KEGIATAN PEMBELAJARAN Kegiatan Inti :

3 pilihan, skala prioritas, dan biaya peluang yang belum mereka ketahui. 4. Guru membimbing peserta didik untuk menuliskan apa saja yang menjadi kebutuhan peserta didik sebagai seorang pelajar SMA MA. 5. Guru membimbing peserta didik membuat skala prioritas dan kebutuhan yang mereka tuliskan tadi. 6. Guru membimbing peserta didik untuk menuliskan hasil kegiatannya diselembar kertas dengan rapi. 7. Guru memberikan soal mengenai biaya peluang kepada siswa 8. Siswa mencoba menganalisis biaya peluang dari soal yang diberikan oleh guru 9. Guru membimbing peserta didik untuk menanyakan beberapa hal tentang biaya peluang yang belum dimengerti. 10. Siswa dibimbing untuk mengerjakan soal yang ada di LKS wajib yang dimiliki oleh siswa.

C. Kegiatan Akhir :

1. Siswa bersama guru menyimpulkan pembelajaran. 2. Guru memberikan evaluasi mengenai pembelajaran pada hari ini 3. Guru menginformasikan materi pelajaran yang akan dipelajari pada pertemuan berikutnya. 4. Guru bersama siswa menutup pembelajaran dengan melakukan kegiatan rutin seperti memberi salam, berdoa, dan merapikan kelas. 10 menit

A. MEDIA, ALAT, DAN SUMBER PEMBELAJARAN

1. Media: a. PPT Materi 2. Alat dan Bahan: a. Laptop b. LCD c. Powerpoint yang berisi materi 3. Sumber Pembelajaran: 1. Buku paket ekonomi Kemendikbud a. Sudremi, Yuliana, dkk. ______.Ekonomi SMAMA Kelas X.Jakarta: Bumi Aksara. 4 b. S. Oni, Inung, dkk. _______. Ekonomi Peminatan Ilmu-Ilmu Sosial SMAMA Kelas X. Klaten : Intan Pariwara. 2. Buku-buku ekonomi penunjang yang relevan 3. Media cetakelektronik

B. PENILAIAN HASIL BELAJAR

Teknik Penilaian : Observasi dan Tes Tugas Tulis No. Aspek yang Dinilai Teknik Penilain Waktu Penilaian 3. Pengetahuan Mampu menjawab pertanyaan guru dan menganalisis kasus berita Tes Tulis Tes Lisan perwakilan kelompok Penyelesaian Tugas dan Selama Pembelajaran 4. Keterampilan Masing-masing peserta didik mampu menyampaikan pertanyaa dan pendapatnya Observasi Selama pembelajaran

C. INSTRUMEN PENILAIAN HASIL BELAJAR

1. Kompetensi Sosial

a. Teknik : Pengamatan

b. Bentuk

: Non Test lembar pengamatan

2. Kompetensi Pengetahuan

a. Teknik Penilaian : Tes Tulis b. Bentuk Instrumen : Berita kasus dan Tanya Jawab selama Pembelajaran

3. Kompetensi Keterampilan

a. Teknik Penilaian : Penilaian Hasil b. Bentuk Instrumen : Lembar Observasi c. Bentuk : No Aspek Butir Instrumen 1. a Memberikan pendapatnya b Menganalisis kasus 1,2, dan 3

Dokumen yang terkait

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

0 2 147

Laporan Individu PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

0 1 231

LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

0 1 86

LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

3 6 164

LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA DI SMA NEGERI 1 GAMPING.

0 0 28

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA DI SMA NEGERI

0 1 118

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LOKASI SMP NEGERI 9 YOGYAKARTA.

0 0 160

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA DI SMA NEGERI

0 0 166

LAPORAN INDIVIDU LAPORAN INDIVIDU LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA DI SMK KOPERASI YOGYAKARTA Jl. Kapas I No. 5

0 1 257

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA DI SMK N 3 YOGYAKARTA.

0 1 194