Disiplin Kerja Deskripsi Data

Bila diketahui jumlah data 73 orang maka: K = 1 + 3,3 Log 73 K = 7,14 Jadi kelas interval setelah dibulatkan berjumlah 7 kelas. Rentang data terbesar sebesar 38 – 21 + 1 = 18. Dengan diketahuinya rentang data maka dapat diperoleh panjang kelas interval masing-masing kelompok yaitu 187 = 2,57 dibulatkan menjadi 3. Tabel 20. Pedoman Frekuensi Pengalaman Kerja No Kelas Interval Frekuensi Persentase 1 21 – 23 5 6,85 2 24 – 26 9 12,33 3 27 – 29 17 23,29 4 30 – 32 33 45,21 5 33 – 35 9 12,33 6 36 – 38 0,0 7 39 – 41 0,0 Total 73 100 Sumber: Data Primer yang diolah lampiran 4 Berdasarkan tabel di atas dapat digambarkan dengan diagram batang sebagai berikut: Gambar 16. Diagram Batang Distribusi Frekuensi Pengalaman Kerja Dari diagram batang di atas dapat diketahui bahwa frekuensi terbesar pada kelas 30 – 32 dengan frekuensi sebanyak 33 sampel. Selanjutnya 5 10 15 20 25 30 35 21 – 23 24 – 26 27 – 29 30 – 32 33 – 35 36 – 38 39 – 41 F re k u en si Kelas Interval Distribusi Frekuensi Pengalaman Kerja untuk mengidentifikasi kecenderungan variabel pengalaman kerja dilakukan dengan pengkategorian menjadi 5 kategori sebagai berikut: Tabel 21. Identifikasi Kategori Kecenderungan Pengalaman Kerja No Kelas Interval Frekuensi Persentase Kategori 1 X 30,36 42 57,53 Sangat Tinggi 2 27,18 ≤ X 30,36 13 17,81 Tinggi 3 20,82 ≤ X 27,18 18 24,66 Cukup 4 17,64 ≤ X 20,82 0,00 Rendah 5 X 17,64 0,00 Sangat Rendah Total 73 100 Sumber: Data Primer yang diolah lampiran 4 Berdasarkan tabel 21 menunjukkan bahwa frekuensi pengalaman kerja pada kategori sangat tinggi sebanyak 42 sampel 57,53, tinggi sebanyak 13 sampel 17,81, cukup sebanyak 18 sampel 24,66, rendah sebanyak 0 sampel 0,00 dan sangat rendah sebanyak 0 sampel 0,00. Dari data di atas dapat diketahui mean hitung sebesar 30,26 dan berada pada kelas interval sangat tinggi dan sebagian besar responden pada penelitian ini menyatakan disiplin kerja pada kelas interval sangat tinggi. Dapat disimpulkan bahwa pengalaman kerja karyawan pada industri mebel di Desa Temuwangi termasuk dalam kategori sangat tinggi. Berdasarkan hal itu dapat digambarkan dengan diagram lingkaran sebagai berikut: Gambar 17. Diagram Lingkaran Pengalaman Kerja

Dokumen yang terkait

Pengaruh Motivasi Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan CV. Garuda Medan

1 21 79

PENGARUH KEPUASAN KERJA, MOTIVASI DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN Pengaruh Kepuasan Kerja, Motivasi dan Disiplin Kerja Terhadap Produktivitas Karyawan Pada PT. Kusuma Mulia Plasindo Infitex Klaten.

0 3 14

PENGARUH KEPUASAN KERJA, MOTIVASI DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS Pengaruh Kepuasan Kerja, Motivasi dan Disiplin Kerja Terhadap Produktivitas Karyawan Pada PT. Kusuma Mulia Plasindo Infitex Klaten.

0 2 15

PENGARUH KOMPENSASI, MOTIVASI KERJA DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN Pengaruh Kompensasi, Motivasi Kerja dan Pengalaman Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada CV. Sugeng Mulya.

0 5 13

PENGARUH MOTIVASI KERJA, DISIPLIN KERJA DAN KEPEMIMPINAN TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN BAGIAN NON PENGARUH MOTIVASI KERJA, DISIPLIN KERJA DAN KEPEMIMPINAN TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN BAGIAN NON MEDIS DI RUMAH SAKIT CAKRA HUSADA KLATEN.

0 1 14

PENGARUH PENGALAMAN KERJA, DISIPLIN KERJA DAN KOMUNIKASI TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT. KHARISMA SUKOHARJO.

0 1 6

PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT ADETEX DI BOYOLALI.

0 0 22

PENGARUH DISIPLIN, LINGKUNGAN KERJA DAN MOTIVASI TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PENGARUH DISIPLIN, LINGKUNGAN KERJA DAN MOTIVASI TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PERUSAHAAN MEUBERL CV YUDHISTIRA KARTASURA SUKOHARJO.

1 5 11

PENGARUH DISIPLIN, MOTIVASI, KOMUNIKASI DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN PENGARUH DISIPLIN, MOTIVASI, KOMUNIKASI DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN PADA PT. PABELAN SURAKARTA.

0 1 14

PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN FASILITAS KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA Pengaruh Disiplin Kerja Dan Fasilitas Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada Pt. Indatex Palur, Karanganyar.

1 2 13