Urusan Perindustrian

4.33. Urusan Perindustrian

Pencapaian indikator kinerja daerah pada Misi Kedua terhadap penyelenggaraan urusan pemerintahan Provinsi Jawa Barat untuk urusan Perindustrian dilakukan melalui kebijakan peningkatan unit usaha industri kecil dan menengah serta kemitraan antar industri Pencapaian indikator kinerja daerah pada Misi Kedua terhadap penyelenggaraan urusan pemerintahan Provinsi Jawa Barat untuk urusan Perindustrian dilakukan melalui kebijakan peningkatan unit usaha industri kecil dan menengah serta kemitraan antar industri

1) Program Pengembangan Industri Kecil dan Menengah

Program ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat. Program Pengembangan Industri Kecil dan Menengah memiliki indikator Pertumbuhan Industri Manufaktur pada PDRB Jawa Barat sebesar 175.89 Trilyun Rupiah; Peningkatan jumlah unit usaha IKM sebanyak 202.940 unit usaha, pada tahun 2015 program ini dilakukan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat melalui 21 kegiatan dengan total anggaran Rp.12.463.396.250,-dan realisasi anggaran Rp. 11.014.252.213,- atau 88.37%. Outcome program ini adalah tersedianya data Perusahaan dalam rangka pemberdayaan masyarakat, peningkatan pemahaman pelaku usaha IKM terhadap produk bersih, meningkatnya daya saing pelaku usaha melalui sertifikasi produk, meningkatnya kreatifitas dan kualitas produk ITP, border jabar (Jabar Ngagaya), meningkatnya kualitas kemasan IKM, meningkatnya akses pasar IKM dalam negeri, meningkatnya daya saing IKM di pasar, tercapainya Keanekaragaman Resep Makanan Berbahan Baku Lokal di Jawa Barat, meningkatnya daya saing IKM anyaman mending/pandan Jawa Barat, meningkatnya penguasaan teknologi di lingkungan Sub Unit demi peningkatan layanan kepada IKM, Penumbuhan Kewirausahaan Industri Kecil, meningkatnya kualitas desain produk, meningkatnya sinergitas pelaku usaha industri kreatif di Jawa Barat, meningkatnya akses pasar dalam negeri para pelaku usaha Industri Kreatif, meningkatkan sinergitas pelaku usaha industri kreatif dalam negeri, meningkatnya daya saing produk IKM melalui Sertifikasi Halal, meningkatnya penguasaan teknologi bagi IKM dan tersedianya dokumen perencanaan pengembangan industri.

a. Pelaksanaan Program

1. Kegiatan Pendataan Perusahaan di sekitar Daerah Aliran Sungai

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 95,710,000.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 31,870,000.00 atau 33.30%. Output kegiatan adalah terlaksananya Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 95,710,000.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 31,870,000.00 atau 33.30%. Output kegiatan adalah terlaksananya

2. Kegiatan Sosialisasi Produk Bersih untuk IKM

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 48,350,000.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 27,300,000.00 atau 56.46%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitasi sosialisasi dan koordinasi produk bersih untuk IKM dengan peserta sebanyak 50 orang.

3. Kegiatan Intensifikasi Sosialisasi HKI

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 183,850,000.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 180,264,150.00 atau 98.05%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitasi Sertifikasi HKI untuk 50 orang.

4. Kegiatan Uji Kompetensi Produk Binaan ITP, Bordir Jabar (Jabar Ngagaya)

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 1,275,000,000.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 1,160,549,000.00 atau 91.02%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitasi bahan sarung dan sarana pendukung karnaval dan fashion show untuk 100 orang, peralatan Karnaval dan fashion show, fasilitasi Pemenang Perlombaan/Kompetisi/kejuaraan/Penghargaan

Pemenang Lomba Karnaval/Fashion Show/Lomba Draperi.

Bagi

5. Kegiatan Pengembangan Kemasan bagi IKM

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 1,000,000,000.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 806,594,003.00 atau 80.66%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitasi Bagi IKM Pangan sebanyak 180 orang dan IKM Kerajinan dan Tekstil Produk Tekstil sebanyak 120 Orang.

6. Kegiatan Kerjasama Industri Produk atau Jasa

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 187,561,500.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 158,051,000.00 atau 84.27%. Output kegiatan adalah terlaksananya

Fasilitasi Pelatihan Kerjasama Industri Produk dan Jasa sebanyak 25 orang peserta dan Fasilitasi Perjalanan Dinas dalam dan luar Provinsi.

7. Kegiatan Pengembangan Industri Pakan Ternak di Wilayah IV Priangan

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 471,731,250.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 406,056,000.00 atau 86.08%. Output kegiatan adalah terlaksananya Fasilitasi Pengembangan Industri Pakan Ternak di wilayah IV Priangan sebanyak 175 orang yang terbagi dalam 5 angkatan.

8. Kegiatan Pengembangan Industri Makanan Olahan Berbasis Bahan Baku Lokal di Wilayah II

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 487,500,000.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 388,435,500.00 atau 79.68%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitasi Pelatihan Pengembangan Industri Makanan Olahan Berbasis Bahan Baku Lokal di Wil II sebanyak 175 orang yang terbagi dalam 5 angkatan.

9. Kegiatan Pengembangan Kawasan Kampung Kreatif di Kab. Tasikmalaya

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 124,137,500.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 108,950,000.00 atau 87.77%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitasi Pelatihan anyaman mending/pandan kepada 30 peserta.

10. Kegiatan Deseminasi Pengembangan Kemasan Jawa Barat

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 195,000,000.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 177,765,490.00 atau 91.16%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitasi Diseminasi Pengembangan Kemasan untuk 300 IKM Jawa Barat.

11. KegiatanPelayanan Mobil Kemasan bagi IKM

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 195,000,000.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 175,965,710.00 atau 90.24%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitasi sosialisasi inovasi kemasan kepada IKM Pangan, TPT dan Kerajinan melalui kegiatan pameran sebanyak 12 kali.

12. Kegiatan Peningkatan Layanan IKM di Lingkungan Sub Unit

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 225,366,375.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 136,706,014.00 atau 60.66%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitasi Bimbingan Pelatihan Penguasaan Teknologi Permesinan di lingkungan Sub Unit Pengembangan IKM untuk 160 Operator mesin.

13. Kegiatan Pengembangan Batu Mulia

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 94,137,500.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 93,737,912.00 atau 99.58%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitasi kegiatan Pelatihan Pengembangan Batu Mulia kepada 50 orang.

14. Kegiatan Pengembangan Desain Genteng di Kabupaten Sukabumi Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 100,499,500.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 89,415,000.00 atau 88.97%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitasinya Pengembangan Desain genteng kepada 25 orang peserta.

15. Kegiatan Sosialisasi dan Koordinasi Perkembangan Industri Kreatif Jawa Barat

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 267,200,000.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 239,084,300.00 atau 89.48%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitasi pelatihan pengembangan industri kreatif untuk 30 IKM.

16. Kegiatan Pengembangan Jaringan Kerjasama Industri Pelaku Kreatif Dalam Negeri Maupun Luar Negeri

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 180,850,000.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 157,265,400.00 atau 86.96%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitasi pengembangan jaringan kerjasama industri pelaku kreatif dalam negeri maupun luar negeri kepada 25 peserta.

17. Kegiatan Pengembangan Kemitraan Industri Besar dengan IKM Kreatif

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 257,500,000.00 realisasi anggaran Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 257,500,000.00 realisasi anggaran

18. Kegiatan Penyelenggaraan Festival Keanekaragaman Makanan Berbahan Baku Lokal

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 1,549,290,750.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 1,467,826,742.00 atau 94.74.00%. Output kegiatan adalah terlaksananya Festival Keanekaragaman Makanan Berbahan Baku Lokal dan Festival Kopi Jawa Barat.

19. Kegiatan Dukungan Sertifikasi Halal Produk IKM Jawa Barat

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 4,900,962,500.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 4,504,684,271.00 atau 91.91%. Output kegiatan adalah terlaksananya dukungan Sertifikasi Halal Produk IKM Jawa Barat untuk 2.125 IKM.

20. Kegiatan Peningkatan Kapasitas Pelaku Usaha di Lingkungan Sub Unit Pengembangan IKM

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 283,749,375.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 185,711,721.00 atau 65.45%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitasi pelatihan penerapan teknologi mesin peralatan di lingkungan sub unit pengembangan IKM bagi 200 pelaku usaha.

21. Kegiatan BIJB - Kajian Potensi Pengembangan Industri di

Ciayumajakuning, Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 340,000,000.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 261,125,000.00 atau 76.80%. Output kegiatan adalah tersusunnya

dokumen kajian potensi pengembangan industri di Ciayumajakuning.

b. Permasalahan dan Solusi

1. Permasalahan

(1) Masih rendahnya kreativitas dan inovasi yang dimiliki oleh pelaku usaha IKM (2) Masih rendahnya kualitas dan desain produk para pelaku usaha IKM

(3) Masih rendahnya respon pelaku usaha IKM terhadap pengembangan produk yang sesuai dengan perkembangan pasar.

2. Solusi

(1) Perlu ditingkatkan pelatihan terkait kreativitas dan inovasi produk demi peningkatan daya saing produk. (2) Perlu ditingkatkan pelatihan teknis produksi, pemasaran dan manajemen. (3) Perlu ditingkatkan wawasan mengenai informasi selera pasar sehingga dapat

menghasilkan produk yang diterima masyarakat luas.

2) Program Penataan Struktur dan Peningkatan Kemampuan Teknologi Industri

Program ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat. Program Penataan Struktur dan Peningkatan Kemampuan Teknologi Industri memiliki indikator Peningkatan nilai produksi IKM sebesar 10 persen; pada tahun 2015 program ini dilakukan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat melalui 23 kegiatan dengan total anggaran Rp 6.488.704.450,- dan realisasi anggaran mencapai 5.013.339.450,- atau 77.26%. Outcome program ini adalah meningkatnya kualitas produk IKM, peningkatan penguasaan Teknologi Industri, meningkatnya kualitas desain dan penguasaan teknologi produksi IKM, peningkatan kapasitas lembaga usaha IKM, penumbuhan wirausaha baru, meningkatnya daya saing IKM,dan meningkatnya kompetensi pelaku IKM.

a. Pelaksanaan Program

1. Kegiatan Pelatihan Pembuatan Sepatu

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 183,018,300.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 92,934,250.00 atau 50.78%. Outputkegiatan adalah terlaksananya Pelatihan Pembuatan sepatu kepada 40 IKM.

2. Kegiatan Pengujian Garam Beryodium di Tingkat Produsen Garam Beryodium

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 72,825,000.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 43,572,500.00 atau 59.83%. Outputkegiatan adalah terlaksananya fasilitasi pengujian garam beryodium di tingkat produsen sebanyak 52 unit usaha.

3. Kegiatan Pelatihan Pengembangan Kapasitas Pelaku IKM Logam dan Mesin

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp 386,625,000.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 337,249,000.00 atau 87.23%. Outputkegiatan adalahterlaksananya Pelatihan, Focus Group Discussion dan sosialisasi pengembangan kapasitas bagi 50 pelaku IKM Logam dan Mesin serta pelatihan praktek CNC bagi 50 IKM.

4. Kegiatan Pengembangan CPPOB/GMP

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 218,877,500.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 176,454,500.00 atau 80.62%.Outputkegiatan adalah terlaksananya fasilitasi bimbingan teknis CPPOB/GMP kepada 30 pelaku IKM pengolahan buah.

5. Kegiatan Bimbingan Teknis Desain dan Produksi Meubel

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi sebesar Rp. 196,117,500.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 156,984,000.00 atau 80.05%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitas bimbingan teknis desain dan teknik produksi kepada 60 IKM yang terdiri dari 2 angkatan.

6. Kegiatan Pengembangan Pusat Desain Rotan Cirebon

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 87,903,750.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 67,835,750.00 atau 77.17%.Output kegiatan adalah terlaksananya Fasilitasi pengadaan prototype rotan sebanyak 5 buah dan fasilitasi desainer produk sebanyak 2 orang.

7. Kegiatan Pelatihan Manajemen Perusahaan Olahan Pangan

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 119,167,500.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 102,243,000.00 atau 85.80%.Outputkegiatan adalah terlaksananya fasilitasi Pelatihan Manajemen Perusahaan Olahan Pangan kepada 150 IKM.

8. Kegiatan Bimbingan Teknis Produk Olahan Pangan Berbasis Kopi, Teh dan Coklat

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 259,500,000.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 220,135,000.00 atau 84.83%. Outputkegiatan adalah terlaksananya Bimbingan Teknis Produk Olahan Pangan Berbasis Kopi, Teh dan Coklat kepada 60 IKM yang terbagi 2 kali penyelenggaraan.

9. Kegiatan Pelatihan Bidang Electronika dan Telematika

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 199,225,000.00,- realisasi anggaran sebesar Rp. 196,219,000.00,- atau 98.49%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitasi Pelatihan bidang elektronika dan telematika kepada 60 IKM yang terbagi sebanyak 2 kali penyelenggaraan.

10. Kegiatan Bimtek Desain Kemasan Produk olahan Pangan Bebrbasis Buah

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 256,083,750.00,- realisasi anggaran sebesar Rp. 247,034,666.00,- atau 96.47%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitasi Bimbingan Teknis desain kemasan dan kemasan bagi 30 IKM.

11. Kegiatan Bimtek Diversifikasi Produk Olahan Pangan Berbasis Buah

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 202,803,750.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 168,813,000.00 atau 83.24%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitasi Bimbingan Teknis Diversifikasi produk olahan berbasis buah kepada 80 IKM yang terbagi dalam 2 angkatan.

12. Kegiatan Bimbingan Teknis Standarisasi Mutu Produk Olahan Pangan Berbasis Buah

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 208,225,000.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 151,328,500.00 atau 72.68%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitasi Bimbingan Teknis Standarisasi Mutu Produk Olahan Pangan Berbasis Buah kepada 80 IKM yang terdiri dari 2 angkatan.

13. Kegiatan Pelatihan Tekstil dan Produk Tekstil

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 543,532,500.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 396,699,000.00 atau 72.99%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitasi pelatihan Tekstil dan Produk Tekstil kepada 30 IKM, fasilitasi Pelatihan Pembuatan Batik kepada 30 IKM, fasilitasi Pembuatan Boneka Bagi 30 IKM.

14. Kegiatan Bimbingan Teknis dan Monitoring ke Lapangan

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 75,874,500.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 48,995,384.00 atau 64.57%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitasi bimbingan teknis kepada 25 orang.

15. Kegiatan Pelatihan Teknologi Penyamakan Kulit

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 102,690,400.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 61,485,000.00 atau 59.87%. Output kegiatan adalah terlaksananya Pelatihan Penyamakan Kulit bagi 20 IKM.

16. Kegiatan Pelatihan Teknologi Produksi Garam Krosok dengan Sistem Intensifikasi (Ramsol)

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 173,750,000.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 98,699,000.00 atau 56.81%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitasi Pelatihan Teknologi Produksi Garam Krosok dengan Sistem Intensifikasi (Ramsol) kepada 20 IKM.

17. Kegiatan Pelatihan Bimbingan Teknis Standarisasi Mutu Olahan Pangan Berbasis Produk Peternakan

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi sebesar Rp. 307,008,000.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 257,207,200.00 atau 83.78%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitasi bimbingan teknis standarisasi mutu olahan pangan berbasis produk peternakan kepada 90 IKM.

18. Kegiatan Pengembangan Pemanfaatan Limbah Kertas

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi sebesar Rp. 166,500,000.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 142,097,000.00 atau 85.34%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitas pengembangan pemanfaatan limbah kertas bagi 75 IKM yang terdiri dari

3 angkatan.

19. Kegiatan Pelatihan Bimbingan Teknis Standarisasi Mutu Olahan Pangan Berbasis Produk Perikanan

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi sebesar Rp. 434,520,000.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 403,560,500.00 atau 92.88%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitas bimbingan teknis standarisasi mutu olahan pangan berbasis perikanan kepada 160 IKM.

20. Kegiatan Pelatihan Desain Keramik dan Gerabah (Tematik Kewilyahan)

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi sebesar Rp. 184,924,500.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 97,414,500.00 atau 52.68%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitasi Pelatihan Desain Keramik dan Gerabah kepada 40 IKM.

21. Kegiatan GCB-Pelatihan Keterampilan Bagi Masyarakat Sekitar DAS Citarum

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 716,800,000.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 363,465,700.00 atau 50.71%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitasi Kegiatan Tekstil dan Produk Tekstil, Agro, dan Kerajinan kepada 100 IKM yang terdiri dari 5 angkatan.

22. Kegiatan Pelatihan Kerajinan Kaca, Kelom Geulis payung Geulis, Anyaman dan Bambu

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 392,732,500.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 334,362,000.00 atau85.14%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitasi Pelatihan Industri Kerajinan Bambu bagi 50 IKM, fasilitasi Pelatihan Industri Kerajinan Anyaman bagi 50 IKM, fasilitasi Pelatihan industri kerajinan payung geulis bagi 25 IKM, fasilitasi sosialisasi kerajinan kaca bagi 25 IKM dan fasilitasi sosialisasi kerajinan kelom geulis bagi 25 IKM.

23. Kegiatan Dukungan Pembuatan Cinderamata PON XIX 2016

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat dengan alokasi anggaran sebesar Rp. 1,000,000,000.00 realisasi anggaran sebesar Rp. 848,551,000.00 atau84.86%. Output kegiatan adalah terlaksananya fasilitasi pelatihan kerajinan dalam rangka pembuatan cinderamata PON XIX 2016 kepada 320 IKM.

b. Permasalahan dan Solusi

1. Permasalahan

(1) Masih rendahnya rantai pasok produk dengan produk pendukungnya (2) Masih rendahnya modal produksi pelaku usaha IKM.

2. Solusi

(1) Perlu pengembangan kerjasama industri kecil, menengah dan besar dalam rangka penguatan rantai pasok produk dan produk pendukung dan pengembangan atmosfer usaha.

(2) Perlu pengembangan kerjasama dengan lembaga keuangan dan institusi lain sehingga memberikan kemudahan akses informasi pembiayaan.