Qardh Beragun Emas BRISyariah iB

Proil Perseroan Company Proile Pembahasan dan Analisa Manajemen Management’s Discussion and Analysis Tanggung Jawab Sosial Perushaan Corporate Social Responsibility Laporan Manajemen Management’s Report Tata Kelola Perusahaan Good Corporate Governance Data Perusahaan Corporate Data BRISyariah 2015 Annual Report 61 in 2015 reached Rp173.1 billion or an increase of 4 compared to Rp166.8 billion in 2014. Prospects and Strategy 2016 The pawn business is believed to have good prospect in 2016 as public interest to use pawn services has remained high evidenced by the increasingly large number of private pawn services. BRISyariah has adopted a strategy to achieve the pawn target in 2016 by offering a discount program called Ujroh taking up the moment when consumers need pawn services most such as Ramadan, Eid, new school years and school holidays. In addition, branches will be encouraged to run proactive promotional programs such as canvassing, and local promotions through local media.

c. KMG BRISyariah iB

Multi-Purpose Ownership KMG BRISyariah iB is designed to meet the needs of the Bank employees, especially those who have participated in Employee Beneits program EmBP in BRISyariah. EmBP is a program of cooperation with corporations as outlined in a memorandum of understanding for the provision of direct inancing facilities to the employees of participating corporations who meet the predetermined criteria, with requirement employees will ind relatively simple or unburdening. KMG was warmly welcome by the Bank’s employees and continued to show signiicant growth since it was irst launched. In 2015 KMG BRISyariah reached Rp808 billion, showing an increase of 12 compared to Rp701 billion in 2014. This achievement was supported by the increasing number of EMBP partnerships BRISyariah has developed with corporationsagencies as our inancing arms in acquiring customers, in addition to ongoing efforts for internal improvements such as the simpliication of processes and the use of Electronic Financing Support Application APPEL. Apart from that, our newly launched product KMG Purna BRISyariah iB, which is designed to meet the needs of retirees, has also driven KMG pembiayaan Gadai yang berhasil disalurkan BRISyariah di tahun 2015 sebesar Rp173,1 miliar atau mengalami kenaikan sebesar 4 dibanding tahun 2014 sebesar Rp166,8 miliar. Prospek dan Strategi 2016 Potensi bisnis gadai di tahun 2016 masih sangat cerah, karena minat masyarakat untuk memanfaatkan jasa gadai ini masih cukup besar, terbukti dengan semakin banyak menjamurnya jasa gadai swasta. Strategi BRISyariah untuk mencapai target gadai di 2016 diantaranya dengan membuat program discount ujroh memanfaatkan moment dimana terjadi peningkatan kebutuhan konsumtif seperti saat moment ramadhan, lebaran, tahun ajaran baru dan akhir tahun saat liburan sekolah. Selain itu cabang akan didorong untuk aktif melakukan program promosi seperti canvassing, promo yang bersifat localize melalui media lokal.

c. KMG BRISyariah iB

Kepemilikan Multi Guna KMG BRISyariah iB dirancang untuk memenuhi kebutuhan karyawan khususnya karyawan perusahaan yang telah turut berpartisipasi dalam program Kesejahteraan Karyawan EmBP di BRISyariah. EmBP adalah program kerja sama dengan suatu perusahaan yang dituangkan dalam sebuah MoU berupa pemberian fasilitas pembiayaan langsung kepada Karyawan dari perusahaan yang memenuhi kriteria Bank BRISyariah, dengan persyaratan yang relative mudahringan bagi Karyawan. KMG mendapat sambutan hangat dari karyawan dan terus menunjukkan pertumbuhan yang signiikan sejak diperkenalkan pertama kali. Di tahun 2015, KMG BRISyariah mencapai angka sebesar Rp808 milyar atau mengalami peningkatan sebesar 12 dibanding tahun 2014 yang mencatat angka Rp701 milyar. Hal ini ditunjang oleh semakin banyaknya kerja sama EMBP dengan Perusahaaninstansi sebagai perpanjangan tangan BRISyariah untuk akuisisi nasabah, di samping terus melakukan pembenahan di sisi internal seperti simpliikasi proses dan penggunaan Aplikasi Penunjang Pembiayaan Elektronik APPEL, selain itu hadirnya produk baru yaitu KMG Purna BRISyariah iB, yang dirancang untuk memenuhi kebutuhan para pensiunan, juga turut mendorong