Kerangka Berpikir KAJIAN TEORETIK DAN PENGAJUAN KONSEPTUAL
                                                                                Gambar 3.1. Rancang Siklus Penelitian Tindakan Kelas
1.   Tahap  perencanaan  planning  adalah  tahap  menyusun    rancangan  tindakan. Dalam  tahap  ini  dijelaskan  tentang  apa,  mengapa,  dimana,  oleh  siapa,  dan
bagaimana tindakan  tersebut dilakukan. 2.   Tahap  pelaksanaan  actuating  adalah  tahap  dalam  melaksanakan  tindakan  di
kelas. Tahap ini merupakan implementasi atau penerapan isi rancangan. 3.   Tahap  pengamatan  observing  yaitu  pengamatan  yang  dilakukan  terhadap
aktivitas  siswa  selama  kegiatan  pembelajaran  berlangsung  yang  dipantau  oleh pengamat.
4.   Tahap  refleksi  reflecting  yaitu  tahap  kegiatan  untuk  mengemukakan  kembali terhadap  apa  yang  telah  dilakukan.
3
Semua  informasi  yang  sudah  terkumpul selama  pelaksanaan  penelitian  selanjutnya  dievaluasi  dengan  seksama,  dicari
3
Ibid, h 19
Pengamatan Perencanaan
SIKLUS   II Pengamatan
Refleksi Pelaksanaan
?
Refleksi SIKLUS  I
Pelaksanaan
permasalahan  yang  belum  terselesaikan,  kemudian  dilakukan  perbaikan  untuk siklus berikutnya.
Keempat  tahap  dalam  penelitian  tindakan  kelas  tersebut  adalah  unsur  untuk membentuk  sebuah  siklus,  yaitu  suatu  putaran  kegiatan  beruntun  yang  kembali  ke
langkah semula.  Satu siklus adalah dari tahap penyusunan rancangan sampai dengan refleksi.  Jadi  bentuk  penelitian  tindakan  tidak  pernah  merupakan  kegiatan  tunggal,
tetapi  selalu  berupa  rangkaian  kegiatan  yang  akan  kembali  ke  semula,  yaitu  dalam bentuk siklus.