Ketepatan Penggunaan Strategi Pembelajaran Interaktivitas

57 harus dirancang agar siswa yang menggunakan software tersebut mudah memahaminya. Tabel 3.6. Rubrik Kriteria Penskoran Kemudahan untuk Dipahami Skor Status Kriteria 4 Sangat Baik  Menggunakan kosakata bahasa yang diketahui siswa dan sesuai dengan usia siswa  Semua informasi yang disajikan pada uraian materi atau pembahasan atau contoh atau simulasi atau latihan disajikan secara komunikatif dan tidak terdapat kesalahan konsep  Tidak terdapat kesalahan pada hal-hal yang bersifat teknis  Sajian yang disajikan baik lisan, tulisan, gambar maupun video berkualitas sangat baik dan praktis 3 Baik Jika hanya terpenuhi 3 kriteria 2 Cukup Baik Jika hanya terpenuhi 2 kriteria 1 Kurang Baik Jika hanya terpenuhi 1 kriteria Tidak Baik Jika tidak terpenuhi kriteria satupun

6. Kejelasan Uraian, Pembahasan, Contoh, Simulasi, dan Latihan

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, uraian berarti keterangan atau penjelasan mengenai suatu hal, pembahasan berarti perbuatan membahas, membicarakan. Sedangkan contoh berarti sesuatu yanga disediakan untuk diikuti, simulasi berarti metode pelatihan yang meragakan sesuatu dalam bentuk tiruan, mirip dengan keadaan yang sesungguhnya, sedangkan latihan yaitu belajar dan membiasakan diri agar mampu melakukan sesuatu. Jadi, dimaksudkan indikator ini untuk menilai apakah penyajian uraian, pembahasan, contoh, simulasi dan latihan disajikan dengan jelas yaitu dapat dilihat, didengar dengan jelas. 58 Tabel 3.7. Rubrik Kriteria Penskoran Kejelasan Uraian, Pembahasan, Contoh, Simulasi, dan Latihan Skor Status Kriteria 4 Sangat Baik  Terdapat uraian, pembahasan, contoh, simulasi dan latihan dengan kualitas teknis yang baik  Tidak terdapat salah konsep  Menggunakan kosakata bahasa yang komunikatif, diketahui siswa dan sesuai dengan usia siswa  Uraian, pembahasan, contoh, simulasi disajikan dengan memperhatikan karakteristik materi, dikemas dengan menarik dan kreatif  Simulasi dapat menimbulkan rasa ingin tahu siswa untuk menggali lebih dalam terhadap konsep yang sedang dipelajari  Latihan, jawaban dan pembahasannya dibuat dengan memberikan penguatan terhadap konsep yang sedang dipelajari  Memberikan kesempatan lebih dari 1 kali pada siswa dalam menjawab soal-soal  Urutan munculnya soal latihan pada evaluasi dibuat acak 3 Baik Jika hanya terdapat 6 kriteria 2 Cukup Baik Jika hanya terdapat 4 kriteria 1 Kurang Baik Jika hanya terdapat 2 kriteria Tidak Baik Jika tidak terdapat kriteria satupun

7. Konsistensi Evaluasi dengan Tujuan Pembelajaran

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, konsistensi berarti ketetapan dan kemantapan dalam bertindak, sedangkan evaluasi berarti penilaian. Soal evaluasi seharusnya dapat mengukur apa yang menjadi tujuan pembelajaran . Jadi,