a. Mathematical Expression Penilaian :

LP kubus PQRS.TUVW = 6 x s 2 = 6 x 12 cm 2 = 864 cm 2 Jadi luas permukaan kubus PQRS.TUVW adalah 864 cm 2 Lampiran 16 Instrumen Soal Komunikasi Matematika Revisian setelah sidang 1. Seorang anak mengisi air ke dalam bak berbentuk balok dengan panjang 120 cm, lebar 50 cm, serta tingginya 60 cm. Setelah 1 menit diisi, bak air sudah terisi 36 liter air. a. Ilustrasikan balok tersebut dari permasalahan ke dalam bentuk gambar b. Buatlah model matematika agar bisa digunakan untuk menentukan lama waktu yang dibutuhkan untuk memenuhi bak tersebut, kemudian selesaikan model yang kamu buat 1 liter = 1000 cm 3 2. Perhatikan gambar bangun ruang berikut ini Tambahkan informasi atau ukuran pada gambar disamping kemudian susunlah satu permasalahan atau pertanyaan yang relefan, kemudian selesaikan pertanyaan yang kau buat 3. Setumpuk pasir akan dipindahkan ke dalam tempat berbentuk kubus dengan ukuran panjang rusuk 100 cm. Unutk memindahkannya digunakan kubus kecil dengan ukuran panjang kubus 25 cm. a. Ilustrasikan kedua kubus dari permasalahan tersebut ke dalam bentuk gambar b. Buatlah model matematika untuk menentukan banyaknya jumlah kubus kecil yang digunakan agar pasir dapat terisi penuh ke dalam kubus besar 4. Sebuah aquarium berbentuk balok dengan panjang 120 cm, lebar 60 cm, dan tinggi 100 cm. Pemiliknya berencana akan memelihara 2 jenis ikan hias yang berbeda pada aquarium tersebut secara terpisah dengan menggunakan kaca sebagai pembatasnya. Kaca pembatas yang digunakan memiliki ukuran yang sama dengan ukuran panjang diagonal sisi dan tinggi aquarium. a. Ilustrasikan permasalahan tersebut ke dalam bentuk gambar b. Buatlah model matematika untuk menentukan volume air aquarium tersebut 5. Toni memiliki kawat sepanjang 750 cm. Buatlah model untuk menentukan banyaknya kubus yang dapat dibentuk jika panjang rusuk bervariasi yaitu 13 cm, 8 cm, dan 27 cm 6. Sebuah container berukuran 4m x 10m x 2,4m mengakut emas batangan yang dimasukan kedalam koper berukuran 80cm x 50cm x 30cm. Tentukan jumlah emas batangan yang terdapat didalam canteiner jika satu emas batangan memiliki ukuran 8cm x 5cm x 3cm Kisi-kisi Instrumen Soal Komunikasi Matematika Revisian setelah sidang No Indikator Soal Kemampuan Komunikasi Matematik no. Soal Jumlah Butir Soal Mathematical Expression Drawing Written Text 1. Menentukan lama waktu untuk menampung air 1b 1a 1b 3 2. Menyelesaikan masalah dengan membuat pertanyaan dengan menambahkan informasi bangun ruang berupa berbentuk kubus 2 1 3. Menghitung banyak kubus kecil untuk mengisi kubus besar 3b 3a 3b 3 4. Menyelesaikan masalah dengan menghitug volume balok 4b 4a 4b 3 5. Menentukan banyak kubus yang terbentuk dari kawat yang panjangnya diketahui 5 5 5 3 6. Menentukan banyak emas batangan yang terdapat di container 6 6 2 Jumlah Butir Soal 5 4 6 15