Identifikasi Masalah Batasan Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

6 membina penguasaan kosakata siswa tunarungu kelas 2 di SLB Wiyata Dharma 1, Sleman. Kosakata yang dimaksud yaitu kosakata benda yang ada di sekitar siswa.

B. Identifikasi Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah tersebut, dapat diidentifikasi masalah penelitian sebagai berikut: 1. Penguasaan kosakata benda pada siswa tunarungu masih rendah, sehingga masih sulit dalam memahami materi pelajaran dan berkomunikasi. 2. Penggunaan media dan cara belajar dalam pengenalan kosakata benda belum bervariasi, sehingga prnguasaan kosakata yang dimiliki rendah. 3. Belum optimalnya penggunaan media di sekitar sekolah untuk mengenalkan kosakata pada siswa tunarungu. 4. Belum adanya program pengembangan bahasa secara sistematis, sehingga kemampuan bahasa siswa rendah terutama kemampuan kosakata.

C. Batasan Masalah

Masalah dalam penelitian ini dibatasi pada penguasaan kosakata benda pada siswa tunarungu kelas 2 di SLB Wiyata Dharma 1 Sleman masih rendah, sehingga masih sulit dalam memahami materi pelajaran dan berkomunikasi. 7

D. Rumusan Masalah

Berdasarkan batasan masalah tersebut di atas, maka peneliti merumuskan masalah sebagai berikut: Bagaimana peningkatan penguasaan kosakata benda dengan media rantai huruf pada siswa tunarungu kelas 2 di SLB Wiyata Dharma 1, Sleman?

E. Tujuan Penelitian

Sesuai dengan rumusan masalah tersebut di atas, maka tujuan yang akan dicapai dalam penelitian ini adalah untuk meningkatkan penguasaan kosakata siswa tunarungu kelas 2 di SLB Wiyata Dharma 1, Sleman melalui media rantai huruf.

F. Manfaat Penelitian

Manfaat penelitian ini sebagai berikut: 1. Secara Teoritis. Hasil penelitian ini, diharapkan dapat memberikan sumbangan pengetahuan terhadap perkembangan ilmu pendidikan, khususnya dalam mengajarkan kosakata benda bagi siswa tunarungu dengan menggunakan media rantai huruf. 2. Secara Praktis. a. Bagi Peneliti. Memperoleh wawasan dan pengalaman baru terkait cara mendidik siswa tunarungu yang selanjutnya dapat menjadi acuan dalam pemecahan masalah dan pengembangan pembelajaran 8 Bahasa Indonesia, khususnya pengenalan dan pemahaman kosakata benda. b. Bagi Siswa kelas 2 di SLB Wiyata Dharma 1. Dapat mempermudah dan meningkatkan hasil prestasi belajar siswa dalam penguasaan kosakata benda. Selain itu juga dapat meningkatkan motivasi belajar karena kegiatan dilakukan dalam situasi bermain. c. Bagi Guru Sebagai bahan pertimbangan bagi guru dalam penggunaan dan pengoptimalisasian media pembelajaran yang digunakan, dalam usaha untuk mencapai tujuan pembelajaran bagi siswa tunarungu kelas 2 di SLB Wiyata Dharma 1, khususnya dalam penguasaan kosakata benda Bahasa Indonesia. d. Bagi Sekolah Sebagai bahan pertimbangan dalam perumusan kebijakan menentukan atau memilih media pembelajaran untuk meningkatkan kosakata pada siswa tunarungu.

G. Batasan Istilah

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN PENGUASAAN KOSAKATA BENDA PADA ANAK TUNARUNGU KELAS DASAR 1 (SATU) MENGGUNAKAN MEDIA FLASHCARD DI SLB WIYATA DHARMA 1 SLEMAN.

6 17 136

PENINGKATAN KEMAMPUAN PENGUASAAN KOSAKATA MELALUI METODE MULTISENSORI PADA ANAK TUNARUNGU KELAS II SEKOLAH DASAR LUAR BIASA TUNAS BHAKTI PLERET BANTUL.

10 39 281

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN MELALUI METODE GLOBAL PADA SISWA TUNARUNGU KELAS DASAR II DI SEKOLAH LUAR BIASA (SLB) BHAKTI WIYATA KULON PROGO.

0 0 236

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT MELALUI PENDEKATAN KONTEKSTUAL PADA ANAK TUNARUNGU KELAS V DI SEKOLAH LUAR BIASA WIYATA DHARMA 4 GODEAN.

0 1 229

PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN PORTABLE ARTICULATION MIRROR (PAM) TERHADAP KEMAMPUAN BICARA HURUF BILABIAL ANAK TUNARUNGU DI KELAS 1-A SEKOLAH LUAR BIASA WIYATA DHARMA I TEMPEL.

0 2 180

PENINGKATAN PENGUASAAN KOSAKATA MELALUI MEDIA SPELLING PUZZLE PADA ANAK TUNARUNGU KELAS TAMAN 2 DI SLB KARNNAMANOHARA YOGYAKARTA.

2 12 220

PENINGKATAN PENGUASAAN KOSAKATA MELALUI PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR SERI PADA ANAK TUNARUNGU KELAS 3 SDLB WIYATA DHARMA I TEMPEL YOGYAKARTA.

0 0 216

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENYUSUN STRUKTUR KALIMAT MELALUI MODEL QUANTUM LEARNING PADA SISWA TUNARUNGU KELAS VI SEKOLAH LUAR BIASA WIYATA DHARMA 1 SLEMAN YOGYAKARTA.

0 0 216

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PERMULAAN ANAK TUNARUNGU KELAS DASAR I MELALUI MEDIA PERMAINAN SCRABBLE DI SLB WIYATA DHARMA 1 SLEMAN YOGYAKARTA.

0 4 215

PENINGKATAN PENGUASAAN KOSAKATA MENGGUNAKAN METODE GUIDED DISCOVERY PADA SISWA TUNARUNGU KELAS IV DI SEKOLAH LUAR BIASA WIYATA DHARMA I SLEMAN.

12 80 276