Personal Owner Visi organisasi Departemen Organisasi Departemen

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1. Pengumpulan Data

4.1.1. Perumusan Visi, Misi dan Faktor Penentu Keberhasilan Perusahaan.

Dalam penelitian ini perlu dikumpulkan data mengenai visi, misi dan strategi CV.Karya Tunggal Sidoarjo. Data visi, misi dan strategi perusahaan tersebut merupakan data kualitatif yang dibutuhkan dalam proses pengukuran kinerja perusahaan dengan menggunakan metode Total Performance Scorecard. Adapun penjabaran data kualitatif yang dibutuhkan sebagai berikut :

4.1.1.1. Visi.

Visi perusahaan ini mempunyai gambaran bahwa perusahaan ingin melayani pelanggan baik itu instansi maupun ersonal dengan efektif dan efisien serta mengadaka inovasi dalam mendukung pembangunan industri yang mandiri. Visi perusahaan ini sebagai pedoman dalam penentuan misi yang akan diemban perusahaan, yang diturunkan lagi menjadi strategi yang kemudian dapat dijabarkan kedalam strategic objectives untuk masing-masing perspektif Total Performance Scorecard.

a. Personal Owner

Visi Owner perusahaan adalah : ”Menjadikan perusahaan yang mampu melayani pelanggan dengan efektif dan efisien serta terus mengadakan inovasi dalam mendukung pembangunan industr yang mandiri”

b. Visi organisasi

Visi CV.Karya Tunggal Sidoarjo adalah : ”Melayani pelanggan dengan efektif dan efisien serta terus mengadakan inovasi dalam mendukung pembangunan industr yang mandiri”

c. Departemen

 Departemen Produksi “Menjadikan perusahaan yang mampu melayani pelanggan dengan efektif dan efisien serta terus mengadakan inovasi produk-produk baru dalam rangka untuk memajukan perusahaan”  Departemen keuangan dan administrasi “Menjadikan perusahaan yang mampu melayani pelanggan dengan efektif dan efisien serta mampu memenejemen keuangan dengan baik dalam rangka untuk memajukan perusahaan”  Departemen Pemasaran “Menjadikan perusahaan yang mampu melayani pelanggan dengan efektif dan efisien serta mampu memberikan yang terbaik bagi perusahaan dalam memasarkan produk-produk perusahaan dalam rangka untuk memajukan perusahaan”

4.1.1.2. Misi. a. Personal

Owner 1. Meningkatkan pelayanan baik instansi maupun personal dan meningkatkan kesejahteraan karyawan. 2. Meningkatkan mutu produk, dan para pelayanan kepada pelanggan. 3. Meningkatkan efisiensi kerja, dan produktivitas kerja. 4. Mengembangkan SDM yang berkemampuan dan memiliki komitmen. 5. Mengadakan penelitian dan pengembangan di bidang tekik dan manajemen.

b. Organisasi

1. Meningkatkan pelayanan baik instansi maupun personal dan meningkatkan kesejahteraan karyawan. 2. Meningkatkan mutu produk, dan para pelayanan kepada pelanggan. 3. Meningkatkan efisiensi kerja, dan produktivitas kerja. 4. Mengembangkan SDM yang berkemampuan dan memiliki komitmen. 5. Mengadakan penelitian dan pengembangan di bidang tekik dan manajemen.

c. Departemen

 Departemen Produksi 1. Meningkatkan pelayanan baik instansi maupun personal dan meningkatkan kesejahteraan karyawan produksi. 2. Meningkatkan mutu produk. 3. Meningkatkan efisiensi kerja, dan produktivitas kerja. 4. Mengembangkan SDM yang berkemampuan dan memiliki komitmen. 5. Mengadakan penelitian dan pengembangan di bidang produksi.  Deparetemen keuangan dan administrasi 1. Meningkatkan pelayanan baik instansi maupun personal dan meningkatkan kesejahteraan karyawan departemen keuangan dan administrasi. 2. Meningkatkan efisiensi kerja, dan produktivitas kerja. 3. Mengembangkan SDM yang berkemampuan dan memiliki komitmen.  Deparetemen pemasaran 1. Meningkatkan pelayanan baik instansi maupun personal dan meningkatkan kesejahteraan karyawan departemen pemasaran. 2. Meningkatkan efisiensi kerja, dan produktivitas kerja. 3. Mengembangkan SDM yang berkemampuan dan memiliki komitmen.

4.1.1.3. Faktor Penentu Keberhasilan

a. Personal Owner