmu Sosial SMAMA Kelas X. Klaten : Intan Pariwara. 2. Buku-buku ekonomi penunjang yang relevan 3. Media cetakelektronik 4. Internet ________. 2013. Pengertian kegunaan manfaat dan nilai barang. online http:perpustakaancyber.blogspot.co.id201305pengertian-kegunaan- manfaat-dan-nilai-barang.html Diakses tanggal 30 Juli 2016

G. Langkah-langkah Pembelajaran

1. Pertemuan Ketiga Kegiatan Pembelajaran Alokasi waktu Kegiatan Awal 1 Pendidik memberi salam dan 15 Menit

Dokumen yang terkait

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

0 2 147

Laporan Individu PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

0 1 231

LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

0 1 86

LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

3 6 164

LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA DI SMA NEGERI 1 GAMPING.

0 0 28

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA DI SMA NEGERI

0 1 118

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LOKASI SMP NEGERI 9 YOGYAKARTA.

0 0 160

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA DI SMA NEGERI

0 0 166

LAPORAN INDIVIDU LAPORAN INDIVIDU LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA DI SMK KOPERASI YOGYAKARTA Jl. Kapas I No. 5

0 1 257

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA DI SMK N 3 YOGYAKARTA.

0 1 194