Pengujian Hipotesis Kesimpulan Kesalahan pada pengucapan diftong

5673 Pengujian hipotesis dapat dilakukan setelah diadakan pengujian kualitas data seperti uji validitas dan reliabilitas, serta pengujian asumsi klasik, berikut pengujian melalui analisis regresi berganda dengan cara menguji apakah persepsi profesi, kesadaran etis, dan independensi auditor berpengaruh terhadap komitmen profesi akuntan publik di kota Medan baik secara parsial maupun simultan. Regresi Linier Berganda bertujuan untuk melihat besarnya pengaruh dan hubungan antar variabel independen dengan variabel dependen sehingga dapat diinterpretasikan ke dalam model persamaan. Adapun hasil pengolahan data dengan analisis regresi linier berganda adalah sebagai berikut: Hasil Regresi Linier Berganda Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. Collinearity Statistics B Std. Error Beta Tole rance VIF 1 Constant 2.105 9.306 .226 .823 Komitmen 1.006 .323 .462 3.119 .004 .363 2.753 Persepsi .073 .289 .032 .251 .804 .502 1.993 Kesadaran Etis 1.355 .327 .483 4.139 .000 .587 1.704 a. Dependent Variable: Profesionalisme Berdasarkan tabel koefisien regresi di atas, pada kolom Unstandardized Coefficients bagian B diperoleh model persamaan regresi linier berganda sebagai berikut : Y = α + β 1 X 1 + β 2 X 2 + β 3 X 3 +ε Y = 2.105 + 0.462 X 1 + 0.032 X 2 + 0.483 X 3 Dari persamaan regersi linier tersebut dapat diinterprestasikan sebagai berikut : 1. Konstanta sebesar 2.105 memberikan arti bahwa apabila variabel prediktor diasumsikan = 0, maka komitmen profesi secara konstan bernilai sebesar 2.105 2. Koefisien regresi X1 sebesar 0.462 memberikan arti bahwa komitmen profesi berpengaruh positif terhadap profesionalisme akuntan publik. Hal ini menunjukkan bahwa dengan penambahan satu satuan komitmen profesi maka akan akan terjadi kenaikan profesionalisme akuntan publik sebesar 0.462. Dan begitu juga sebaliknya. 3. Koefisien regresi X2 sebesar 0.032 memberikan arti bahwa persepsi profesi berpengaruh positif terhadap profesionalisme profesi. Hal ini menunjukkan bahwa dengan penambahan satu satuan persepsi profesi maka akan terjadi kenaikan profesionalisme akuntan publik sebesar 0.032. Dan begitu juga sebaliknya. 4. Koefisien regresi X3 sebesar 0.483 memberikan arti bahwa kesadaran etis berpengaruh positif terhadap profesionalisme akuntan publik. Nilai ini memperlihatkan bahwa semakin tinggi nilai kesadaran etis sebesar satu satuan maka akan menyebabkan nilai profesionalisme akuntan publik mengalami kenaikan sebesar 0.483. Begitu juga sebalikya.

IV.2 Pengujian Hipotesis

5674 Pengujian hipotesis dilakukan untuk mengetahui pengaruh variabel independen secara simultan dengan uji F. TABEL 2 Uji F ANOVA b Model Sum of Squares df Mean Squar e F Sig. 1 Regr essio n 4925.87 9 3 1641. 960 32.08 .000 a Resi dual 1484.30 3 29 51.18 3 Total 6410.18 2 32 a. Predictors: Constant, Kesadaran Etis, Persepsi, Komitmen b. Dependent Variable: Profesionalisme Dari tabel 2 Nilai F hitung adalah 32.080. Dengan tingkat signifikansi, a = 5, df pembilang = k-1 = 4-1 = 3, df penyebut = N – k = 33 – 4 = 29, df Total = N – 1 = 33 – 1 = 32 k adalah jumlah banyaknya variabel, N adalah jumlah banyaknya sampel . Hasil diperoleh untuk nilai F tabel sebesar 2.95 Maka, F hitung F tabel 32.080 2.95 Oleh karena F hitung lebih besar dibandingkan F tabel , dengan tingkat signifikansi sebesar 0,000 yang lebih kecil dari 0,05 maka hipotesis tidak dapat ditolak atau komitmen profesi, Persepsi Profesi dan Kesadaran Etis berpengaruh signifikan secara simultan terhadap profesionalisme Akuntan Publik pada Kantor Akuntan Publik di Kota Medan. Untuk meyakinkan hubungan atau tingkat kekuatan hubungan antar variabel dapat dilihat pada uji koefisien determinasi pada tabel 5 sebagai berikut : Tabel 3 Hasil Analisis Koefisien Korelasi dan Koefisien Determinasi Model Summary b Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate 1 .877 a .768 .744 7.15422 a. Predictors: Constant, Kesadaran Etis, Persepsi, Komitmen b. Dependent Variable: Profesionalisme Koefisien determinasi dilihat dari R square yang menunjukkan seberapa besar variabel independen menjelaskan variabel dependennya. Dari Tabel 3 besar R square adalah 0,768 mengandung pengertian bahwa variabel independent yaitu Komitmen Profesi, Persepsi Profesi dan Kesadaran Etis dapat menjelaskan variabel dependen yaitu Profesionalisme sebesar 76,8 , sedangkan sisanya dipengaruhi oleh variabel lain diluar model yang diuji dalam penelitian ini. 5675

V. Kesimpulan Dan Keterbatasan

V.1 Kesimpulan

Dari hasil pengujian asumsi klasik dan pengujian hipotesis mengenai pengaruh persepsi profesi, kesadaran etis dan independensi auditor maka dapat disimpulkan sebagai berikut : 1. Hasil Uji F menunjukkan bahwasannya Komitmen Profesi, Persepsi profesi dan Kesadaran Etis berpengaruh signifikan terhadap Profesionalisme akuntan publik secara simultan, nilai F hitung F tabel , yang berarti menerima hipotesis alternatif Ha. 2. Nilai Adjusted R square sebesar 0,744 berarti Profesionalisme akuntan publik dipengaruhi oleh variabel komitmen profesi, persepsi profesi dan kesadaran etis sebesar 74,4. Sedangkan sisanya sebesar 25,6 dipengaruhi oleh variabel lain diluar penelitian.

V.2 Ketebatasan Penelitian