Pembahasan Hasil Studi Dokumen tentang Moralitas Siswa-siswi SMP Pembahasan Hasil Dokumentasi tentang Moralitas Siswa-siswi SMP

mana SMP Kanisius Sleman dalam memperingati satu abad Sleman dengan melaksanakan upacara bendera dengan bahasa dan busana jawa. Salah satu nilai yang tampak dalam kegiatan ini adalah kemampuan untuk saling menghargai, baik sesama siswa, maupun siswa dan guru pendamping. Dalam kegiatan ini semua siswa-siswa dapat mengikuti kegiatan dengan baik, dan mengikuti segala aturan dan kesepakatan, mulai dari kehadiran, tata busana, sampai pada kegiatan pulang. Ini menunjukkan bahwa siswa-siswi dapat mengikuti segala aturan, kebiasaan yang dilaksanakan di sekolah. Tampak juga dalam kegiatan ini bahwa siswa-siswi dapat menghargai dan mensyukuri budayanya sendiri sebagai bagian dari hidupnya. Dari hasil observasi pada tanggal 14 Mei 2016, di mana siswa-siswi kelas VIII dan VII mempersiapkan ujian akhir semester dengan refleksi atas pengalaman selama satu semester dengan panduan pertanyaan dari guru, dan membuat soal dari setiap materi yang sudah dipelajari. Nilai-nilai moral yang hidup dalam diri siswa-siswi dalam mengikuti kegiatan ini adalah adanya sikap hormat terhadap teman dan guru yang mendampingi. Hal ini ditunjukkan siswa- siswi dapat menggunakan waktunya dengan baik tanpa mengganggu temannya saat KBM berlangsung.

b. Pembahasan Hasil Studi Dokumen tentang Moralitas Siswa-siswi SMP

Kanisius Sleman Dari hasil studi dokumen tentang Penilaian Akhlak dan Kepribadian Siswa- siswi semester gasal tahun 20132014, di mana dalam penilaian tersebut mengungkapkan bahwa siswa-siswi mampu untuk menunjukkan aspek dalam PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI dirinya bertumbuh, hal ini ditandai dengan nilai akhlak dan kepribadian siswa- siswi yang secara umum baik. Kendati demikian ada beberapa siswa-siswi yang mendapat nilai kurang maksimal, dikarenakan beberapa faktor seperti latar belakang siswa-siswi. Di dalam dokumen tersebut diungkapkan mengenai aspek-aspek yang dinilai yang berkaitan dengan akhlak dan kepribadian siswa-siswi, yaitu kedisplinan, tanggungjawab dan kesadaran, sopan santun sikap hormat kepada orang lain, hubungan sosial, kejujuran dan pelaksanaan ibadar ritual. Siswa-siswi dalam menjalani proses pendidikan di SMP Kanisius Sleman dengan segala aturan dan kesepakatan, baik KBM maupun kegiatan-kegiatan lain, telah menunjukkan kemampuan untuk menghargai segala nilai dan aturan yang ditawarkan sekolah kepada mereka. Nilai baik yang diperoleh siswa-siswi menjadi indikasi konkrit adanya perkembangan moral dalam diri mereka, dengan menyadari bahwa belum sepenuhnya mereka mengambil segala sikap dalam melakukan suatu tindakan berasal dari dalam dirinya. Tetapi mereka telah menunjukkan bahwa mereka adalah pribadi yang mampu menghargai kebiasan, nilai-nilai yang dianut dan dihidupi dalam sekolah. bahwa sikap patuh, hortmat, taat kepada nilai yang dianut bersama di dalam sekolah.

c. Pembahasan Hasil Dokumentasi tentang Moralitas Siswa-siswi SMP

Kanisius Sleman Dari hasil dokumentasi tentang kegiatan siswa-siswi, seperti diungkapkan dalam hasil penelitian seperti apel pagi, KBM pendidikan religiositas, persiapan upacara dan upacara dalam rangka memperingati satu abad Sleman, dan siswa- PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI siswi saat istirahat. Dari hasil temuan ini yang tampak adalah siswa-siswi mampu mengikuti dan menghormati akan segala kesepakatan, aturan, serta menghargai segala nilai-nilai baik yang telah diberikan sekolah kepada mereka. Hal ditunjukkan lewat kemampuan siswa-siswi dalam memberikan dirinya dalam berbagai macam kegiatan tersebut dengan ambil bagian di dalam setiap tawaran dan kesempatan. Adanya sikap menghargai dan patuh akan nilai yang dibangun di dalam sekolah.

d. Pembahasan Hasil Wawancara tentang Moralitas siswa-siswi SMP