Visi Misi Tujuan madrasah

11 Diding, S.Pd.I L S-1 Akidah Akhlak dan Bahasa Inggris 12 Tarmin L SMA Penjaskes dan SBK

c. Keadaan Siswa

1 Tahun pelajaran 20122013 dan 20132014 Tabel. 4.2 Jumlah siswa MI. Ath-thoyyibiyyah No Tahun Pelajaran Laki-Laki Perempuan Jumlah 1 20122013 84 orang 69 orang 153 2 20131014 79 orang 82 orang 161 2 Keadaan siswa tahunpelajaran 20132014 Tabel. 4.3 Jumlah siswa kelas 1 s.d. kelas VI MI. Ath-thoyyibiyyah tahun pelajaran 20132014 No kelas Laki-Laki Perempuan Jumlah Rombel 1 I 21 orang 12 orang 33 orang 1 kelas 2 II 13 orang 15 orang 28 orang 1 kelas 3 III 10 orang 14 orang 24 orang 1 kelas 4 IV 13 orang 17 orang 30 orang 1 kelas 5 V 13 orang 13 orang 26 orang 1 kelas 6 VI 9 orang 11 orang 20 orang 1 kelas

2. Deskripsi Data Awal Tindakan

Sebelum pelaksanaan tindakan dimulai, dilakukan observasi mengenai kemampuan menyimak siswa. Kegiatan awal ini dilaksanakan pada tanggal 7 April 2014. Data yang diperoleh adalah data hasil kemampuan menyimak siswa dengan menggunakan metode yang biasa diterapkan oleh guru, seperti ceramah dan penugasan. Tabel. 4.4 Hasil Nilai Awal Kemampuan Menyimak Siswa Kelas III No Nama Siswa Nilai Awal No Nama Siswa Nilai Awal No Nama Siswa Nilai Awal 1 Aldi 57 9 Mutia 60 17 Shella 63 2 Asep 50 10 Fathir 70 18 Wahyu 43 3 Dwi 67 11 Rena 80 19 Yusril 70 4 Ferdian 63 12 Reva 73 20 Yusuf F 67 5 Ilyas 50 13 Sabil 60 21 Yusuf H 73 6 Renaldi 57 14 Satrio 80 22 Aisyah 50 7 Lidiawati 67 15 Silfina 63 23 Angel 47 8 Maesaroh 77 16 Siti A 57 24 Syahril 53 Tabel. 4 di atas menunjukkan bahwa kemampuan menyimak pada awal sebelum tindakan terdapat lima orang siswa yang memperoleh nilai di atas KKM di antaranya Rena=80, Satrio=80, Maesaroh=77, Reva=73, Yusuf H=73. Berdasarkan data tersebut menunjukkan bahwa pembelajaran kemampuan menyimak yang dilakukan guru belum optimal. Hal itu terbukti dengan 80 siswa yang mendapat nilai di bawah KKM. Selanjutnya peneliti melakukan pertemuan secara langsung dengan kepala sekolah dan guru kelas III pada tanggal 10 April 2014 untuk membicarakan hal-hal berikut: a. Permintaan izin penelitian kepada kepala sekolah untuk meneliti kelas III MI. Ath-thoyyibiyyah.

Dokumen yang terkait

Peningkatan keterampilan menulis karangan dengan penerapan metode permainan susun gambar dalam pelajaran bahasa Indonesia siswa kelas III SD Muhammadiyah 12 Pamulang Tangerang Selatan

3 24 93

Peningkatan kemampuan menyimak melalui penerapan metode permainan bisik berantai pada siswa kelas III MI Ath-Thoyyibiyyah Kalideres Jakarta Barat Tahun pelajaran 2013/2014

0 14 172

Peningkatan keterampilan menyimak melalui penerapan metode bercerita pada siswa kelas II SDN Pamulang Permai Tangerang Selatan Tahun Pelajaran 2013/2014

20 223 100

Peningkatan keterampilan membaca siswa pada pembelajaran tematik dengan menggunakan lingkungan sekolah sebagai media di kelas II MI Ath-Thoyyibiyyah Kalideres Jakarta Barat

0 5 100

Peningkatan kemampuan memahami bacaan melalui media gambar pada siswa kelas VII-4 SMP Darussalam Ciputat Tahun pelajaran 2013/2014

1 16 116

Upaya meningkatkan keterampilan menyimak metode bermain peran pada siswa kelas III MI Muhammadiyah 02 Depok

1 6 93

Peningkatan keterampilan membaca melalui penerapan metode SQ3R pada mata pelajaran Bahasa Indonesia siswa kelas V MI Al-Khairiyah Mampang Prapatan Jakarta Selatan Tahun pelajaran 2013-2014

0 18 111

Peningkatan kemampuan berbicara melalui penerapan teknik bermain peran pada siswa Kelas V MI Ath-Thoyyibiyyah Kalideres Jakarta Barat Tahun pelajaran 2013/2014

0 4 170

Peningkatan motivasi belajar siswa melalui media audio visual pada mata pelajaran PKN siswa kelas II MI Al-Husna Ciledug Tahun pelajaran 2013/2014

3 12 126

Peningkatan kemampuan berbicara melalui penerapan teknik bermain peran. penelitian tindakan kelas pada siswa kelas V MI. Ath-Thoyyibiyyah Kalideres Jakarta Barat

0 10 170