Lembar Observasi Pedoman Wawancara

46 Data deskriptif ini bermanfaat dalam rangka mengidentifikasi permasalahan yang ada serta menentukan jenis tindakan alternatif yang akan dipakai. Kegiatan ini dilakukan sebelum adanya pemberian tindakan supaya dapat mengidentifikasi permasalahan yang ada. Wawancara dilaksanakan kepada pendidik maupun peserta didik. Sebelumnya peneliti telah menyusun daftar pertanyaan yang akan ditanyakan pada pendidik maupun peserta didik. Daftar pertanyaan inilah yang kemudian menjadi instrumen dalam wawancara. Tabel 3: Kisi-kisi Instrumen Wawancara Pendidik No Aspek Nomor Pertanyaan Jumlah Pertanyaan 1. Persiapan RPP 1,2,3,4,5 5 2. Proses belajar mengajar bahasa Jerman 6,7,8,9,10,11,12,13,14,1 5 10 3. Penggunaan metode, teknik, media dan buku ajar. 16,17,18,19,20,21, 6 4. Pengelolaan kelas 22,23,24,25,26, 5 5. Hambatan dalam pembelajaran keterampilan membaca 27,28,29 3 47 6. Penawaran penggunaan media komik dalam upaya peningkatan keterampilan membaca 30,31,32,33 4 Jumlah pertanyaan 33 Tabel 4: Kisi-Kisi Instrumen Wawancara Peserta Didik No Aspek Nomor pertanyaan Jumlah pertanyaan 1. Proses mengajar guru 1,2,3,4,5,6,7,8 8 2. Peserta didik 9,10,11,12,13 5 3. Pengelolaan kelas 14,15,16,17,18,19 6 4. Proses pembelajaran bahasa Jerman 20,21,22,23,24,25 6 5. Sikap peserta didik pada proses pembelajaran bahasa Jerman 26,27,28,29,30 5 Jumlah pertanyaan 30

3. Angket

Menurut Arikunto 2013: 194 “Angket atau kuisioner adalah sejumlah pertanyaan tertulis yang digunakan untuk memperoleh informasi dari responden dalam arti laporan tentang pribadinya, atau hal-hal yang dikuasainya.” Angket digunakan untuk mengetahui motivasi peserta didik dalam mempelajari bahasa 48 Jerman, seberapa sulit bahasa Jerman. Angket yang dibagikan adalah angket terbuka dan tertutup. Angket terbuka adalah angket yang menggali informasi atau pendapat melalui kata-kata responden. Sedangkan angket tertutup adalah angket yang meminta responden untuk memilih kalimat yang paling dekat dengan dirinya. Angket pertama diberikan sebelum penelitian. Kisi-kisi angket pra penelitian adalah sebagai berikut. 1. Minat peserta didik pada bahasa Jerman. 2. Hambatan atau kesulitan pada saat belajar bahasa Jerman. 3. Kesulitan dalam keterampilan membaca bahasa jerman. 4. Pembelajaran bahasa Jerman yang sedang berlangsung 5. Hal-hal yang perlu ditingkatkan dalam pembelajaran bahasa Jerman. Angket kedua diberikan setelah siklus pertama selesai. Angket kedua diberikan sebagai pengumpulan pendapat dari peserta didik akan siklus pertama. Adapun kisi-kisi angket kedua sebagai berikut. 1. Presepsi peserta didik mengenai penerapan media komik dalam pembelajaran bahasa Jerman siklus I. 2. Kemampuan mengikuti pembelajaran bahasa Jerman menggunakan media komik. 3. Pengaruh media komik pada pembelajaran keterampilan membaca bahasa Jerman. 4. Saran peserta didik mengenai pembelajaran bahasa Jerman selanjutnya. 49 Angket ketiga diberikan setelah siklus kedua. Adapun kisi-kisi angket seperti berikut.

Dokumen yang terkait

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN BERBICARA BAHASA JERMAN PESERTA DIDIK KELAS XI SMA N 1 TEMANGGUNG MELALUI MEDIA GAMBAR BERSERI.

5 45 268

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA BAHASA JERMAN PESERTA DIDIK KELAS XI SMA NEGERI 2 BANGUNTAPAN BANTUL MELALUI TEKNIK PORPE (PREDICT, ORGANIZE, REHEARSE, PRACTICE, EVALUATE).

5 28 357

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN BERBICARA BAHASA JERMAN PESERTA DIDIK KELAS XI BAHASA SMA NEGERI 3 TEMANGGUNG MELALUI PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR.

3 11 244

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA BAHASA JERMAN PESERTA DIDIK KELAS X SMA N 1 IMOGIRI BANTUL MELALUI PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION.

13 48 411

Upaya Peningkatan Keterampilan Menulis Bahasa Jerman Peserta Didik Kelas XI Bahasa SMA Negeri 1 Prambanan Klaten melalui Media Permainan Bahasa Bildgeschichte.

3 7 388

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS BAHASA JERMAN PESERTA DIDIK KELAS XI IPA SMA N 1 MUNTILAN MAGELANG MELALUI KARTUN.

1 4 198

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS BAHASA JERMAN PESERTA DIDIK KELAS XI BAHASA SMA N 2 WONOSARI GUNUNGKIDUL MELALUI MULTIMEDIA PREZI.

2 6 448

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN BERBICARA BAHASA JERMAN PESERTA DIDIK KELAS XI IPA 1 SMA N 1 SEDAYU BANTUL MELALUI KARTU DOMINO.

2 5 506

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA BAHASA JERMAN PESERTA DIDIK KELAS XI SMAN2 PURWOREJO MELALUI METODE PQ4R.

3 12 383

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA BAHASA JERMAN PESERTA DIDIK KELAS XI SMA NEGERI 1 JETIS BANTUL MELALUI METODE EVERYONE IS A TEACHER HERE.

2 5 399