Pendahuluan 10 menit Kegiatan Inti Kegiatan Penutup 5 menit

VIII. PENILAIAN

 Keaktifan individu dalam mengajukan pertanyaan dan ide.  Kegiatan kerja sama kelompok serta aktifitas dan inisiatif siswa dalam melakukan pekerjaan resitasi.  Laporan, presentasi dan tanggapan kelompok. Lampiran 12 LEMBAR TUGAS RESITASI KELOMPOK No Gambar Keterangan Gambar Ciri-Cirinya 1 Pasar tradisional  Biasanya terdapat dipedesaan  Tempatnya tidak teratur  Ada tawar harga  dsb 2 3 4 5 NAMA ANGGOTA KELOMPOK : 1. ……………………………….. 4. ………………………………. 2 ………………………………… 5. ………………………………. 3 ………………………………… Lampiran 13 GUNTING GAMBAR BERIKUT DAN TEMPELKAN PADA TABEL YANG TELAH DISIAPKAN SELESAI MENGGUNTING DAN MENEMPEL, ISI TABEL TERSEBUT SESUAI DENGAN PETUNJUK GURU Diskusikan Dengan Kelompokmu Lampiran 14 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGU KE 2 Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas Semester : III II Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran 2 x 35 pertemuan Standar Kompetensi : Memahami jenis pekerjaan dan penggunaan uang. I. KOMPETENSI DASAR : Memahami kegiatan jual beli di lingkungan rumah dan sekolah.

II. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI PEMBELAJARAN

 Menceritakan kegiatan jual beli jaman dahulu  Memahami kegiatan jual beli di lingkungan sekolah.  Memahami perbedaan antara koperasi sekolah dan kantin sekolah.  Mengetahui tentang tujuan diadakannya koperasi sekolah.

III. TUJUAN PEMBELAJARAN

 Siswa mampu menceritakan kegiatan jual beli jaman dahulu  Siswa mampu memahami kegiatan jual beli di lingkungan sekolah.  Siswa mampu memahami perbedaan antara koperasi sekolah dan kantin sekolah.  Siswa mampu mengetahui tentang tujuan diadakannya koperasi sekolah.

IV. MATERI PEMBELAJARAN

 Jual beli di lingkungan sekolah.

V. METODE DAN MODEL PEMBELAJARAN

 Metode resitasi.  Metode Simulasi

VI. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN

A. Pendahuluan 5 menit

Kegiatan Guru Kegiatan siswa Nilai Karakter  Guru mengucap salam dan menanyakan kabar hari ini;  Guru Mengabsen siswa;  Guru mengawali pelajaran dengan basmalah  Guru mengulang pelajaran yang lalu, yakni tentang jual  Siswa memberi salam kepada guru;  Siswa menjawab absen;  Siswa mengikuti membaca basmalah  Mengemukakan pendapat atas pertanyaan guru.  Rasa hormat  Perhatian dan disiplin  Religi beli di lingkungan rumah dan mengaitkannya dengan materi jual beli yang akan dibahas selanjutnya.

B. Kegiatan Inti

B.1. Eksplorasi 15 menit Kegiatan Guru Kegiatan siswa Nilai Karakter  Guru bertanya kepada siswa siapa yang tahu dengan sejarah aktifitas manusia ketika belum ada yang dinamakan jual beli;  Guru mengintruksikan siswa untuk melakukan praktek barter dengan teman sebangku;  Guru bertanya tentang kelemahan barter dibanding jual beli ;  Guru bertanya dimana para siswa biasa membeli alat- alat sekolah ketika di lingkungan sekolah.  Guru bertanya tentang Bapak Koperasi,  Guru bertanya tentang koperasi sekolah, manfaat serta kepengurusannya;  Siswa merespon  Siswa memahami kelemahan barter sehingga barter berubah menjadi aktifitas jual beli dengan mata uang.  Siswa mempraktekkan aktifitas barter pada jaman dahulu simulasi sederhana barter dengan teman sebangkunya  siswa dapat menganalisis kelemahan barter dibanding jual beli.  Siswa merepon  Siswa lalu menyebutkan antara koperasi dan kantin sekolah.  Siswa juga mengetahui siapa bapak koperasi di Indonesia, yakni bung Hatta.  Siswa mengetahui mengapa diadakannya koperasi sekolah, manfaatnya, dan kepengurusan koperasi sekolah.  Perhatian  Tekun  Kerjasama  toleransi B.2. Elaborasi 25 menit Kegiatan Guru Kegiatan siswa Nilai Karakter  Pada pelaksanaan resitasi pemberian tugas, guru membagi siswa menjadi lima kelompok, tiap kelompok terdiri dari lima orang.  Guru membimbing jika ada kesalahan.  Guru memberikan nilai hasil kerja siswa  Siswa secara berkelompok melakukan kegiatan resitasi yang diinstruksikan guru, siswa membuat peta konsep tentang karakteristik yang ada pada koperasi. Contoh peta konsep telah dibuat guru sebelumnya seperti pada lampiran. Siswa menyalin gambar peta konsep dalam kertas manila dan spidol warna warni, sekaligus menjawab pertanyaan yang ada dalam kotak peta konsep.  Selanjutnya mempresentasikan hasil resitasi kelompoknya sesuai dengan kemampuan berbahasa masing-masing siswa  Perhatian  Tekun  Kerjasama  Toleransi B.3. Konfirmasi 10 menit Kegiatan Guru Kegiatan siswa Nilai Karakter  Guru bertanya kepada siswa tentang hal yang belum diketahui;  Memberikan kesimpulan  bertanya jawab tentang hal yang belum diketahuibelum dimengerti;  siswa menyimak kesimpulan  tekun  perhatian

C. Kegiatan Akhir 20 menit

Kegiatan Guru Kegiatan siswa Nilai Karakter  Guru menjelaskan bahwa minggu depan akan dilakukan praktik jual beli di pasar dan sekolah. Awalnya, siswa secara  Siswa menyimak;  Mandiri;  Tekun  Tanggungjawab;  Religi. berkelompok diajak ke warung untuk membeli barang dagangan, selanjutnya barang tersebut dijual di sekolah. Kelompok siswa sesuai dengan kelompok yang telah dibentuk sebelumnya. Tiap kelompok mendapat tugas untuk membayar iuran, perorang minimal dua ribu rupiah. Rencananya uang tersebut merupakan modal untuk membeli beberapa kue. Kue-kue tersebut akan dijual ulang di sekolah. Jadi, pada minggu depan siswa berperan sebagai pembeli sekaligus sebagai penjual. Sebagai pembeli ketika di warung dan sebagai penjual ketika di sekolah.  Guru member kesempatan Tanya jawab prosedur yang belum jelas;  Guru menutup pelajaran dengan membaca hamdalah,kemudian mengucap salam.  Siswa bertanya tentang prosedur yang belum jelas  Siswa mengucapkan hamdalah dan menjawab salam;

VII. MEDIA ALAT BAHAN

 Gambar koperasi sekolah dan kantin sekolah.

VIII. SUMBER PENUNJANG

 LKS Pakem Jelajah Ilmu Pengetahuan Sosial. CV Kesowo.  Ilmu Pengetahuan Sosial untuk SD dan MI kelas III. Pusat Perbukuan Departemen Pandidikan Nasional.

IX. PENILAIAN

 Antusias siswa dalam mengikuti proses pembelajaran.  Project, siswa mengerjakan tugas yang diberikan guru dengan baik.

Dokumen yang terkait

Penerapan metode diskusi untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar IPS pada siswa kelas IV MI pangkalan Kota Sukabumi

4 11 221

Penerapan Metode Aktif Learning Tipe Jigsaw Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Ips Kelas V Di Madrasah Ibtidaiyah Darul Amal Kota Tangerang

0 6 142

Keterampilan Bertanya Guru dalam Meningkatkan Aktivitas belajar Siswa pada Mata Pelajaran Fiqih di Madrasah Tsanawiyah At-taqwa 06 Bekasi.

1 10 196

PENGGUNAAN METODE MENCARI PASANGAN UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR Penggunaan Metode Mencari Pasangan Untuk Meningkatkan Keaktifan Dan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPS Kelas V Semester I Madrasah Ibtidaiyah Tlawong 2012/2013.

0 0 17

PENDAHULUAN Penggunaan Metode Mencari Pasangan Untuk Meningkatkan Keaktifan Dan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPS Kelas V Semester I Madrasah Ibtidaiyah Tlawong 2012/2013.

0 1 6

NASKAH PUBLIKASI Penggunaan Metode Mencari Pasangan Untuk Meningkatkan Keaktifan Dan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPS Kelas V Semester I Madrasah Ibtidaiyah Tlawong 2012/2013.

0 0 17

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN IPS.

0 0 8

Penerapan storytelling dalam rangka meningkatkan keterampilan bercerita peristiwa menyenangkan pada mata pelajaran IPS di kelas II Madrasah Ibtidaiyah Nurul Yaqin Surabaya.

0 0 119

PENERAPAN METODE QUANTUM LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN IPA KELAS IV DI MADRASAH IBTIDAIYAH PUI SEGERAN KIDUL KECAMATAN JUNTINYUAT KABUPATEN INDRAMAYU - IAIN Syekh Nurjati Cirebon

0 0 23

Meningkatkan Hasil Belajar Siswa melalui Metode Resitasi Pada Mata Pelajaran PKn di Kelas X IPS 4 SMA Negeri 3 Gorontalo - Tugas Akhir

0 0 8