Unsur-Unsur Balok Unsur-Unsur Prisma

- ABCD sisi alas - ABE sisi depan - DCE sisi belakang - BCE sisi samping kiri - ADE sisi samping kanan 2 Rusuk Perhatikan kembali limas segiempat E.ABCD pada Gambar di atas. Limas tersebut memiliki 4 rusuk alas dan 4 rusuk tegak. Rusuk alasnya adalah AB, BC, CD, dan DA. Adapun rusuk tegaknya adalah AE, BE, CE, dan DE. 3 Titik Sudut Jumlah titik sudut suatu limas sangat bergantung pada bentuk alasnya. Setiap limas meiliki titik puncak titik yang letaknya di atas. 4 Diagonal Bidang dan diagonal sisi Pada limas sebenarnya juga memiliki diagonal bidang atau diagonal sisi yang jumlahnya tergantung dari jenis limasnya. Misalnya Limas segi empat hanya memiliki 2 diagonal bidang atau pada limas segi lima memiliki 5 diagonal bidang. 5 Bidang diagonal Pada limas juga memiliki bidang diagonal yang terbentuk dari diagonal sisi pada sisi alasnya dengan dua rusuk sampingnya. 6 Untuk diagonal ruang, memang pada bangun ruang Limas jenis apapun tidak memiliki diagonal ruang. Misalkan n adalah banyaknya segi pada alas limas, contoh limas segi-5, maka n=5, maka dapat dirumuskan sebagai berikut : a. Banyak sisi  Banyak sisi limas = n+1 b. Banyak rusuk  Banyak rusuk limas = n x 2 c. Banyak titik sudut  Banyak titik sudut limas = n+1 Jaring-Jaring Bangun Ruang Suatu bangun ruang yang apabila dibelah, kemudian semua sisinya digambarkan mendatar maka gambar yang dihasilkan itu disebut jaring-jaring bangun ruang. 1. Jaring-Jaring Kubus

2. Jaring-Jaring Balok

3. Jaring-Jaring Prisma Prisma Segitiga Prisma Segi Lima

4. Jaring-Jaring Limas

Limas Segitiga Limas Segi Empat Luas Permukaan Kubus dan Balok 1. Kubus Luas permukaan kubus adalah jumlah luas seluruh sisinya. Sisi kubus berupa persegi, dan untuk membentuk sebuah kubus diperlukan 6 buah persegi yang kongruen, maka : Luas permukaan = 6 x luas persegi atau 2 6 6 s s s permukaan luas    

2. Balok

Luas permukaan balok adalah jumlah luas seluruh sisinya. maka dapat ditulis :       2 3 2 2 2 2 2 lt pt pl lt pt pl l t t p l p permukaan luas               