Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Asumsi dan Batasan Masalah

Deployment QFD dengan Blue Ocean Strategy untuk Meningkatkan Mutu Pelayanan Hotel, Studi Kasus di Hotel Grand Angkasa Internasional Medan.

1.2 Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang permasalahan yang ada, maka yang menjadi rumusan permasalahan adalah tingginya tingkat persaingan diantara penyedia layanan penginapan membuat persaingan yang tidak sehat dalam memperebutkan pasar. Hal ini menyebabkan persaingan diantara penyedia layanan penginapan dalam memperebutkan pelanggan. Untuk itu pihak hotel perlu melakukan inovasi nilai berkaitan dengan strategi bisnis atau pelayanan yang mereka sampaikan ke pihak pelanggan sehingga dapat meningkatkan kemampuan perusahaan dalam ruang pasar.

1.3 Tujuan Penelitian

Tujuan umum dari penelitian ini adalah melakukan inovasi nilai terhadap strategi pelayanan di Hotel Grand Angkasa Internasional Medan. Tujuan khusus yang ingin dicapai dari penelitian ini yaitu: 1. Mengetahui keinginan dan kebutuhan pelanggan hotel yang terkategori. 2. Menerjemahkan setiap atribut kebutuhan pelanggan yang terkategori ke dalam karakteristik pelayanan hotel dengan menggunakan matriks house of quality. 3. Memperbaiki respon teknis yang berkontradiksi. Universitas Sumatera Utara 4. Menyusun empat langkah strategis pelayanan hotel dengan menggunakan analisis ERRC.

1.4 Asumsi dan Batasan Masalah

Asumsi yang digunakan dalam penelitian ini adalah : 1. Responden mengetahui pelayanan dari Hotel Grand Angkasa Internasional Medan sehingga dapat memberikan penilaian pada pertanyaan dalam kuesioner. 2. Responden tidak dipengaruhi oleh pihak lain saat memberikan jawaban pada kuesioner. 3. Kondisi pelayanan di Hotel Grand Angkasa Internasional tidak berubah selama penelitian berlangsung. 4. Interpretasi responden terhadap pertanyaan-pertanyaan yang diajukan dalam kuesioner adalah sama dengan yang dimaksud peneliti. 5. Pihak manajemen hotel memahami kondisi persaingan yang ada pada ruang pasar. Batasan masalah yang digunakan dalam penelitian ini yaitu : 1. Penelitian ini dilaksanakan di Hotel Grand Angkasa Internasional Medan. 2. Responden yang dijadikan objek penelitian adalah pelanggan tamu yang menginap di Hotel Grand Angkasa Internasional selama kegiatan penelitian berlangsung. 3. Metode yang digunakan dalam penilaian kualitas pelayanan adalah metode Quality Function Deployment QFD, TRIZ, dan Blue Ocean Strategy. Universitas Sumatera Utara 4. Matriks House Of Quality digunakan untuk mengidentifikasi tingkat kepentingan dan biaya relatif dari karakteristik pelayanan yang ditentukan. 5. Penyelesaian kontradiksi TRIZ berdasarkan referensi buku Insourching Innovation karangan David Silvestein. 6. Pendekatan Blue Ocean Strategy yang dilaksanakan hanya sebatas merumuskan strategi, tidak mencakup eksekusi strategi ke pasar.

1.5 Manfaat Penelitian

Dokumen yang terkait

Aplikasi Integrasi Metode Fuzzy Servqual dan Quality Function Deployment (QFD) Dalam Upaya Peningkatan Kualitas Layanan Pendidikan (Studi Kasus: SMP Swasta Cinta Rakyat 3 Pematangsiantar)

10 125 85

Penerapan Metode Kano, Quality Function Deployment Dan Value Engineering Untuk Peningkatan Mutu Produk Sarung Tangan Karet

11 73 101

Aplikasi Kansei Engineering Dan Quality Function Deployment (QFD) Serta Teoriya Resheniya Izobretatelskikh Zadatch (TRIZ) Untuk Meningkatkan Mutu Pelayanan Rumah Sakit Pada Instalasi Hemodialisis

9 92 70

Analisis Tingkat Kepuasan Konsumen Menggunakan Metode Quality Function Deployment (Qfd); (Studi Kasus Japanese Mathematics Center Sakamoto Method Cabang Multatuli Medan)

8 152 80

Strategi Perbaikan Kualitas Pelayanan Dengan Menggunakan Metode Quality Function Deployment (QFD) dan Pendekatan Blue Ocean Strategy di LotteMart Wholesale Medan

13 167 189

Perancangan Fasilitas Kerja Menggunakan Metode QFD (Quality Function Deployment) Dengan Pendekatan AHP (Analytical Hierarchy Process) Dan Memperhatikan Prinsip Ergonomi Di PT. Carsurindo

7 83 212

Rancangan Penggiling Buah Kopi Dengan Metode Quality Function Deployment (QFD) untuk Meningkatkan Produktivitas (Studi Kasus di UKM Tani Bersama

4 70 111

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN - Integrasi Aplikasi Metode Quality Function Deployment (QFD) dengan Blue Ocean Strategy (BOS) untuk Meningkatkan Mutu Pelayanan Hotel, Studi Kasus: Hotel Grand Angkasa Internasional Medan

0 1 10

BAB I PENDAHULUAN - Integrasi Aplikasi Metode Quality Function Deployment (QFD) dengan Blue Ocean Strategy (BOS) untuk Meningkatkan Mutu Pelayanan Hotel, Studi Kasus: Hotel Grand Angkasa Internasional Medan

0 0 9

Integrasi Aplikasi Metode Quality Function Deployment (QFD) dengan Blue Ocean Strategy (BOS) untuk Meningkatkan Mutu Pelayanan Hotel, Studi Kasus: Hotel Grand Angkasa Internasional Medan

0 0 21